Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

TATAP MUKA 7 OLEH NURUL SAILA UKURAN LETAK PRODI PGSD FKIP UPM 1.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "TATAP MUKA 7 OLEH NURUL SAILA UKURAN LETAK PRODI PGSD FKIP UPM 1."— Transcript presentasi:

1 TATAP MUKA 7 OLEH NURUL SAILA UKURAN LETAK PRODI PGSD FKIP UPM 1

2 Materi PRODI PGSD FKIP UPM 2 Ukuran Letak Kuartil1-3Desil1-9Persentil1-99

3 KUARTIL  Jika sekumpulan data dibagi menjadi 4 bagian yg sama banyak, sesudah disusun menurut urutan nilainya, maka bilangan pembaginya disebut ‘kuartil’ (K).  Ada 3 jenis kuartil, yaitu K1, K2 dan K3.  Langkah-langkah menentukan nilai kuartil: 1. Susun data menurut urutan nilainya 2. Tentukan letak kuartil, 3. Tentukan nilai kuartil PRODI PGSD FKIP UPM 3

4 Contoh:  Data Tunggal Diketahui sampel data: 75, 82, 66, 57, 64, 56, 92, 94, 86, 52, 60, 70. Tentukan: K1, K2 dan K3. PRODI PGSD FKIP UPM 4

5  Data Berkelompok Jika: b = batas bawah kelas Kuartil p = panjang kelas F = jumlah frekwensi dengan tanda kelas lebih kecil dari tanda kelas K f = frekwensi kelas K maka PRODI PGSD FKIP UPM 5

6 Contoh Tentukan K1, K2 dan K3 dari data di samping! Nilai Ujian (X) Banyak Mahasiswa (f) 31 – 402 41 – 503 51 – 605 61 – 7014 71 – 8024 81 – 9020 91 - 10012 Jumlah80 PRODI PGSD FKIP UPM 6

7 DESIL  Jika sekumpulan data dibagi menjadi 10 bagian yg sama banyak, sesudah disusun menurut urutan nilainya, maka bilangan pembaginya disebut ‘desil’ (D).  Ada 9 jenis desil, yaitu D1, D2, D3, …, D9.  Langkah-langkah menentukan nilai desil: 1. Susun data menurut urutan nilainya 2. Tentukan letak desil, 3. Tentukan nilai desil PRODI PGSD FKIP UPM 7

8 Contoh:  Data Tunggal Diketahui sampel data: 75, 82, 66, 57, 64, 56, 92, 94, 86, 52, 60, 70. Tentukan: D1, D5, D9. PRODI PGSD FKIP UPM 8

9  Data Berkelompok Jika: b = batas bawah kelas Desil p = panjang kelas F = jumlah frekwensi dengan tanda kelas lebih kecil dari tanda kelas D f = frekwensi kelas D maka PRODI PGSD FKIP UPM 9

10 Contoh Tentukan D1, D5, D9 dari data di samping! Nilai Ujian (X) Banyak Mahasiswa (f) 31 – 402 41 – 503 51 – 605 61 – 7014 71 – 8024 81 – 9020 91 - 10012 Jumlah80 PRODI PGSD FKIP UPM 10

11 PERSENTIL  Jika sekumpulan data dibagi menjadi 100 bagian yg sama banyak, sesudah disusun menurut urutan nilainya, maka bilangan pembaginya disebut ‘persentil’ (P).  Ada 99 jenis persentil, yaitu P1, P2, P3, …, P99.  Langkah-langkah menentukan nilai persentil: 1. Susun data menurut urutan nilainya 2. Tentukan letak persentil, 3. Tentukan nilai persentil PRODI PGSD FKIP UPM 11

12 Contoh:  Data Tunggal Diketahui sampel data: 75, 82, 66, 57, 64, 56, 92, 94, 86, 52, 60, 70. Tentukan: P11, P20, P90. PRODI PGSD FKIP UPM 12

13  Data Berkelompok Jika: b = batas bawah kelas Persentil p = panjang kelas F = jumlah frekwensi dengan tanda kelas lebih kecil dari tanda kelas P f = frekwensi kelas P maka PRODI PGSD FKIP UPM 13

14 Contoh Tentukan P11, P20, P90 dari data di samping! Nilai Ujian (X) Banyak Mahasiswa (f) 31 – 402 41 – 503 51 – 605 61 – 7014 71 – 8024 81 – 9020 91 - 10012 Jumlah80 PRODI PGSD FKIP UPM 14

15 TUGAS KELOMPOK 1. Tentukan nilai tertinggi yang dicapai oleh 75% mhs! 2. Tentukan, ada berapa persen mhs yang nilainya kurang dari 75! 3. Tentukan, ada berapa mahasiswa yang nilainya diatas 85! 15 PRODI PGSD FKIP UPM Nilai Ujian (X) Banyak Mahasiswa (f) 31 – 402 41 – 503 51 – 605 61 – 7014 71 – 8024 81 – 9020 91 - 10012 Jumlah80


Download ppt "TATAP MUKA 7 OLEH NURUL SAILA UKURAN LETAK PRODI PGSD FKIP UPM 1."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google