Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MEMILIH DAN MENGLOLA SALURAN PEMASARAN/DISTRIBUSI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MEMILIH DAN MENGLOLA SALURAN PEMASARAN/DISTRIBUSI"— Transcript presentasi:

1 MEMILIH DAN MENGLOLA SALURAN PEMASARAN/DISTRIBUSI
Terdiri dari seperangkat lembaga yang melakukan semua kegiatan untuk menyalurkan produk dan status pemiliknya dari produsen ke konsumen

2 2. Fungsi saluran distribusi
Informasi Promosi Pemesanan Negosiasi Distribusi fisik Kepentingan Pengambilan resiko

3 3. Pola saluran distribusi (a). Saluran distribusi barang Konsumen (b)
3. Pola saluran distribusi (a). Saluran distribusi barang Konsumen (b). Saluran distribusi barang industri

4 4. Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam penyaluran
Pertimbangan pasar Pertimbangan produk Pertimbangan perantara Pertimbangan perusahaan Pertimbangan lingkungan

5 5. Yang perlu diperhatikan dalam mengidentifikasi alternatif saluran
Jenis perantara Jumlah perantara Syarat dan tanggung jawab anggota saluran

6 6. Konflik dalam saluran Konflik saluran vertikal
Konflik saluran horizontal Konflik multi saluran

7 7. Penyebab konflik saluran pemasaran
Ketidaksesuaian sasaran Peran dan hak yang tidak jelas Perbedaan persepsi Ketergantungan perantara terhadap produsen

8 8. Mengelola konflik saluran pemasaran
Kooptasi Diplomasi Mediasi Arbitrasi

9 BAB XX MERANCANG DAN MENGELOLA KOMUNIKASI PEMASARAN
Bauran komunikasi pemasaran (bauran promosi) : 1. Saluran promosi: Advertising Sales promotion Personal selling Publicity Direct Marketing

10 The Marketing Communications Mix
Advertising Any Paid Form of Nonpersonal Presentation by an Identified Sponsor. Sales Promotion Short-term Incentives to Encourage Trial or Purchase. Personal Selling Public Relations Protect and/or Promote Company’s Image/products. Personal Presentations. Direct Marketing Direct Communications With Individuals to Obtain an Immediate Response.

11 2. Langkah-langkah komunikasi effektif:
a. Mengidentifikasi target audeience - Analisis citra b. Menentukan tujuan komunikasi - Model AIDA c. Merancang pesan - Isi pesan - Struktur pesan - Format pesan d. Menyeleksi saluran komunikasi - Saluran komunikasi personal - Saluran komunikasi non personal

12 e. Menentukan anggaran promosi
- metode semampunya - metode persentase penjualan - metode penjualan dengan pesaing - metode tugas dan sasaran f. Menentukan bauran promosi g. Mengukur hasil promosi h. Mengelola dan mengkoordinasi proses komunikasi pemasaran

13 Steps in Developing Effective Communication

14 Menentukan Bauran Promosi: a. Berdasarkan tipe produk

15 b. Berdasarkan tahapan produk dalam daur hidupnya

16 C. Tahapan kesiapan pembeli


Download ppt "MEMILIH DAN MENGLOLA SALURAN PEMASARAN/DISTRIBUSI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google