Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehLaila Ingin Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
GALIH WASIS WICAKSONO TEKNIK INFORMATIKA UMM
PENGEMBANGAN SIG GALIH WASIS WICAKSONO TEKNIK INFORMATIKA UMM
2
LATAR BELAKANG SIG belum dapat digunakan seutuhnya sebagai tools dalam kebutuhan analisis spasial SIG masih sering mengalami gangguan/kegagalan dalam menjalankan fungsi SIG tidak bertahan lama karena tidak dipersiapkan atau dirancang sebagai sistem yg baik dan handal SIG membutuhkan biaya, waktu dan tenaga yang tidak sedikit maka perlu direncanakan sebaik mungkin.
3
PERANCANGAN SIG Perancangan SIG Perancangan Sistem SIG
Perancangan Teknis Perancangan Institusional Perancangan Software
4
PROJECT LIFE CYCLE Setiap pekerjaan memerlukan keputusan yang mendasar mengenai : Apa yang harus dilakukan Kapan yang harus dikerjakan Siapa yang bertanggung jawab
5
PROJECT LIFE CYCLE Objektif siklus hidup suatu pekerjaan dapat diformalkan sebagai berikut : Mendefinisikan aktifitas –aktifitas beserta urutan – urutan (tahapan) pekerjaan yang akan dilakukan. Menjamin konsistensi di dalam pekerjaan Memberikan kesempatan untuk membuat keputusan manajemen kapan saat dimulainya atau diakhirinya suatu fase aktivitas di dalam keseluruhan pekerjaan
6
MODEL WATERFALL Rekayasa Sistem Analisis Perancangan Implementasi
Pengujian
7
MODEL PROSES PROTOTYPING
Produk Evaluasi prototype Sesuai kebutuhan ? Pengumpulan Kebutuhan Perancangan Prototype Pembentukan prototype Fase 3 Fase 2 Fase 1
8
MODEL PROSES SPIRAL I Perencanaan II Analisa resiko III
Produk Rekayasa IV Evaluasi Pelanggan
9
PRINSIP-PRINSIP ANALISIS
Domain data atau informasi perlu dipahami dengan baik dan selanjutnya direpresentasikan Fungsi – fungsi (prosedur atau proses) yang dimiliki atau yang akan dijalankan oleh sistem perlu didefinisikan Tingkah laku sistem direpresentasikan Model – model data/informasi, fungsi, dan behavior direpresentasikan di bagian layer terpisah Model analisis dari umum ke khusus
10
PEMODELAN FUNGSIONAL & ALIRAN DATA
Data Flow Diagram (DFD) merupakan salah satu notasi grafis yang terdapat didalam suatu (model) sistem. Level DFD : DFD level 0 (diagram konteks) Level 1 Level 2 Dan seterusnya
11
DIAGRAM KONTEKS SIG
12
DFD LEVEL 1
13
REQUIREMENTS FUNGSIONAL
Menyediakan fasilitas login/logout Dapat membaca dan menampilkan data raster format tertentu Dapat membaca dan menampilkan data vektor Dapat membaca dan menampilkan table atribut (basis data) Dapat memanipulasi tampilan grafis (zoom in, zoom out, pan/grab) Dapat melakukan analisis spasial (buffer, intersect dan overlay) dll
14
REQUIREMENTS NON FUNGSIONAL
Ukuran maksimum data adalah 6 MB Data masukan bukan data terkompresi Jumlah maksimum kolom 25 field Unsur spasial tipe line dan polygon akan disajikan denga menggunakan garis luar tunggal Dan lain - lain
15
REQUIREMENT SISTEM KOMPUTER
Kebutuhan memori (RAM) ? Kebutuhan VGA? Kebutuhan Processor? Modul yang dibutuhkan oleh sistem? Ex. JRE Maksimal User ? Dan lain - lain
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.