Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Minimasi Biaya & Alokasi Sumberdaya
2
METODE LINTASAN KRITIS (CPM)
Metode CPM pertama digunakan pada proyek kontruksi di perusahaan Du Pont tahun metode ini lebih menekankan ongkos proyek. CPM tidak ada pemberlakuan metode statistik untuk mengakomodasikan adanya ketidakpastian. CPM membahas adanya tawar-menawar atau trade-off antara jadwal waktu dan biaya proyek.
3
HUBUNGAN WAKTU – BIAYA CPM mengasumsikan bahwa
umur proyek bisa dipersingkat dengan penambahan sumberdaya tenaga kerja, peralatan, modal untuk kegiatan- kegiatan tertentu. Waktu normal (Tn) : Waktu pelaksanaan pada kondisi normal. Bila tidak ada ketentuan lain, maka waktu pelaksanaan kegiatan dianggap berada pada kondisi “normal”, Merupakan waktu terpanjang bagi suatu kegiatan. Cost normal (Cn) : Ongkos pelaksanaan suatu kegiatan pada kondisi normal. Adalah biaya yang paling murah.
4
Crashed : Bila semua sumberdaya yang dipunyai perusahaan dikerahkan sehingga suatu kegiatan bisa diselesaikan secepat mungkin. Kondisi crashed tidak hanya berhubungan dengan waktu tercepat, tetapi juga dengan biaya terbesar. Dalam kondisi crashed waktu pelaksanaan kegiatannya adalah Tc, biayanya Cc.
5
Hubungan biaya-waktu pada keadaan normal dan crash
Cost slope normal Tn = 10 Tc = 5 Waktu (minggu) Biaya langsung (juta rupiah) Cc Cn 18 8
6
Besar cost slope : Cost Slope :
Menyatakan berapa besar berubahnya biaya bila suatu aktivitas dipercepat atau diperlambat. Kemiringan cost slope akan bertambah bila aktivitas dipercepat penyelesaiannya dengan ongkos perwaktunya lebih mahal. Dari gambar diatas berarti pengurangan waktu kegiatan selama 1 minggu akan menambah biaya sebesar Rp. 2 juta.
7
MENGURANGI UMUR PROYEK
Konsep cost slope bisa digunakan untuk menentukan waktu paling efisien untuk menyelesaikan proyek, dihubungkan dengan biayanya. Akan ada titik dalam durasi proyek di mana di titik itu akan dicapai biaya total optimum atau minimum. Dapat dilihat pada gambar :
8
Total biaya Titik biaya – waktu optimum Biaya langsung Biaya tidak langsung Durasi proyek Biaya langsungg 40 30 20 10
9
Penjadwalan Sumberdaya Terbatas
File excel : Penjadwalan SD terbatas
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.