Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Ruang Lingkup Komunikasi
2
Proses Komunikasi Primer
Proses penyampaian pikiran dan atau perasaan seseorang kepada orang lain dengan menggunakan lambang [symbol] sebagai media. bahasa, kial [gesture], isyarat, gambar, warna, dsb. Paling banyak digunakan adalah bahasa, karena mampu secara langsung menerjemahkan pikiran seseorang kpd orang lain. idea, informasi atau opini.
3
Sekunder Proses penyampaian pesan oleh seseorang kepada orang lain dengan menggunakan alat atau sarana sebagai media kedua setelah memakai lambang sebagai media pertama surat, telepon, fax,koran, majalah, radio, TV, film, , internet,dll
4
SIFAT KOMUNIKASI Verbal : Tindak komunikasi yang menggunakan kata – kata. Komunikasi verbal dapat berupa bahasa lisan (spoken words) bahasa tertulis (written words) Non verbal : komunikasi tanpa kata – kata. Komunikasi non verbal dapat berupa : isyarat badaniah (gestural), haptics,eye contact,paralanguage Face – to face Mediated
5
METODE KOMUNIKASI Journalism Public Relations Advertising Publisitas
Perang Urat Syaraf Propaganda Penerangan
6
Journalism Jurnalistik ( journalism ) : 1. jurnalistik cetak (printed journalism). 2. jurnalistik electronik (electronic journalism) : TV. Radio. Istilah jurnalistik berasal dari bahasa Belanda “journalistiek”. Dalam bahasa Inggris : journalism” yg bersumber pada perkataan journal, yg merupakan terjemahan dari bahasa Latin diurna yg berarti”harian” atau”setiap hari”.
7
Public Relations Hubungan Masyarakat /Public Relations: ”The Planned and sustained effort to establish and maintain goodwill and mutual understanding between and organization and its public” ( John White dalam How to Understand & Manage Public Relations (1991).
8
Periklanan/Advertising
Periklanan mengupayakan suatu pesan penjualan sepersuasif mungkin kepada calon pembeli yang paling tepat atas suatu produk berupa barang dan jasa tertentu dengan biaya semurah – murahnya
9
PUBLICITY Informasi tentang seseorang, barang/organisasi yg disebarluaskan ke masyarakat melalui media tanpa dipungut biaya/pengawasan dari sponsor Publisitas product Publisitas kelembagaan Pengumuman, reklame, berita
10
Exhibition Pameran (Exhibition) : adalah usaha untuk memperlihatkan/menunjukkan gambar, poster, peta grafis, benda hidup dan sebagainya secara sistematis pada suatu tempat tertentu.
11
PERANG URAT SYARAF The planned use of propaganda and other actions designed to influence the opinions, emotions, attitudes, and behaviour of enemy, neutral, and friendly foreign group in such a way as to support the acomplisment of national aims and objectives
12
Propaganda Informasi sepihak (biased information) yg disebarluaskan (acapkali bahkan dipaksakan) kepada masyarakat dalam rangka mendukung atau membenarkan suatu pendapat, keyakinan, atau tindakan.
13
White Propaganda /propaganda terbuka : diketahui sumbernya
Black propaganda propaganda yg menunjukkan sumbernya, tapi bukan sumber yg sebenarnya ( sifat terselubung) Gray propaganda: menghindari identifikasi sebagai sumber yg bersahabat maupun sumber yg bermusuhan.
14
The Devices of propaganda
Name calling (penggunaan nama ejekan ) kepada ide, kepercayaan, jabatan, ras, kelompok binatang ekonomi, imperialisme Glittering generality ( penggunaan kata – kata muluk ) : keadilan, kesejahteraan Transfer/pengalihan: penggunaan autoritas /prestise yg mengandung nilai kehormatan yg dialihkan kepada sesuatu : penggunaan gambar kaabah dalam partai politik Testimonial ( pengutipan) : mengutip kata – kata orang terkenal ,mengenai baik/tidakya suatu ide/produk. Kampanye KB Plain Folks ( perendahan diri ) : meyakinkan, bahwa ia dan gagasannya itu baik karena demi rakyat. Penyambung lidah rakyat, abdi rakyat. Propaganda Politik Card stacking( pemalsuan ) : upaya menutupi hal – hal yg faktual seraya mengemukakan bukti palsu sehingga khalayak terkecoh. Propaganda perang Bandwagon ( hura – hura ) : kereta musik. Ajakan kepada khalayak untuk beramai – ramai menyetujui gagasan /program. Dengan terlebih dulu meyakinkan mereka bahwa teman2-nya telah menyetujui- Propagandis PKI
15
TEKNIK KOMUNIKASI Informative Communication Persuasive Communication
Coersive Communication Human Relations
16
Informative Communication
Komunikasi informative teknik penyampaian pesan dengan memberikan pengetahuan agar orang lain mengerti atau tahu tentang pesan yg disampaikan
17
COERSIVE COMMUNICATION
