Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PRESENTASI MUSIK DAERAH KALIMANTAN
By: Johanna Tania.A. /8.3/13 Regina Dewi.U. /8.3/24
2
Pengertian Musik Daerah Nusantara
Musik yang berkembang diseluruh wilayah kepulauan dan merupakan kebiasan turun – temurun yang masih dijalankan oleh masyarakat
3
Faktor yang Mempengaruhi Musik Daerah Nusantara
Musik Daerah tumbuh dan berkembang didaerah setempat sehingga menggunakan bahasa daerah yang digunakan. Daerah lain tidak mempunyai musik daerah lain, tetapi mempunyai musik daerah setempat. Musik Nusantara berkembang atau tumbuh seirama dengan konteks sosial daerah setempat.
4
Musik Daerah Kalimantan
Musik daerah kalimantan banyak sekali ragamnya antara lain Banjarmasin dan Suku Dayak. Daerah Banjarmasin mempunyai okres Karawitan. Alat musik Karawitan terdiri dari : Rebab,Gender, Gambang dan Suling.
5
Gambar Alat Musik Okres Karawitan khas Banjarmasin
Gambang Suling Rebab Gender
6
Musik Daerah Kalimantan
Suku dayak mempunyai musik yang khas yaitu: Suling yang disebut Kledi,Keruri atau kedire Kasapi atau sampek , yaitu semacam Lateyang dipetik dengan tubuh dari kayu yang diberi pahatan yang indah Gong yang disebut Tawak Gendang (Besar dan Kecil)
7
Gambar Alat Musik Suku Dayak
Gendang Suling Gong Kasapi atau sampek
8
Lagu-Lagu Daerah Kalimantan Selatan
Ampar-ampar Pisang Sapu Tangan Babuncu Ampat Paris Barantai Ading Manis Balikpapan Darau Puasa Galuh Cempaka Hati Tasanda
9
Lagu-Lagu Daerah Kalimantan Timur
Burung Enggang (bahasa Kutai) Anjat Manik (Bahasa Berau Benua) Bebilin (Bahasa Tidung) Andang Sigurandang (Bahasa Tidung) Bedone (Bahasa Dayak Benuaq) Ayen Sae (Bahasa Dayak) Sorangan (Bahasa Banjar) Lamin Talunsur (Bahasa Kutai) Buah Bolok (Bahasa Kutai) Sungai Mahakam Samarinda Kota Tepian (Bahasa Kutai)
10
Lagu Daerah Kalimantan Tengah
Karungut Kandan Mansana Kalalai Lalai Ngendau Natum Dodoi Marung
11
Alat Musik Daerah Kalimantan
Saung Gauk dari Kalsel Panting dari Kalsel Kecapi dari Kalteng
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.