Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

DASAR SISTEM KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "DASAR SISTEM KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI"— Transcript presentasi:

1 DASAR SISTEM KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI
Oleh: FANNY WIDADIE, S.P, M.Agr

2 PERANGKAT SISTEM INFORMASI
HARDWARE : komputer, printer, dan teknologi jaringan SOFTWARE OPERATING SYSTEM : Windows, Linux, Novell Netware, dll APLIKASI : Ms.Office, GL, Corel Draw, dll UTILITY : anti virus, Norton Utility, Disk Doctor, dll. BAHASA PEMROGRAMAN : V.Foxpro, C++, Pascal, dll. BRAINWARE : CLERICAL PERSONNEL FIRST LEVEL MANAGER STAFF SPECIALIST MANAGEMENT DATA : dokumen bukti transaksi, nota, kuitansi, dsb. PROSEDUR : Manual book, prosedur sistem pengendalian intern

3 Komputer-komputer Kecil
Sistem komputer kecil yang pertama, disebut minikomputer, adalah lebih kecil dan lebih sedikit kuat tetapi bisa menangani pengolahan untuk organisasi kecil dengan murah Bahkan komputer mikro yang dirancang untuk penggunaan individu pertama kali dikembangkan oleh Apple and Tandy Corp. Tahun 1982, IBM memperkenalkan personal computer (PC) pertama, sejak inilah standar untuk individual komputer

4

5 Hukum Moore Diciptakan oleh Gordon Moore pada tahun 1960-an, salah seorang pendiri Intel Keadaan dimana kepadatan penyimpanan (dan oleh karena kekuatan pemrosesan) sirkuit terintegrasi semakin berlipat hampir setiap tahunnya Di tahun1970-an kecepatan pelipatan turun hingga 18 bulan, sebuah langkah yang berlanjut sampai sekarang

6

7 Arsitektur Komputer Kebanyakan komputer memiliki arsitektur serupa yang terdiri dari hardware dan software Perangkat lunak meliputi sistem operasi yang mengendalikan perangkat keras dan aplikasi perangkat lunak komputer, seperti pengolah kata, spreadsheet, dan lain lain Perangkat keras meliputi, prosesor, memori dan perangkat lain

8

9 Perangkat Keras Prosesor mengatur alat keluaran dan masukan, alat penyimpanan data, dan operasi pada data Central processing unit (CPU) mengontrol semua komponen- komponen Ada 2 tipe memori : Random access memory (RAM) Penyimpanan data permanen seperti CD- ROM, floppy dan hard disk

10

11 Arsitektur Komunikasi
Modem: suatu perangkat keras yang mengirimkan sinyal digital dengan memodulasi suatu gelombang pembawa analog Rata-rata kebutuhan data untuk komunikasi: Telepon : 56 kbps Kabel modem: up to 2 Mbps WiFi: 11 Mbps Local Area Networks: 10 to 100 Mbps Nirkabel teknologi terbaru yang murah dan mudah dalam pemasangan

12

13 TUGAS REVIEW Cari Artikel tentang pemanfaatan atau penggunaan Sistem Informasi Manajemen dalam bidang Agribisnis - Aplikasi On-Farm - Manajemen (Keuangan, SDM, Produksi dan Pemasaran) - E-Commerce - Digital Firm  Urutan Nomor Ganjil Cari Jurnal Penelitian tentang Sistem Informasi Manajemen atau Teknologi Informasi atau Sistem Informasi dalam bidang Agribisnis Method Research Aplikasi IT Survey, Efektifitas  Urutan Nomor Genap Review: - Lampirkan Artikel atau Jurnal (Sumber) Tulisan hasil reviewnya Minimal 2 lembar Presentasi seminggu sekali (Dipilih)

14 Major Types of Systems in Organizations
The four major types of information systems


Download ppt "DASAR SISTEM KOMPUTER DAN TELEKOMUNIKASI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google