Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MANAJEMEN RISIKO.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MANAJEMEN RISIKO."— Transcript presentasi:

1 MANAJEMEN RISIKO

2 Kategori risiko dapat didefinisikan sebagai berikut :
Risiko Proyek risiko yang mempengaruhi jadwal atau sumber daya proyek. Risiko Produk risiko yang mempengaruhi kualitas atau kinerja perangkat lunak yang dikembangkan. Risiko Bisnis risiko yang mempengaruhi organisasi yang sedang mengembangkan perangkat lunak tersebut.

3 Risiko Jenis Risiko Keterangan Keluarnya staff proyek Staff yang berpengalaman meninggalkan proyek sebelum proyek selesai Perubahan manajemen Akan ada perubahan manajemen organisasi dengan prioritas yang berbeda Perubahan persyaratan Proyek dan produk Banyak terjadi perubahan persyaratan , yang lebih besar dari yang diantisipasi. Kinerja SQA tidak optimal produk SQA tidak menunjukkan kinerja yang baik Perubahan teknologi Bisnis dan produk Teknologi yang mendasari pengembangan SW diganti dengan teknologi yang baru. Kompetisi produk bisnis Produk yang kompetitif dipasarkan sebelum pengembangan SW selesai.

4 ILUSTRASI PROSES MANAJEMEN RISIKO
Identifikasi Risiko Analisis Risiko Perencanaan Risiko Pemantauan Risiko Daftar risiko dengan prioritas Penilaian risiko Daftar risiko yang potensial Rencana kontigensi dan penghindaran risiko ILUSTRASI PROSES MANAJEMEN RISIKO

5 IDENTIFIKASI RISIKO Jenis Risiko Risiko yang mungkin Teknologi
Database yang digunakan tidak dapat memproses seperti yang diharapkan. Komponen SW yang harus dipakai ulang, banyak kelemahan. Manusia Tidak tersedia staff yang diperlukan, Staff yang diandalkan sakit, dll Organisasi Masalah keuangan organisasi memaksakan pengurangan anggaran proyek Alat bantu Kode yang dihasilkan CASE tool tidak efisien Persyaratan Perubahan persyaratan yang tidak dipahami pelanggan Perkiraan Terlalu kecil memperkirakan ukuran perangkat lunak, sehingga salah estimasi waktu.

6 ANALISIS RISIKO RISIKO Probabilitas Efek
Tidak mungkin merekrut staff dengan keahlian yang diperlukan tinggi serius Staff inti sakit pada saat-saat kritis proyek sedang Ukuran perangkat lunak diperkirakan terlalu kecil Dapat ditolerir Pelatihan yang dibutuhkan staff tidak ada Pelanggan tidak memahami dampak perubahan persyaratan rendah

7 PERENCANAAN RISIKO Risiko Strategi Masalah rekrut staff ahli
Memberi pelatihan pada staff yang ada. Menginformasikan pada pelanggan, jika memungkinkan ttg kondisi ini, dan meminta kebijakan waktu, dll Sakitnya staff Organisasi ulang tim shg timbul overlap pekerjaan dan SDM. Setiap staff membuat record hasil kerja, sehingga ketika berhalangan dapat diteruskan oleh staff yang lain. Perubahan persyaratan Telusuri informasi untuk menilai akibat perubahan persyaratan, dan usahakan perubahan dapat seminimal mungkin.

8 Strategi-strategi ini dibagi menjadi 3 kategori :
Strategi menghindar : ditujukan untuk memperkecil probabilitas munculnya risiko tersebut. Strategi minimasi : ditujukan untuk memperkecil dampak risiko yang ada. Rencana kontigensi : dengan mengikuti strategi ini , jika terjadi yang terburuk telah siap untuk menghadapi.

9 PEMANTAUAN RISIKO JENIS RISIKO INDIKATOR YANG POTENSIAL Teknologi
Pengiriman perangkat keras atau perangkat lunak penunjang yang terlambat, banyaknya masalah teknis yang dilaporkan. Manusia (SDM) Hubungan yang tidak baik di antara anggota tim, suasana kerja yang tidak nyaman, kekosongan pekerjaan. Organisasi Isu-isu kebijakan organisasi, tidak ada aksi dari manajemen. Persyaratan Banyak permintaan perubahan persyaratan, Banyak keluhan pelanggan. Perkiraan Kegagalan memenuhi jadwal yang sudah ditetapkan, kegagalan mengatasi kerusakan yang dilaporkan.


Download ppt "MANAJEMEN RISIKO."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google