Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Oleh: N a m a :Suprapto N I M : Q Kelas : E

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Oleh: N a m a :Suprapto N I M : Q Kelas : E"— Transcript presentasi:

1 Oleh: N a m a :Suprapto N I M : Q.100080401 Kelas : E
KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH BUDAYA SEKOLAH DAN KINERJA GURU TERHADAP PRODUKTIFITAS SEKOLAH DI MAN BAWU JEPARA Oleh: N a m a :Suprapto N I M : Q Kelas : E

2 a. Latar belakang Kepala sekolah memiliki peran yang kuat dalam mengkoordinasikan,menggerakkan,dan menyerasikan semua sumber daya pendidikan yang tersedia di sekolah.Kepemimpinan kepala sekolah merupakan salah satu faktor yang mendorong sekolah untuk dapat mewujudkan visi,misi dan tujuan sekolah.” ( Mulyasa,2009:90) Banyak faktor penghambat kualitas kepemimpinan kepala sekolah seperti proses pengangkatannya tidak transparan,rendahnya mental kepala sekolah ditandai dengan kurangnya motivasi,semangat,disiplin dalam melakukan tugas,dan wawasan kepala sekolah yang masih sempit serta masih banyak faktor penghambat lainnya.Ini mengimplikasikan rendahnya produktifitas kepala sekolah yang berakibat pada rendahnya mutu sekolah.

3 Budaya sekolah merupakan faktor yang berpengaruh terhadap produktifitas kerja dalam suatu organisasi sekolah.budaya sekolah adalah nilai-nilai dominan yang didukung oleh sekolah atau falsafah yang menuntun kebijakan sekolah terhadap semua unsur dan komponen sekolah termasuk stakeholders pendidikan, seperti cara melaksanakan pekerjaan di sekolah serta asumsi atau kepercayaan dasar yang dianut oleh personil sekolah.merujuk pada suatu sistem nilai, kepercayaan dan norma-norma yang diterima secara bersama, serta dilaksanakan dengan penuh kesadaran .

4 Guru merupakan elemen kunci dalam sistem pendidikan, khususnya di sekolah. semua komponen lain, mulai dari kurikulum, sarana-prasarana, biaya,dan sebagainya tidak akan banyak berarti apabila esensi pembelajaran yaitu interaksi guru dengan peserta didik tidak berkualitas. semua komponen lain, terutama kurikulum tidak akan hidup jika tanpa guru sehingga kinerja guru dituntut berkualiatas untuk mencapai produktifitas sekolah yang unggul

5 Dari ketiga komponen pendidikan tersebut kepemimpinan kepala sekolah,budaya sekolah dan kinerja guru ketiganya mempengaruhi produktifitas sekolah . Kesenjangan rendahnya produktifitas sekolah di MA Kabupaten Jepara ,kinerja guru dan kondisi budaya sekolah yang kurang baik merupakan fenomena yang menarik untuk diteliti lebih mendalam melalui sebuah penelitian yang berjudul “KONTRIBUSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH,BUDAYA SEKOLAH DAN KINERJA GURU TERHADAP PRODUKTIFITAS SEKOLAH ( Studi pada MAN Bawu Jepara)”

6 B.Rumusan masalah 1.Bagaimana gambaran kepemimpinan kepala sekolah di MAN Bawu Jepara? 2.Bagaimana gambaran budaya sekolah di MAN Bawu Jepara ? 3.Bagaimana gambaran tentang kinerja guru di MAN Bawu Jepara? 4 Bagaimana gambaran produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara? 5.Berapa besar kontribusi kepemimpinan kepala madrasah terhadap produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara ? 6.Berapa besar kontribusi budaya sekolah terhadap produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara? 7.Berapa besar kontribusi kinerja guru terhadap produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara ? 8.Berapa besar kontribusi kepemimpinan kepala sekolah dan kinerja guru secara bersama-sama terhadap produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara?

7 C. TUJUAN PENELITIAN Untuk mengetahui : 1. Gambaran kepemimpinan kepala sekolah di MAN Bawu Jepara. 2. Gambaran budaya sekolah di MAN Bawu Jepara. 3. Gambaran kinerja guru di MAN Bawu Jepara. 4 Gambaran produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara. 5. Gambaran kontribusi kepemimpinan kepala sekolah terhadap produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara 6. Gambaran kontibusi budaya sekolah terhadap produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara. 7. Gambaran kontribusi kinerja guru terhadap produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara. 8. Gambaran kontribusi kepemimpinan kepala sekolah,budaya sekolah dan kinerja guru teradap produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara.

