Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PELATIHAN E-COMMERCE untuk siswa SMU/SMK

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PELATIHAN E-COMMERCE untuk siswa SMU/SMK"— Transcript presentasi:

1 PELATIHAN E-COMMERCE untuk siswa SMU/SMK
Palembang, 14 desember 2010

2 E-COMMERCE DI INDONESIA
SESI 1

3 Konsep E-Commerce Penggunaan media elektronik untuk melakukan perniagaan / perdagangan Telepon, fax, ATM, handphone, SMS Banking: ATM phone banking, internet banking Secara khusus Penggunaan Internet untuk melakukan perniagaan

4 Definisi E-Commerce E-commerce menggambarkan cakupan yang luas mengenai teknologi, proses, dan praktek yang dapat melakukan transaksi bisnis tanpa menggunakan kertas sebagai sarana mekanisme transaksi Penggunaan transmisi data secara elektronik untuk membantu proses bisnis

5 Implementasi E-Commerce
Standar yang digunakan Teknologi yang dipakai Sasaran yang ingin dicapai Faktor-faktor budaya, sosial, maupun politik

6 Peluang Pasar Indonesia yang besar
Jenis layanan khas Indonesia yang hanya dimengerti oleh orang Indonesia

7 Pasar Indonesia yang besar
Potensi Jumlah penduduk Indonesia yang besar Masih banyak yang belum terjangkau oleh Internet Market yang luas Rentang daerah yang luas merupakan potensi e-commerce

8 Layanan Khas Indonesia
Orang Indonesia gemar berbicara (tapi kurang suka menulis / dokumentasi) Contoh layanan khas Indonesia Wartel & Warnet SMS Berganti-ganti handphone (lifestyle?) Games, kuis SMS-based applications Nonton TV dengan chatting

9 Kegiatan E-Commerce Promosi on-line Perdagangan on-line
Transaksi on-line Belanja on-line Internet Banking TV interaktif

10 Bisnis E-Commerce Buku Musik Software Advertising dan promosi travel
Fashion (baju dan sepatu) Perhiasan dan barang-barang antik Perbankan Pendidikan

11 Keuntungan Penjual E-Commerce
Sebagai aliran pendapatan baru yg lebih menjanjikan yg tidak bisa ditemui si sistem transaksi tradisional Meningkatkan pangsa pasar Menurunkan biaya operasional Meningkatkan customer loyalti

12 Keuntungan Pembeli E-Commerce
Beraneka ragam pilihan Mengakses info produk terbaru Mempermudah research produk Membandingkan harga dan feature produk Convenient shopping

13 Hambatan Internet bust! Hancurnya bisnis Internet
Infrastruktur telekomunikasi yang masih terbatas dan mahal Delivery channel Kultur dan Kepercayaan (trust) Munculnya jenis kejahatan baru

14 Internet Bust! Tahun 1999 – 2000 bisnis “DOTCOM” menggelembung (bubble) Banyak model bisnis yang belum terbukti namun ramai-ramai diluncurkan. Akhirnya hancur dengan matinya banyak perusahaan dotcom Pengalaman buruk sehingga membuat orang lebih berhati-hati Peluang: membuat model bisnis baru?

15 Infrastruktur Telekomunikasi
Infrastruktur Telekomunikasi di Indonesia masih terbatas dan harganya masih relatif lebih mahal Padahal e-commerce bergantung kepada infrastruktur telekomunikasi Peluang: deregulasi, muncul bisnis baru

16 Delivery Channel Pengiriman barang masih ditakutkan hilang di jalan. Masih banyak “tikus” Ketepatan waktu dalam pengiriman barang Jangkauan daerah pengiriman barang Peluang: pengiriman barang yang terpercaya

17 Kultur & Kepercayaan Orang Indonesia belum (tidak?) terbiasa berbelanja dengan menggunakan catalog Masih harus secara fisik melihat / memegang barang yang dijual Perlu mencari barang-barang yang tidak perlu dilihat secara fisik. Misal: buku, kaset, …

18 Kultur & Kepercayaan [2]
Kepercayaan antara penjual & pembeli masih tipis Kepercayaan kepada pembayaran elektronik masih kurang. Penggunaan kartu kredit masih terhambat Peluang: model bisnis yang sesuai dengan kultur orang Indonesia, membuat sistem pembayaran baru, pembayaran melalui pulsa handphone

19 Munculnya Jenis Kejahatan Baru
Penggunaan kartu kredit curian / palsu Penipuan melalui SMS, kuis Kurangnya perlindungan kepada konsumen Hukum? Awareness? Kurangnya kesadaran (awareness) akan masalah keamanan

20 Meskipun banyak hambatan, e-commerce tidak dapat dihindari karena merupakan tuntutan dari masyarakat
Masih banyak peluang dalam e-commerce Masih banyak hambatan. Namun hambatan bisa diubah menjadi peluang

21 PEMBUATAN WEB SITE SESI 2

22 PROSES PEMBUATAN WEB MELIPUTI
MERANCANG WEB MEMBUAT BLOG UPLOAD (PROMOSI)WEB SITE MEMBUAT

23 CONTOH SEDERHANA WEB SITE PADA BURSA HANDPHONE

24 TERIMA KASIH


Download ppt "PELATIHAN E-COMMERCE untuk siswa SMU/SMK"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google