Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

DENTI MARYANA, 3301405026 KOMPARASI HASIL BELAJAR AKUNTANSI POKOK BAHASAN JURNAL PENYESUAIAN PERUSAHAAN JASA ANTARA PEMBELAJARAN METODE TUTOR SEBAYA DENGAN.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "DENTI MARYANA, 3301405026 KOMPARASI HASIL BELAJAR AKUNTANSI POKOK BAHASAN JURNAL PENYESUAIAN PERUSAHAAN JASA ANTARA PEMBELAJARAN METODE TUTOR SEBAYA DENGAN."— Transcript presentasi:

1 DENTI MARYANA, 3301405026 KOMPARASI HASIL BELAJAR AKUNTANSI POKOK BAHASAN JURNAL PENYESUAIAN PERUSAHAAN JASA ANTARA PEMBELAJARAN METODE TUTOR SEBAYA DENGAN PEMBELAJARAN METODE KONVENSIONAL PADA SISWA KELAS XI IS DI SMA NEGERI 1 SLAWI TAHUN AJARAN 2008/2009

2 Identitas Mahasiswa - NAMA : DENTI MARYANA - NIM : 3301405026 - PRODI : Pendidikan Ekonomi (Pendidikan Akuntansi) - JURUSAN : Pendidikan Ekonomi - FAKULTAS : Ekonomi - EMAIL : danteemaryana pada domain yahoo.co.id - PEMBIMBING 1 : Drs. Heri Yanto, MBA. - PEMBIMBING 2 : Rediana Setyanim S.Pd. M.Si - TGL UJIAN : 2009-08-10

3 Judul KOMPARASI HASIL BELAJAR AKUNTANSI POKOK BAHASAN JURNAL PENYESUAIAN PERUSAHAAN JASA ANTARA PEMBELAJARAN METODE TUTOR SEBAYA DENGAN PEMBELAJARAN METODE KONVENSIONAL PADA SISWA KELAS XI IS DI SMA NEGERI 1 SLAWI TAHUN AJARAN 2008/2009

4 Abstrak Belajar akutansi adalah belajar tentang konsep dan struktur akuntansi yang terdapat dalam materi yang dipelajari serta menghubungkan antara konsep dan struktur itu. Hasil belajar akuntansi di SMA Negeri 1 Slawi yang sudah melewati batas tuntas tetapi belum memuaskan, karena ada beberapa siswa yang mempunyai nilai dibawah 70 khususnya pada materi yang memerlukan banyak ketelitian khususnya jurnal penyesuaian perusahaan jasa. Untuk meningkatkan hasil belajar siswa, alternatif yang dipakai guru dengan menerapkan metode pembelajaran tutor sebaya yang membantu siswa untuk memahami materi tanpa rasa canggung, malu bertanya karena yang mengajari pembelajaran adalah temannya sendiri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbandingan rata-rata hasil belajar siswa antara metode pembelajaran tutor sebaya dengan metode pembelajaran konvensional pada materi pokok jurnal penyesuaian siswa kelas XI IS semester II SMA Negeri I Slawi Tahun Pelajaran 2008/2009. Populasi dalam penelitian ini adalah semua siswa kelas XI IS SMA Negeri I Slawi Tahun Pelajaran 2008/2009 yang berjumlah 137 siswa dan terbagi dalam empat kelas. Sampel dalam penelitian ini diambil secara cluster random sampling dan terpilih siswa kelas XI IS II sebagai kelas eksperimen dan kelas XI IS I sebagai kelas kontrol. Data penelitian diperoleh dengan metode tes yang kemudian dianalisis menggunakan uji t untuk menguji hipotesis penelitiannya. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata hasil belajar siswa kelompok eksperimen 81,471 dan rata-rata hasil belajar siswa kelompok kontrol 78,063. Dari hasil analisis hipotesis diperoleh = 2,657> 2,00 sehingga ditolak. Hasil belajar siswa dengan metode tutor sebaya lebih baik daripada dengan menggunakan metode konvensional pada materi pokok jurnal penyesuaian kelas XI IS semester II SMA Negeri I Slawi Tahun Pelajaran 2008/2009. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, peneliti memberi saran guru menggunakan metode pembelajaran yang dapat memotivasi siswa, yaitu mengajar akuntansi pada materi pokok jurnal penyesuaian dengan metode tutor sebaya sehingga dapat meningkatkan hasil belajar siswa. hitung t tabel t 0 H Alternatif yang dapat digunakan oleh guru dalam proses pembelajaran adalah metode pembelajaran tutor sebaya. Dengan metode tersebut siswa diharapkan dapat belajar mandiri dan dapat mengembangkan pengetahuan yang dimilikinya. Sehingga perlu diadakan penelitian tentang metode pembelajaran tutor sebaya

