Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Algoritma dan Struktur Data

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Algoritma dan Struktur Data"— Transcript presentasi:

1 Algoritma dan Struktur Data
Perulangan (Iterasi)

2 Daftar Isi Perulangan (Iterasi) repeat...until while...do
for...to...do for…downto...do

3 Perulangan (Iterasi) 1. Kondisi pengulangan
Adalah ekspresi atau pernyataan boolean yang harus dipenuhi agar proses pengulangan dilakukan atau dihentikan 2. Badan pengulangan Adalah (sekelompok) aksi atau proses yang akan diulang

4 Contoh flowchart perulangan
Menampilkan tulisan ‘hello world’ 10 kali Start for i = 1 to 10 Cetak “Hello World!!” Stop

5 repeat...until Postchecked loop
Perintah ini mengeksekusi blok kode selama kondisi yg diperiksa bernilai benar Pemeriksaan kondisi pada akhir eksekusi

6 repeat...until: flowchart
Do x Kondisi = true ? start Y N stop

7 repeat...until : contoh uses crt; var a:integer; begin repeat writeln(a); inc(a); until(a<=10); readln; end.

8 while...do Prechecked loop Perintah ini mengeksekusi blok kode selama kondisi yg diperiksa bernilai benar Pemeriksaan kondisi sebelum eksekusi proses

9 while...do: flowchart do x Kondisi = true ? start Y N stop

10 while...do: source code uses crt; var a:integer; begin while(a<=10) do writeln(a); inc(a); end; readln; end.

11 for...to...do Perintah for mengeksekusi blok kode selama belum mencapai kondisi berhenti/batas akhir (bernilai tidak benar) for menggunakan batas awal (biasanya nilai kecil), batas akhir (biasanya nilai besar), dan kenaikan yang telah ditentukan terlebih dahulu. Syntax: for i := [0] to [n] do begin proses1 end;

12 for...to...do: contoh uses crt; var a:integer; begin clrscr; for a:=1 to 10 do writeln(a); readln; end.

13 for...to...do: flowchart i = 1 i < n ? start Y N stop do x i = i+1

14 for...downto...do Sama seperti for...to...do hanya batas awal dari nilai besar, batas akhir ke nilai kecil, dan penurunan nilai. Syntax: for i := [n] downto [0] do begin proses end;

15 for...downto...do: flowchart
i = n i > 0 ? start Y N stop do x i = i-1

16 for...downto...do: contoh uses crt; var a:integer; begin clrscr; for a:=10 downto 1 do writeln(a); readln; end.

17 break break digunakan untuk keluar dari looping repeat, while, for, dan melanjutkan ke blok statement selanjutnya. Contoh: while(true) do begin Inc(X); if (x>5) break; // break from the loop end;

18 continue continue digunakan untuk melanjutkan ke iterasi berikutnya dalam looping. Contoh: var x, y: integer; Begin while (y<100) do begin Inc(x); if ((x%7)=0) continue; // continue with next iteration Inc(y); end;


Download ppt "Algoritma dan Struktur Data"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google