Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
STRUKTURALISME Dewi Puri Astiti
2
Manusia dalam kungkungan Struktur
Strukturalisme adalah satu pemikiran bahwa manusia sangat dipengaruhi oleh sistem dalam lingkungannya sosiologi, antropologi, psikologi, psikoanalisis , teori sastra dan arsitektur Strukturalis mulai lahir di abad 19 – sampai sekarang 4/10/2017
3
Alison Assiter, ada empat ide umum mengenai strukturalisme sebagai bentuk ‘kecenderungan intelektual’ Pertama, struktur menentukan posisi setiap elemen dari keseluruhan. Kedua, kaum strukturalis percaya bahwa setiap sistem memiliki struktur. Ketiga, kaum strukturalis tertarik pada ‘struktural’ hukum yang berhubungan dengan hidup berdampingan bukan perubahan. Empat , struktur merupakan ‘hal nyata’ yang terletak di bawah permukaan atau memiliki makna tersirat. 4/10/2017
4
FERDINAND DE SAUSSURE (1857-1913)
5
Sistem yang sangat mempengaruhi manusia adalah Bahasa
Bapak linguistik modern, tentang Semiotika. teori-teori bahasa Saussure sebagai suatu sistem struktural untuk menganalisa semua proses kultural “Saussure tidak memfokuskan diri pada penggunaan bahasa (parole, atau ucapan), melainkan pada sistem yang mendasari bahasa (langue). Teori ini lalu muncul dan disebut semiologi. tanda-tanda linguistik terdiri atas dua bagian, sebuah penanda (pola suara dari sebuah kata, baik dalam proyeksi mental – seperti pada saat kita membaca puisi untuk diri kita sendiri dalam hati – atau sebenarnya, realisasi fisik sebagai bagian dari tindak tutur) dan signified (konsep atau arti kata).” 4/10/2017
6
4/10/2017
7
CLAUDE LEVI- STRAUSS (1908-2009)
uis CLAUDE LEVI- STRAUSS ( )
8
Ex: laki-laki dan perempuan hidup dan mati
oposisi biner pada struktur kesadaran manusia yang membentuk transformasi antara struktur nirsadar (unconsciouss structure) dalam pikiran manusia yang memepengaruhi struktur permukaan oposisi biner adalah 'the essence of sense making': struktur yang mengatur sistem pemaknaan kita terhadap budaya dan dunia tempat kita hidup. Oposisi biner adalah sebuah sistem yang membagi dunia dalam dua kategori yang berhubungan. Ex: laki-laki dan perempuan hidup dan mati Anomalous catagories, yang mengotori batasan oposisi biner 4/10/2017
9
4/10/2017
10
JACQUES LACAN ( )
11
Psikoanalisa Sigmund Freud berbasis semiologi
Psikoanalisa Sigmund Freud berbasis semiologi. Fokus utama studinya adalah ketidaksadaran, yang sebelumnya diperkenalkan Freud. Lacan menggali kembali ketidaksadaran ini dengan bantuan model linguistik Saussure dan memusatkan kajiannya pada percakapan antara analis (psikiater/psikolog) dan analisan (pasien). Percakapan itu, menurutnya, merupakan seuntai rantai penanda-penanda. Penanda-penanda itu adalah mimpi, gejala neurosis, salah tindak, dan lainnya. 4/10/2017
12
Eksistensialis Strukturalis Fenomenologi 4/10/2017
13
“manusia hanyalah produk dari sejarah”
Foucault (1984)
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.