Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PENDEKATAN PENELITIAN
Pertemuan 8
2
Variabel penelitian sangat menentukan bentuk atau jenis pendekatan.
Pendekatan juga tidak dapat diabaikan peranannya dalam menentukan perincian variabel.
3
Jenis Pendekatan Menurut Teknik Sampling : 1. Pendekatan Populasi
2. Pendekatan Sampel 3. Pendekatan Kasus Menurut Timbulnya Variabel : 1. Pendekatan Non-Eksperimen 2. Pendekatan Eksperimen
4
Jenis Pendekatan Menurut sifat penelitian non-eksperimen :
1. Penelitian Kasus 2. Penelitian Kausal Komparatif 3. Penelitian Korelasi 4. Penelitian Hostoris 5. Penelitian Filosofis
5
Jenis Pendekatan Menurut model pengembangan atau model pertumbuhan :
1. One-Shot Model 2. Longitudinal Model 3. Cross-Sectional Model
6
One-Shot Model Model pendekatan yang menggunakan satu kali pengumpulan data pada “suatu saat”. Contoh : Meneliti perkembangan motorik anak pada usia 1 tahun ; Dikumpulkan sekelompok anak usia 1 tahun lalu diamati kemampuan berjalannya. Penelitian dilakukan pada satu waktu terhadap satu kelompok.
7
Longitudinal Model (memanjang menurut waktu)
Model pendekatan yang mempelajari berbagai tingkat pertumbuhan dengan cara “mengikuti” perkembangan bagi individu-individu yang sama. Contoh : Peneliti mengamati perkembangan motorik sekelompok anak misalnya waktu umur 7 bulan, 8 bulan, 9 bulan, 10 bulan, 11 bulan, 12 bulan, dst. Pengamatan dilakukan pada beberapa waktu terhadap satu kelompok
8
Cross-Sectional Model (pendekatan silang)
Model pendekatan yang menggabungkan model 1 dan model 2. (pendekatan silang) Contoh : Peneliti mengamati perkembangan motorik beberapa kelompok anak dari umur yang berbeda. Misalnya : Kelompok A umur 7 bulan, Kelompok B umur 8 bulan, Kelompok C umur 9 bulan, dst.. Pengamatan dilakukan pada beberapa waktu terhadap satu kelompok
9
B. PENENTUAN PENDEKATAN
Rancangan / pendekatan penelitian banyak dipengaruhi oleh: jenis dan banyaknya variabel. Jenis variabel juga dipengaruhi oleh jenis pendekatan. Faktor-faktor lain yang mempengaruhi jenis pendekatan, yaitu: 1. Tujuan penelitian 2. Waktu dan dana yang tersedia 3. Tersedianya subjek penelitian 4. Minat peneliti Walaupun masalah penelitiannya sama kadang-kadang peneliti dapat memilih 1 diantara 2 atau lebih jenis pendekatan penelitian yang digunakan.
10
C. SURVEI SEBAGAI SALAH SATU PENDEKATAN
SURVEI merupakan cara mengumpulkan data dari sejumlah unit / individu dalam waktu yang bersamaan. VAN DALEN mengemukakan survei bermaksud: - untuk mengetahui status gejala - menentukan kesamaan status dengan cara membandingkannya dengan standar yang sudah dipilih / ditentukan - memantapkan suatu rencana, sebagai studi pendahuluan
11
Studi Survei meliputi :
1. SCHOOL SURVEY Tujuannya meningkatkan efisiensi dan efektivitas pendidikan (berhubungan dengan proses belajar mengajar, keadaan murid,dll)
12
Studi Survei meliputi :
2. JOB ANALYSIS Tujuan: mengumpulkan informasi mengenai tugas-tugas umum dan tanggung jawab para karyawan, aktivitas khusus yang membutuhkan keterlibatan, dan fungsi anggota organisasi, kondisi kerja dan fasilitas.
13
Studi Survei meliputi :
3. ANALISIS DOKUMEN Adalah analisis isi, analisis aktivitas atau analisis informasi. Contoh : meneliti dokumen, menganalisis peraturan, hukum, keputusan2, menganalisis isi buku,dll
14
Studi Survei meliputi :
4. PUBLIC OPINION SURVEY Untuk mengetahui pendapat umum tentang sesuatu hal midalnya tentang rehabilitasi suatu bangunan bersejarah, pemasangan lampu lalu lintas, dll.
15
Studi Survei meliputi :
5. COMMUNITY SURVEY Untuk mengetahui atau mencari informasi tentang aspek kehidupan secara luas dan mendalam
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.