Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS, FILADELFIA, DAN LAODIKIA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS, FILADELFIA, DAN LAODIKIA"— Transcript presentasi:

1 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS, FILADELFIA, DAN LAODIKIA
WAHYU 3 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS, FILADELFIA, DAN LAODIKIA

2 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS (Wahyu 3:1-6)
PERIODE AD NAMA YESUS PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

3 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS (Wahyu 3:1-6)
PERIODE AD NAMA YESUS Dia yang memiliki ketujuh Roh Allah dan ketujuh bintang PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

4 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS (Wahyu 3:1-6)
PERIODE AD NAMA YESUS Dia yang memiliki ketujuh Roh Allah dan ketujuh bintang PUJIAN Ada beberapa orang yang tidak mencemarkan pakaiannya. CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

5 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS (Wahyu 3:1-6)
PERIODE AD NAMA YESUS Dia yang memiliki ketujuh Roh Allah dan ketujuh bintang PUJIAN Ada beberapa orang yang tidak mencemarkan pakaiannya. CELAAN Hidup padahal mati, tidak ada pekerjaan yang sempurna, PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

6 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS (Wahyu 3:1-6)
PERIODE AD NAMA YESUS Dia yang memiliki ketujuh Roh Allah dan ketujuh bintang PUJIAN Ada beberapa orang yang tidak mencemarkan pakaiannya. CELAAN Hidup padahal mati, tidak ada pekerjaan yang sempurna, PANGGILAN/ NASEHAT Bangunlah, kuatkanlah apa yang hampir mati, turutilah dan bertobatlah HUKUMAN UPAH

7 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS (Wahyu 3:1-6)
PERIODE AD NAMA YESUS Dia yang memiliki ketujuh Roh Allah dan ketujuh bintang PUJIAN Ada beberapa orang yang tidak mencemarkan pakaiannya. CELAAN Hidup padahal mati, tidak ada pekerjaan yang sempurna, PANGGILAN/ NASEHAT Bangunlah, kuatkanlah apa yang hampir mati, turutilah dan bertobatlah, berjaga-jagalah HUKUMAN Tuhan akan datang seperti pencuri UPAH

8 PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS (Wahyu 3:1-6)
PERIODE AD NAMA YESUS Dia yang memiliki ketujuh Roh Allah dan ketujuh bintang PUJIAN Ada beberapa orang yang tidak mencemarkan pakaiannya. CELAAN Hidup padahal mati, tidak ada pekerjaan yang sempurna, PANGGILAN/ NASEHAT Bangunlah, kuatkanlah apa yang hampir mati, turutilah dan bertobatlah, berjaga-jagalah HUKUMAN Tuhan akan datang seperti pencuri UPAH Pakaian putih, namanya ada di kitab kehidupan, namanya akan diakui dihadapan Bapa dan malaikat.

9 Ini melukiskan zaman reformasi kekristenan (Abad 17 dan 18).
Terjadi kemunafikan di dalam gereja. Melakukan reformasi di awal tetapi berubah dan mengikuti tradisi gereja yang salah yang dulu mereka adalah bagian dari padanya (hidup tapi mati). MASALAH DI SARDIS

10 Reformasi begitu hidup diawal pergerakannya, tetapi menjelang abad 18, reformasi jalan di tempat bahkan hampir mati. Ini akibat pengaruh rasionalisme dan faham deisme (Tuhan penyebab pertama tetapi kemudian meninggalkannya). Ajaran Protestan masih tetap bertahan walaupun tidak sekuat seperti diawal munculnya reformasi. MASALAH DI SARDIS

11 Oleh karena tidak bertobat dan berjaga- jaga , maka penghakiman dan kedatangan Yesus merupakan kejutan yang tidak disangka-sangka. Pakaian putih melambangkan sifat dan tabiat yang tidak akan binasa yang akan dimiliki oleh umat tebusan. Nama tertulis di dalam kitab kehidupan melukiskan jaminan keselamatan. Umat tebusan akan diserahkan kepada Bapa dan malaikat-malaikat akan mengakui bahwa jalan Tuhan adalah benar dan adil MASALAH DI SARDIS

12 PEKABARAN UNTUK JEMAAT FILADELFIA (Wahyu 3:7-13)
PERIODE AD NAMA YESUS PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