5 Kata Kunci Studi Komparasi, Hasil Belajar, Metode Tutor Sebaya, Metode Konvensional.

6 Referensi Aisyah, Siti. 2007. ’Analisis Dampak Penggunaan Kit Tutorial Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa: LPPM Universitas Terbuka’. Dalam Jurnal Pendidikan Terbuka dan Jarak Jauh. No. 8. Hal 121-127. Alfiyah, Nur. 2008. Implementasi Model Tutor Sebaya Dengan Menggunakan Alat Peraga Pada Materi Pokok Lingkaran Untuk Meningkatkan Hasil Belajar dan Aktivitas Peserta Didik Kelas VIIA MTS Darul Ma’arif Pringapus Kabupaten Semarang tahun Pelajaran 2007/2008. Semarang: FMIPA UNNES. Arikunto, Suharsimi. 2006a. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : Bumi Aksara. -----2006b. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Depdiknas. 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka Dimyati dan Mudjiono. 1994. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta. Dossuwanda Group. 2008. Penggunaan Metode Tutor Sebaya untuk Meningkatkan Kemampuan dan Kreatifitas Siswa dalam Belajar Microsoft Exel di Kelas VIII SMP Negeri 1 Rangkasbitung. http:// dossuwanda.wordpress.com/artikel/penggunaan metode tutor sebaya untuk meningkatkan kemampuan dan kreatifitas siswa dalam belajar microsoft exel di kelas VIII SMP Negeri 1 Rangkasbitung. (12 Maret 2008). Firdaus, Yoga. 2000. Akuntansi SMU 1. Jakarta: Erlangga. Ghozali, Imam. 2007. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Hadjar, Ibnu. 1999. Dasar-dasar Metodologi Penelitian Kuantitatif Dalam Pendidikan. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada. Hamalik, Oemar. 1994. Kurikulum dan Pembelajaran. Bandung: Bumi Aksara. Harper dan Larry Maheady. 2007. ’Peer-Mediated Teaching And Students With Learning Disabilities: Intervention In School And Clinic’. Dalam Proquest Education Journal. No. 2. Hal 101-107. Hudojo, Herman. 1988. Mengajar Belajar Matematika. Jakarta: Depdikbud. Ibrahim dan Nana Syaodih. 2003.Perencanaan Pengajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Kartono, Kartini. 1985. Bimbingan Belajar di SMA dan Perguruan Tinggi. Jakarta: CV. Rajawali. Mazur, Joan. 2008. ’Effects of Peer Coaching on Teacher’ Collaborative Interactions And Students’ Mathematics Achievement : University of Kentucky’. Dalam Sarah Murray Centre College. No. 3. Hal 203-212. Nurojiin. 2008. Penerapan Model Pembelajaran Tutor Sebaya Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas VIIA MTS Ribatul Mutaallimin Pekalongan Pada Materi Pokok Operasi Bilangan Pecahan Semester I Tahun Pelajaran 2007/2008. Semarang: FMIPA UNNES Ramelan, Rahmad. 2007. Model Pembelajaran Tutor Sebaya. http//Rahmad07.wordpress.com/model pembelajaran tutor sebaya. (31 Mei 2008). Safegoreti. 2008. Perbedaan dan Persamaan KTSP. (http//saferogeti.wordpress.com/2008/04/25/16/). (25 April 2008). Sanjaya, Wina. 2006. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Bandung: Kencana Prenada Media Group. Sekaran, Umar. 2006. Metodologi Penelitian Untuk Bisnis. Jakarta: Salemba Empat. Sudjana. 1996. Metode Statistika. Bandung : Tarsito. Sudjana. 2008. Dasar-dasar proses belajar mengajar. Bandung: Sinar Baru Algesindo. Sugiyono. 2007. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta. Suherman, Erman, dll. 2003. Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. FMIPA: UNNES Sukron. 2008. Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VIIA SMP 2 Kudus Melalui Implementasi Metode Pembelajaran Tutor Sebaya Tahun 2006/ 2007. Skripsi: UNNES. Sulaiman, Wakhid. 2003. Statistik Non-Parametrik Contoh Kasus dan Pemecahannya Dengan SPSS. Yogyakarta: Andi Yogyakarta. Sunaryo.1989. Strategi Belajar Mengajar Dalam Pengajaran Ilmu Pengetahuan Sosial. Jakarta : Depdikbud. Suparno, Suhaenah. 2000. Membangun Kompetensi Belajar.Jakarta: Depdiknas. Suprapto. 2008. Penerapan Model Pembelajaran Tutor Sebaya dalam Kelompok Kecil Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas IX B SMP Pius Pekalongan pada Segitiga-segitiga Sebangun. Semarang: FMIPA UNNES. Surtini, Sri dan Murdjijo. 2005. ’Efektivitas Tutorial Tatap Muka Rancangan Khusus Program S-I PGSD: LPPM Universitas Terbuka’. Dalam Jurnal Pendidikan. No. 2. Hal 99-112. Suyitno, Amin. 2004. Dasar-dasar dan Proses Pembelajaran Matematika 1. Semarang: FMIPA UNNES. Suyitno, Amin. 2007. Pemilihan Model-model Pembelajaran Dan Penerapannya Di SMP. Semarang: FMIPA UNNES. Syafri Harahap, Sofyan.1993. Teori Akuntansi. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. Syah, Muhibbin. 2004. Psikolog Pendidikan Dengan Pendekatan Baru. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. Teguh. 2004. Cara Mudah Melakukan Analisa Statistik dengan SPSS. Yogyakarta: Gava Media Thoha, Chabib. 1990.Teknik Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada. Tri Anni, Catharina. 2004. Psikologi Belajar. Semarang: UPT MKK UNNES. Utami, Sari. 2006. Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Pemanfaatan Metode Tutor Sebaya Dalam Pengajaran Remidial Matematika Pada Siswa Kelas XI SMK Bhakti Praja Talang Kabupaten Talang. Skripsi: UNNES. Wilantara. 2005. Implementasi Model Kontruktivisme Dalam Pembelajaran Fisika Untuk Mengubah MTS Konsepsi Ditinjau Dari Penalaran Formal Siswa. Tesis: IKIP Singaraja.

7 Terima Kasih http://unnes.ac.id


Download ppt "DENTI MARYANA, 3301405026 KOMPARASI HASIL BELAJAR AKUNTANSI POKOK BAHASAN JURNAL PENYESUAIAN PERUSAHAAN JASA ANTARA PEMBELAJARAN METODE TUTOR SEBAYA DENGAN."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google