Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehRuri Dicky Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
13 KEPEMIMPINAN Kewirausahaan: MODUL Dwi Retno Andriani, SP., MP
Lab. Manajemen Analisis Agribisnis-Universitas Brawijaya
2
Pengertian Kepemimpinan
sebuah hubungan yang saling mempengaruhi di antara pemimpin dan pengikut (bawahan) yang menginginkan perubahan nyata yang mencerminkan tujuan bersamanya (Joseph C. Rost.,1993) Pengaruh dalam hal ini berarti hubungan di antara pemimpin dan pengikut sehingga bukan sesuatu yang pasif, tetapi merupakan suatu hubungan timbal balik dan tanpa paksaan. kepemimpinan merupakan proses yang saling mempengaruhi
3
Konsep Definisi Kepemimpinan
Kepemimpinan sebagai: fokus proses-proses kelompok suatu kepribadian dan akibatnya seni mempengaruhi orang lain penggunaan pengaruh tindakan atau tingkah laku bentuk persuasi hubungan kekuasaan alat mencapai tujuan akibat dari interaksi pembedaan peran inisiasi struktur
4
Teori Kepemimpinan Teori orang-orang terkemuka Teori lingkungan
Teori personal situasional Teori interaksi harapan Teori humanistik Teori pertukaran
5
Fungsi Kepemimpinan Pemimpin sebagai eksekutif ( executive Leader)
Pemimpin sebagai penengah Pemimpin sebagai penganjur Pemimpin sebagai ahli Pemimpin diskusi
6
Tipe-Tipe Kepemimpinan
Tipe Otokratik Tipe Paternalistik Tipe Kharismatik Tipe Laissez Faire Tipe Demokratis
7
Ciri-Ciri Kepemimpinan
Persepsi Sosial Kemampuan berpikir abstrak Keseimbangan emosional
8
Syarat Pemimpin Yang Baik
Memiliki inteligensi yang tinggi dan pendidikan umum yang luas Bersifat ramah tamah dalam tutur kata, sikap, dan perbuatan Berwibawa dan memiliki daya tarik Sehat jasmaniah maupun rohaniah (fisik maupun mental) Kemampuan analistis Memiliki daya ingat yang kuat Mempunyai kapasitas integratif Keterampilan berkomunikasi Keterampilan mendidik Personalitas dan objektivitas Jujur (terhadap diri sendiri, atasan, bawahan, sesama pegawai)
9
Hambatan dalam Kepemimpinan
Faktor internal Kurangnya motivasi dari pemimpin itu sendir, emosi yang tidak stabil, tidak percaya diri, takut dalam mengambil resiko, terbatasnya kecakapan pemimpin. Faktor eksternal Tidak adanya dukungan dari orang terdekat, tidak adanya dukungan dari bawahan, terlalu banyak tekanan.
10
- TERIMA KASIH -
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.