13 PEKABARAN UNTUK JEMAAT FILADELFIA (Wahyu 3:7-13)
PERIODE AD NAMA YESUS Yang kudus, yang benar, yang memegang kunci Daud, apabila Ia membuka tidak ada yang dapat menutup, apabila Ia menutup tidak ada yang dapat membuka PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

14 PEKABARAN UNTUK JEMAAT FILADELFIA (Wahyu 3:7-13)
PERIODE AD NAMA YESUS Yang kudus, yang benar, yang memegang kunci Daud, apabila Ia membuka tidak ada yang dapat menutup, apabila Ia menutup tidak ada yang dapat membuka PUJIAN Aku tahu segala pekerjaanmu, menuruti Firman dan tidak menyangkal nama Tuhan CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

15 PEKABARAN UNTUK JEMAAT FILADELFIA (Wahyu 3:7-13)
PERIODE AD NAMA YESUS Yang kudus, yang benar, yang memegang kunci Daud, apabila Ia membuka tidak ada yang dapat menutup, apabila Ia menutup tidak ada yang dapat membuka PUJIAN Aku tahu segala pekerjaanmu, menuruti Firman dan tidak menyangkal nama Tuhan CELAAN Tidak ada PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

16 PEKABARAN UNTUK JEMAAT FILADELFIA (Wahyu 3:7-13)
PERIODE AD NAMA YESUS Yang kudus, yang benar, yang memegang kunci Daud, apabila Ia membuka tidak ada yang dapat menutup, apabila Ia menutup tidak ada yang dapat membuka PUJIAN Aku tahu segala pekerjaanmu, menuruti Firman dan tidak menyangkal nama Tuhan CELAAN Tidak ada PANGGILAN/ NASEHAT Peganglah apa yang ada padamu supaya tidak diambil orang HUKUMAN UPAH

17 PEKABARAN UNTUK JEMAAT FILADELFIA (Wahyu 3:7-13)
PERIODE AD NAMA YESUS Yang kudus, yang benar, yang memegang kunci Daud, apabila Ia membuka tidak ada yang dapat menutup, apabila Ia menutup tidak ada yang dapat membuka PUJIAN Aku tahu segala pekerjaanmu, menuruti Firman dan tidak menyangkal nama Tuhan CELAAN Tidak ada PANGGILAN/ NASEHAT Peganglah apa yang ada padamu supaya tidak diambil orang HUKUMAN UPAH

18 PEKABARAN UNTUK JEMAAT FILADELFIA (Wahyu 3:7-13)
PERIODE AD NAMA YESUS Yang kudus, yang benar, yang memegang kunci Daud, apabila Ia membuka tidak ada yang dapat menutup, apabila Ia menutup tidak ada yang dapat membuka PUJIAN Aku tahu segala pekerjaanmu, menuruti Firman dan tidak menyangkal nama Tuhan CELAAN Tidak ada PANGGILAN/ NASEHAT Peganglah apa yang ada padamu supaya tidak diambil orang HUKUMAN UPAH Jadi sokoguru dalam bait Allah, memiliki nama Allah, Yerusalem, Yesus.

19 KEADAAN JEMAAT FILADELFIA
Jemaat ini mucul pada pergerakan Advent yang mula-mula. Yesus membuka pintu, memasuki bilik maha suci (tahun 1844). Yesus berpindah tugas dari bilik suci (sebagai iman: sejak kenaikannya ke surga) ke bilik maha suci (sebagai imam besar: sejak tahun 1844). Pekabaran Advent/kedatangan Yesus kedua kali menyebar di Amerika dan Eropa. KEADAAN JEMAAT FILADELFIA

20 KEADAAN JEMAAT FILADELFIA
Daniel 7:10; Wahyu 14:6,7 Pekerjaan Kristus sebagai juruselamat akan Ia selesaikan sampai selesai (Ia membuka dan tidak ada seorangpun yang akan menutup). Akan ada pertobatan (baik dengan sadar atau terpaksa karena keadaan) dari mereka yang memusuhi gereja Tuhan dan menjadi anggota gereja Tuhan. KEADAAN JEMAAT FILADELFIA

