Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ANALISIS LABA KOTOR OLEH ERVITA SAFITRI.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ANALISIS LABA KOTOR OLEH ERVITA SAFITRI."— Transcript presentasi:

1 ANALISIS LABA KOTOR OLEH ERVITA SAFITRI

2 Pengertian Laba Kotor Laba Perusahaan terdiri dari dua macam :
Laba Kotor (Gross Profit) Laba Bersih (Net Profit) Laba Kotor adalah laba yang diperoleh sebelum dikurangi biaya-biaya yang menjadi beban perusahaan. Laba Bersih adalah laba yang diperoleh sebelum dikurangi biaya-biaya yang menjadi beban perusahaan termasuk pajak.

3 Analisis Laba Kotor adalah analisis yang digunakan untuk mengetahui jumlah laba kotor dari periode ke periode, serta sebab-sebab berubahnya laba kotor antara dua atau lebih periode, dapat digunakan untuk memutuskan kebijakan ke depan yang berkaitan dengan laba tersebut.

4 Data yang dibutuhkan untuk melakukan analisis laba kotor adalah :
Target yang telah ditetapkan Pencapaian hasil laba pada periode tersebut Laba pada beberapa periode sebelumnya

5 Faktor-Faktor yang mempengaruhi Laba Kotor
Faktor Penjualan Faktor Harga Pokok Penjualan

6 Faktor Penjualan Penjualan adalah jumlah omzet barang atau jasa yang dijual, baik dalam unit ataupun dalam rupiah. Penjualan dipengaruhi oleh : Faktor Harga Jual Faktor Jumlah barang yang dijual

7 Faktor Harga Pokok Penjualan
Harga Pokok Penjualan adalah harga barang atau jasa sebagai bahan baku atau jasa untuk menjadi barang dengan ditambah biaya-biaya yang berkaitan dengan harga pokok penjualan tersebut. Harga Pokok Penjualan dipengaruhi : Harga pokok rata-rata Jumlah barang yang dijual

8 Perubahan Laba Kotor disebabkan Tiga Faktor :
Berubahnya Harga Jual Berubahnya Jumlah Kuantitas (volume) barang yang Dijual Berubahnya Harga Pokok Penjualan

9 Manfaat Analisis Laba Kotor
Untuk mengetahui penyebab naik turunnya harga jual Untuk mengetahui penyebab naik turunnya Harga pokok penjualan Sebagai bentuk pertanggungjawaban bagian penjualan akibat naik turunnya harga jual Sebagai bentuk pertanggungjawaban bagian produksi akibat naik turunnya harga pokok Sebagai salah satu alat ukur untuk menilai kinerja manajemen

10 Contoh PT AMA memiliki laporan laba rugi tahun 2012 dan 2013 sebagai berikut: Keterangan 2012 (Rp) 2013(Rp) Penjualan bersih HPP Laba Kotor Jmh Brg Yg di Jual Harga perunit HP perunit 75.000 25.000 1.000 100 75 50.000 1.100 150

11 Jawab : Langka 1 : Membuat tabel perubahan Penjual bersih HPP
Keterangan 2012 (Rp) 2013(Rp) Perubahan Penjual bersih HPP Laba Kotor Jmh Brg Yg di Jual Harga perunit HP perunit 75.000 25.000 1.000 100 75 50.000 1.100 150 65.000 35.000 50 25

12 Langka 2: Menganalisis sebab-sebab perubahan
Karena Harga Jual yaitu jumlah penjualan dengan harga jual. Q2 (P2-P1) = ( ) = Dimana : Q1 = Jumlah atau volume produk sebelum atau yang dianggarkan Q2 = Jumlah atau volume produk sekarang atau yang sesunggunya P1 = Harga sebelum atau yang dianggarkan P2 = Harga sekarang atau yang sesunggunya

13 Langka 2: Menganalisis sebab-sebab perubahan
2. Karena jumlah penjualan P1 (Q2-Q1) = 100 ( ) = Dimana : Q1 = Jumlah atau volume produk sebelum atau yang dianggarkan Q2 = Jumlah atau volume produk sekarang atau yang sesunggunya P1 = Harga sebelum atau yang dianggarkan P2 = Harga sekarang atau yang sesunggunya

14 Langka 2: Menganalisis sebab-sebab perubahan
3. Karena Harga pokok penjualan Q2 (Hpp2-Hpp1) = (100-75) = Dimana : Q1 = Jumlah atau volume produk sebelum atau yang dianggarkan Q2 = Jumlah atau volume produk sekarang atau yang sesunggunya Hpp1 = HPP sebelum atau yang dianggarkan Hpp2 = HPP sekarang atau yang sesunggunya

15 Langka 2: Menganalisis sebab-sebab perubahan
4. Karena Harga Jual yaitu jumlah penjualan dengan harga jual. Hpp1 (Q2-Q1) = 75 ( ) = 7.500 Dimana : Q1 = Jumlah atau volume produk sebelum atau yang dianggarkan Q2 = Jumlah atau volume produk sekarang atau yang sesunggunya Hpp1 = HPP sebelum atau yang dianggarkan Hpp2 = HPP sekarang atau yang sesunggunya

16 Langka Ketiga : Membuat laporan perubahan laba rugi PT. AMA
Laporan Perubahan Laba Kotor Kenaikan penjualan diakibatkan: Kenaikan harga jual Kenaikan jumlah penjualan Rp 2. Kenaikan HPP diakibatkan: Kenaikan Hp perunit Kenaikan Kuantitas HP Rp 3. Kenaikan Laba Kotor Rp

17 Contoh Anda diminta menganalisis bperubahan laba kotor : Komponen
2012 (Rp) 2013(Rp) Penjualan HPP Jml Brg yg Dijual 75.000 1.000 unit 1.200 unit


Download ppt "ANALISIS LABA KOTOR OLEH ERVITA SAFITRI."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google