8 d.Manfaat 1.Menambah wawasan bagi pengembangan ilmu dan pengetahuan terutama yang berhubungan dengan kepemimpinan kepala sekolah ,budaya sekolah dan kinerja guru. 2.memberikan informasi bagi para kepala sekolah untuk selalu meningkatkan peran kepemimpinannya dalam pendidikan dan guru selalu berusaha meningkatkan profesionalismenya. 3.Sebagai bahan masukan bagi para kepala sekolah bahwa kepemimpinannya berpengaruh terhadap kinerja guru. 4.Sebagai bahan masukan kepada guru bahwa kinerja dan profesionalismenya berpengaruh produktivitas sekolah .. 5.Sebagai bahan masukan bagi para pengambil kebijkan bahwa produktivitas sekolah dipengaruhi oleh kepemimpinan kepala sekolah,budaya sekolah dan kreatifitas kinerja guru.

9 E.Kajian teori Produktifitas sekolah berkaitan dengan bagaimana menghasilkan lulusan baik secara kuantitatif maupun kualitatif,sehingga pada akhirnya diperoleh lulusan yang berkualitas sesuai dengan kebutuhan masyarakat dan perkembangan zaman.”(Mukhtar & Iskandar,2009:161) Menurut hasil penelitian Heriyanto bahwa Kepemimpinan,Budaya Kerja,dan Sarana Prasarana berpengaruh positif dan signifikan terhadap Prestasi Siswa di SMA di Kota Surakarta.

10 F.hipotesis Kepemimpinan kepala sekolah memiliki kontribusi siginifikan terhadap Produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara. 2. Budaya Sekolah memiliki kontribusi signifikan terhadap Produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara 3. Kinerja guru memiliki kontribusi signifikan dengan Produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara 4. Kepemimpinan kepala sekolah,Budaya Sekolah dan kinerja guru secara bersama-sama memiliki kontribusi positif terhadap Produktivitas sekolah di MAN Bawu Jepara.

11 g.Paradigma penelitian
X1 X1: Kepemimpinan Kepala Sekolah X2 : Budaya Sekolah X3 : Kinerja Guru Y : Produktifitas Sekolah X1,X2,X3 : Variabel Bebas Y : Variabel Terikat Y X2 X3

12 h. Metode penelitian Metode penelitian ini menggunakan metode survei dengan pendekatan penelitian kuantitatif dengan metode studi asosiatif yaitu metode yang diarahkan untuk memecahkan masalah apa adanya .Teknik pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner

13 Daftar pustaka Arikunto, Suharsini & Yuliana Lia Manajemen Pendidikan.Yoyakarta :Aditya Media. Mukhtar & Iskandar Orientasi Baru Supervisi Pendidikan,Jakarta: Gaung Persada Press. Mulyasa, E Menjadi Kepala Sekolah Profesional.Bandung :Remaja Rosda Karya. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2006 Tentang Standar Nasional Pendidikan. Purwanto,Ngalim M Ilmu Pendidikan Teoritis dan Praktis, Bandung.:Remaja Rosdakarya. Raihani.2010.Kepemimpinan Sekolah Transformatif.Yogjakarta:LkiS Ridwan Metode & Teknik Menyusun Proposal Penelitian,Bandung.Alfabeta Rivai ,Veithzal & Murni ,Sylvina Education Management.Jakarta.Rajawali Pers. Rohiat.2009.Manajemen Sekolah Teori Dasar dan Praktik.Bandung:Refika Aditama. Sallis Edward.2008.Total Quality Management In Education.Terjemahan oleh Riyadi Ali Ahmad & Fahrurrozi.Jogjakarta:IRCiSoD. Saud ,Udin,Saefudin Inovasi Pendidikan.Bandung :Alfabeta. Sugiyono Metode Penelitian Pendidikan pendekatan Kuantitatif,Kualitatif dan R & D ,Bandung :Alfabeta Syafaruddin.2002.Manajemen Mutu Terpadu dalam Pendidikan Konsep,Strategi dan Aplikasi.Jakarta : Grasindo. Syafaruddin & Anzizhan Sistim Pengambilan Keputusan Pendidikan. Jakarta: Grasindo. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang .Sistim Pendidikan Nasional

14 Terima Kasih …. Semoga Selamat Sampai Tujuan !!?

15 SEKIAN TERIMA KASIH


Download ppt "Oleh: N a m a :Suprapto N I M : Q Kelas : E"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google