Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ELEMEN MULTIMEDIA (LANJ..)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ELEMEN MULTIMEDIA (LANJ..)"— Transcript presentasi:

1 ELEMEN MULTIMEDIA (LANJ..)

2 ELEMEN – ELEMEN MULTIMEDIA
Objek Layout Spasial Dimensi Temporer Interaksi Pemakai Logika Aplikasi

3 Level Interaksi Pemakai : Pasif : hanya visualisasi.
Reaktif : interaksi terbatas, ex : fs. Scroll panel. Proaktif : memilih jalur atau penyeleksian, ex : button.

4 Lanj.. Model Interaksi : Navigasi : Memilih jalur yang diinginkan.
Perancangan : Pemakai memodifikasi gaya visual dari presentasi, ex : warna, volume audio. Bioskop : Pemakai dapat mengontrol waktu keseluruhan (pada VCR, ex : play, stop).

5 Definisi Peta Navigasi
Peta navigasi menggambarkan hubungan diantara bermacam area untuk membantu mengorganisasi isi dan pesan. Sebuah peta navigasi menyajikan daftar isi dan sebuah aliran logis antarmuka interaktif. Peta navigasi merupakan rancangan hubungan dan rantai kerja dari beberapa area yang berbeda dan dapat membantu mengorganisasikan seluruh elemen aplikasi multimedia dengan pemberian perintah dan pesan.  Peta navigasi juga memberikan kemudahan dalam menganalisa keinteraktifan seluruh objek dalam aplikasi multimedia dan bagaimana pengaruh keinteraktifannya terhadap pengguna.

6 Jenis Peta Navigasi Linear Hirarki Non Linear Campuran

7 Linear Linier merupakan struktur yang hanya mempunyai satu rangkaian cerita yang berurut.  Struktur ini menampilkan satu demi satu tampilan layar secara berurut menurut urutannya dan tidak diperbolehkan adanya percabangan.  Tampilan yang dapat ditampilkan adalah satu halaman sebelumnya atau satu halaman sesudahnya.

8 Hirarki Struktur hirarki merupakan suatu struktur yang mengandalkan percabangan untuk menampilkan data berdasarkan kriteria tertentu.  Tampilan pada menu pertama akan disebut sebagai master page, halaman utama ke satu.  Halaman utama ini akan mempunyai halaman percabangan yang dikatakan slave page, halaman pendukung.  Jika salah satu halaman pendukung diaktifkan, maka tampilan tersebut akan bernama master page, halaman utama kedua.  Pada struktur navigasi ini tidak diperkenankan adanya tampilan secara linier.

9 Hirarki (Lanj...)

10 Non Linear Pada struktur nonlinier diperkenankan membuat struktur navigasi bercabang, percabangan ini berbeda dengan percabangan pada struktur hirarki.  Pada percabangan nonlinier walaupun terdapat banyak percabangan tetapi tiap- tiap tampilan mempunyai kedudukan yang sama tidak ada pada master page dan salve page.

11 Non Linear (Lanj..)

12 Campuran Struktur navigasi campuran merupakan gabungan dari ketiga struktur sebelumnya.  Struktur navigasi ini banyak digunakan dalam pembuatan aplikasi multimedia sebab dapat memberikan keinteraksian yang lebih tinggi.

13 Logika Aplikasi Presentasi multimedia tradisional, tidak perlu logika : Kunjungan virtual ke museum, menu DVD. Sistem interaktif real-time : Dunia virtual reality, permainan. Logika aplikasi membutuhkan bahasa pemrograman (if case, goto ...) Bahasa terkompilasi : C, C++. Virtual machine : Java. World Wide Web, MPEG-4, Director : scripting.

14 LATIHAN Buat peta navigasi dari tugas multimedia minggu lalu.
Analisis peta navigasi tersebut, termasuk jenis apakah peta navigasi tersebut. (Linier, Non Linier, Hirarki atau Campuran)

15 Hubungan diantara Objek
Content Relationships E.g. Hyperlinks in web pages, citation links within documents etc. Spatial Relationships: Layout relationship Mendifinisikan lokasi spatial pada keluaran devais Video conference, itu lebih baik jika tempat spatial audio dimana peserta diperlihatkan Didalam pengajaran, jika anda mendengar suara saya dari speaker tapi melihat saya berjalan disekitar ruang, itu akan sangat mengganggu. Temporal Relationships: Playback pada waktu yang sama, setelah peristiwa tertentu dst. E.g. lip-synching issues


Download ppt "ELEMEN MULTIMEDIA (LANJ..)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google