21 KEADAAN JEMAAT FILADELFIA
Yang setia akan memperoleh tempat penting di hadapan Tuhan. Tabiat Tuhan/gambar/peta Allah akan ada di dalam hidup umat yang setia. Tuhan akan mensahkan umatNya menjadi miliknya dengan memberikan nama Yesus kepada mereka. KEADAAN JEMAAT FILADELFIA

22 PEKABARAN UNTUK JEMAAT LAODIKIA (Wahyu 3:14-22)
PERIODE 1844-Akhir Zaman AD NAMA YESUS PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

23 PEKABARAN UNTUK JEMAAT LAODIKIA (Wahyu 3:14-22)
PERIODE 1844-Akhir Zaman AD NAMA YESUS Amin, Saksi yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan Allah. PUJIAN CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

24 PEKABARAN UNTUK JEMAAT LAODIKIA (Wahyu 3:14-22)
PERIODE 1844-Akhir Zaman AD NAMA YESUS Amin, Saksi yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan Allah. PUJIAN Tidak ada CELAAN PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

25 PEKABARAN UNTUK JEMAAT LAODIKIA (Wahyu 3:14-22)
PERIODE 1844-Akhir Zaman AD NAMA YESUS Amin, Saksi yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan Allah. PUJIAN Tidak ada CELAAN Tidak dingin dan tidak panas, melarat, malang, miskin, buta dan telanjang. PANGGILAN/ NASEHAT HUKUMAN UPAH

26 PEKABARAN UNTUK JEMAAT LAODIKIA (Wahyu 3:14-22)
PERIODE 1844-Akhir Zaman AD NAMA YESUS Amin, Saksi yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan Allah. PUJIAN Tidak ada CELAAN Tidak dingin dan tidak panas, melarat, malang, miskin, buta dan telanjang. PANGGILAN/ NASEHAT Beli emas, pakaian putih, minyak pelumas, bertobatlah, bukalah pintu bagi Yesus. Tuhan menegor dan menghajar orang yang Ia kasihi HUKUMAN UPAH

27 PEKABARAN UNTUK JEMAAT LAODIKIA (Wahyu 3:14-22)
PERIODE 1844-Akhir Zaman AD NAMA YESUS Amin, Saksi yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan Allah. PUJIAN Tidak ada CELAAN Tidak dingin dan tidak panas, melarat, malang, miskin, buta dan telanjang. PANGGILAN/ NASEHAT Beli emas, pakaian putih, minyak pelumas, bertobatlah, bukalah pintu bagi Yesus. Tuhan menegor dan menghajar orang yang Ia kasihi. HUKUMAN Akan dimuntahkan UPAH

28 PEKABARAN UNTUK JEMAAT LAODIKIA (Wahyu 3:14-22)
PERIODE 1844-Akhir Zaman AD NAMA YESUS Amin, Saksi yang setia dan benar, permulaan dari ciptaan Allah. PUJIAN Tidak ada CELAAN Tidak dingin dan tidak panas, melarat, malang, miskin, buta dan telanjang. PANGGILAN/ NASEHAT Beli emas, pakaian putih, minyak pelumas, bertobatlah, bukalah pintu bagi Yesus. Tuhan menegor dan menghajar orang yang Ia kasihi. HUKUMAN Akan dimuntahkan UPAH Makan bersama-sama dengan Yesus, duduk bersama Yesus di tahtaNya.

29 MASALAH JEMAAT LAODIKIA
Keadaan rohani yang suam lebih bahaya dari pada dingin. Keadaan suam membuat orang lupa untuk bangun dan menjadi panas. Jemaat merasa puas atas keadaannya dan merasa sombong atas sedikit kemajuan yang dialami. Ini adalah pengalaman umat-umat Tuhan menjelang kedatangan Yesus. MASALAH JEMAAT LAODIKIA

30 MASALAH JEMAAT LAODIKIA
Ada standar yang Tuhan sudah tetapkan kepada semua umat manusia. Emas = iman yang diuji dalam api Pakaian putih = Kebenaran Kristus Minyak pelumas = Roh Kudus Kristus menunggu setiap manusia untuk membuka pintu hati mereka untuk kehadiran Yesus. MASALAH JEMAAT LAODIKIA


Download ppt "PEKABARAN UNTUK JEMAAT SARDIS, FILADELFIA, DAN LAODIKIA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google