Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

WILAYAH DAN PUSAT PERTUMBUHAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "WILAYAH DAN PUSAT PERTUMBUHAN"— Transcript presentasi:

1 WILAYAH DAN PUSAT PERTUMBUHAN
OLEH ACHMAD FAUZAN

2 Wilayah adalah Suatu permukaan tempat yang mempunyai perbedaan dari tempat lainnya dan juga gabungan dari semua aspek kehidupan biotik dan kehidupan Wilayah mempunyai karakter tersendiri dalam membedakan wilayah lainnya yaitu alam dan sosial budaya

3 Berdasarkan alam : Berdasarkan variasi iklim terdapat wilayah tropik, subtropik, sedang, kutub Berdasarkan tinggi rendahnya permukaan bumi terdapat wilayah daratan rendah dan tinggi Berdasarkan vegetasi wilayah hutan hujan tropis, hutan musim, hutan campuran, tundra, savana, stepa

4 Berdasarkan kependudukan
Pertanian dan Industri Kota dan desa Berdasarkan Regional wilayah benua Asia, Amerika, Afrika, Eropa, Australia

5 Konsep wilayah berdasarkan tiga aspek:
Konsep wilayah berdasarkan tipe Konsep wilayah berdasarkan ide homogenitas (formal) Konsep wilayah berdasarkan ide heterogenitas Konsep wilayah berdasarkan hirarki Konsep wilayah berdasarkan katagori

6 Perwilayahan Membagi-bagi tempat untuk tujuan tertentu biasanya untuk membangun daerah lain atau pemerataan Tujuan perwilayahan Menyebar dan meratakan adalah pembangunan nasional Ada 2 metode yaitu: Penyemarataan wilayah Delimitasi dalam Generalisasi wilayah Klasifikasi wilayah

7 1. Penyemarataan wilayah
Skala peta Tujuan perwilayahan 2. Delimitasi Kualitatif kuantitatif 3. Klarifikasi wilayah Perbedaan jenis dalam klasifikasi wilayah Perbedaan tingkat dalam klarifikasi wilayah

8 Pusat pertumbuhan Pengertian pusat pertumbuhan
Suatu kawasan yang perkembangannya pesat dan dapat dijadikan pusat pembangunan yang dapat mempengaruhi daerah –daerah sekitar Faktor –faktor yang mempenngaruhinya Lokasi SDA SDM

9 Teori pusat pertumbuhan
Teori sentral Teori kutub Pusat pertumbuhan di Indonesia Sumatera (Medan,Palembang) Jawa (jakarta, Surabaya) Kalimantan (Pekanbaru, Samarinda, Balik papan Samarinda) Sulawesi (Manado, Makassar) Papua (sorong, Jayapura)

10 Pengaruh pusat pertumbuhan
Pengaruh terhadap ekonomi politik Pengaruh terhadap sosial budaya

11


Download ppt "WILAYAH DAN PUSAT PERTUMBUHAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google