Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Global Advertising 9 Research in Global Advertising.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Global Advertising 9 Research in Global Advertising."— Transcript presentasi:

1 Global Advertising 9 Research in Global Advertising

2 Research Advertising Riset sangat diperlukan dalam periklanan global untuk membantu manager melakukan perencanaan dan pengambilan keputusan. Banyak perusahaan produsen tidak menyediakan dan tidak melakukan riset untuk periklanan baik lokal, regional dan internasional. Alasan klasik adalah karena terlalu mahal. Namun data untuk melakukan periklanan global tetap diperlukan agar kegiatan periklanan yang dilakukan lebih dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah dan rasional

3 Data yang dibutuhkan Informasi tentang karakteristik demografis dari pasar yang dituju: – Usia – Jenis Kelamin – Income (social class status) – Pendidikan – Pekerjaan – Ukuran keluarga – Siklus keluarga – Agama – etnis Informasi tentang nilai-nilai: – Budaya – Norma-norma – Lifestyles, dan – nilai-nilai lainnya Informasi konsumen tentang ‘product usage’, brand attitudes, and media preferences Informasi tentang media usage and audience size.

4 Copy testing to determine reactions to difference types of advertising appeals and executions Riset tentang efektivitas periklanan dan program promosi yang dilakukan di luar negeri

5 Sumber data Data Primer : data yang langsung diperoleh dari lapangan (diteliti sendiri) – Survey : Demografi, geografi, dan habits – Eksperimen : Copy testing – Analisis Isi : Type of appeals, persuasion, etc – Semiotics : Meaning of sign (construction) – Case study : Psikografi (Attention-Interest- Opinion)

6 Data Sekunder : Data yang diperoleh dari sumber ke dua dalam bentuk laporan: – Biro riset (AC Nielsen; Surindo, Survey) – Laporan tahunan Lembaga-lembaga keuangan, kependudukan, dan sosial – Data statistik kependudukan – Data media massa di suatu negara Data primer lebih baik dari data sekunder. Karena data primer lebih aktual (ad hoc) sedangkan data sekunder adalah data yang diambil sudah beberapa tahun sebelumnya (tidak aktual). Data sekunder hanya dapat digunakan sebagai alat prediksi.


Download ppt "Global Advertising 9 Research in Global Advertising."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google