komunikasi yang dilakukan dengan pemaksaan secara langsung dengan memberikan sanksi baik berupa hukuman maupun hadiah kepada sasaran komunikasi bila tidak melakukan/melakukan apa yang dikehendaki oleh komunikator
18
Human Relations hubungan antar manusia yang bersifat bukan hanya sekedar menyampaikan pesan dari seseorang kepada orang lain, tetapi hubungan diantara orang – orang yang berkomunikasi mengandung unsur – unsur kejiwaan yg mendalam, berdasarkan pada human dignity dan bersifat dialogis. Hubungan manusiawi juga diartikan “ komunikasi antarpersona untuk membuat orang lain mengerti dan menaruh simpati”
19
TEKNIK HUMAN RELATION COUNSELING
Pendekatan dari problem situation kepada problem solving
20
Komunikasi Persuasif the process through which people attempt to influence the beliefs or actions of others Komunikasi persuasive ( persuasive communication) : Komunikasi yang dilakukan dengan bujukan terhadap sasaran komunikasi, terutama menyentuh aspek emosinya secara bertahap dan berkelanjutan sehingga sasaran mau melakukan apa yang dikehendaki oleh komunikator parents influence children, children influence parents, and friends influence each other , advertising
21
Akibat Komunikasi Aspek kognitif : menyangkut kesadaran dan pengetahuan ( orang menjadi tahu/sadar ) Aspek afektif : menyangkut sikap atau perasaan ,setelah diterpa pesan orang menjadi setuju/tidak setuju, suka/tidak suka Aspek konatif : menyangkut perilaku/tindakan setelah diterpa pesan orang mau melakukan /tidak melakukan apa yang disarankan
22
MODEL AIDA Dampak komunikasi menyangkut 4 hal : attention, interest, desire, action. Assumsi : tindakan yg diambil pada dasarnya didorong oleh adanya perhatian, minat dan keinginan
23
HIERARKI EFEK Awareness /kesadaran Knowledge/pengetahuan
Liking/Menyukai Preference/Memilih Concivtion/Meyakini Purchase/Membeli
24
ADOPSI INOVASI Innovasi : suatu ide/gagasan, praktek atau benda yang dinilai baru oleh seseorang Tahapan Knowledge : seseorang menerima ttg inovasi Persuasi : menentukan sikap ( suka/tidak suka) Decision : pengambilan keputusan Implementation : pelaksanaan Konfirmation : mencari bukti – bukti penguatan & mempertimbangkan kembali keputusan yg telah diambil dan dilaksanakan.
25
TUJUAN KOMUNIKASI Attitude Change Opinion Change Behaviour Change
Social Change
27
Tujuan Komunikasi Kepentingan sumber : memberi informasi, mendidik, menghibur, persuasi Kepentingan penerima : memahami informasi, mempelajari, menikmati, menerima/menolak anjuran
29
Model Komunikasi satu tahap
Komunikasi satu tahap (one step flow communication) : Pesan yg disampaikan disalurkan melalui media massa langsung ditujukan kepada komunikan tanpa melalui perantara
30
Komunikasi Dua - Tahap Tahap pertama, pesan yg disampaikan dari sumber informasi kepada pemuka pendapat (disebut dengan pengalihan informasi). Tahap kedua, pesan disampaikan oleh pemuka pendapat kepada kepada pengikutnya ( disebut dengan proses penyebarluasan pengaruh ).
31
Two - step flow : main assumpttion
That individual are not social isolated, but members of social group in interaction with other people That response and reaction to a media message will not be direct and immediate, but mediated through, and influenced by, these social relationship Opinion leaders – are people who tend to consume more media output and participate more in organisatoris that do others in their immediate environment.
33
Media massa --- teman/tetangga ( punya akses kepada media) ----- diri individu----pemuka pendapat .
Media massa----- pemuka pendapat ---- teman ---- diri individu. terdapat banyak variasi dari penyebaran
34
b. Banyak mass media yang menyebarluaskan informasi.
A. Tujuan sumber informasi b. Banyak mass media yang menyebarluaskan informasi. c. Isi pesan yang disampaikan, apakah berkenan bagi audience atau melibatkan kepentingan audience. d. Apakah cara penyampaiannya menarik perhatian audience
35
Referensi www.ciadvertising.org www.propaganda Content.answer.com
Elena E. Pernia. Contextual Models and Theories of Communication Mc.Quail,D. Communication Models.Longman DeVito,J.A.The Interpersonal Communication Book.Tenth Edition.Pearson Tubbs/Moss. Human Communication. Principles and Contexts. McGraw- Hill. 2006 Uchjana, Onong Effendy. Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. Remaja Rosdakarya Bandung
36
Primitif Media
37
First, individuals (opinion leaders) who pay close attention to the mass media and its messages receive the information Opinion leaders pass on their own interpretations in addition to the actual media content
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.