Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Slide 5 – Struktur Sistem Operasi

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Slide 5 – Struktur Sistem Operasi"— Transcript presentasi:

1 Slide 5 – Struktur Sistem Operasi

2 Struktur Sistem Operasi
Process. Memory Management. Information Protection & Security. Scheduling and Resource Management. System Structure. Beberapa pencapaian yang disebutkan disamping, masing-masing memiliki prinsip-prinsip dan abstraksi, yang dikolaborasikan untuk mengatasi permasalahan pada Sistem Operasi modern. Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

3 Process Management (1) Beberapa definisi yang terkait dengan process adalah sebagai berikut : Merupakan program yang sedang dieksekusi. Instance dari program yang sedang berjalan pada komputer. Merupakan entitas yang dapat di-assign dan dieksekusi oleh processor. Merupakan sebuah unit dari suatu aktivitas yang dapat dikenali melalui state, dan berkaitan dengan sekumpulan resource yang terlibat dalam process. Program bukan merupakan process, karena program merupakan entity pasif, sedangkan process merupakan entity aktif. Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

4 Process Management (2) Process Implementation Beberapa aktivitas yang harus ditangani oleh Sistem Operasi yang terkait dengan process adalah : Creation dan Deletion, baik user process maupun system process. Suspen dan resume. Process synchronization & communication. Prevent deadlock. Ilustrasi Deadlock Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

5 Memory Management (1) Beberapa prinsip dalam mekanisme Management Memory : Process isolation, melindungi process dari intervensi process yang lain baik data dan instruksi. Automatic allocation and management, alokasi yang dinamis didalam sistem hiraki memory. Support of modular programming, modularitas memberikan kemudahan untuk melakukan pengembangan dimasa mendatang. Protection and access control, sharing memory memungkinkan suatu pogram untuk menempati space memory daripada program yang lain. Long-term storage, banyak aplikasi yang membutuhkan mekanisme penyimpanan pada periode yang lama, walaupun saat power mati. Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

6 Information Protection & Security (1)
Beberapa konsep yang terkait dengan proteksi & security terhadap informasi adalah : Availability. Confidentiality. Data Integrity. Authenticity. Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

7 Scheduling & Resource Management (1)
Salah satu peran dari Sistem Operasi adalah melakukan pengaturan terhadap resource komputer (I/O devices, processor, memory space etc). Dalam pengaturan resource, baik dalam bentuk alokasi dan penjdwalan, perlu diperhatikan hal-hal berikut ini : Fairness Differential Responsiveness Efficiency Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

8 Scheduling & Resource Management (2)
Fairness, menyediakan mekanisme pembagian akses atas penggunaan resource komputer secara adil sesuai dengan kelas-nya (process) masing-masing. Differential Responsiveness, perlakuan terhadap proses tidaklah harus selalu sama, melainkan disesuaikan dengan tingkat / kelas proses yang bersangkutan. Efficiency, Sistem Operasi diharapkan memiliki mekanisme untuk memperbesar throughput, memperkecil response time, dan melayani user sebanyak mungkin. Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

9 Scheduling & Resource Management (3)
Gambar di samping merupakan gambaran daripada Sistem Operasi khususnya yang berkaitan dengan process scheduling & resource allocation. Dapat dilihat bahwa terdapat queue atas process yang menunggu giliran untuk menggunakan resource. Terdapat beberapa mekanisme penjadwalan process yang akan dipelajari pada pertemuan selanjutnya. Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

10 System Structure (1) Kompleksitas Sistem Operasi memerlukan penyikapan yang sangat serius oleh designer Sistem Operasi. Kompleksitas yang diakibatkan oleh perkembangan teknologi dan kebutuhan, menyebabkan potensi kerumitan atas mekanisme upgrading dan maintenance. Sebagai contoh kompleksitas, windows NT 4.0 terdiri dari 16 juta kode program, windows 2000 memiliki 32 juta kode program. Trus apa masalahnya ? Bayangkan saja, jika terdapat kesalahan, updating code, dan maintenance. Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi

11 System Structure (2) Prinsip modularitas dan layer (hirarki) sangat diperlukan disini, pengubahan terhadap suatu unit program dapat bersifat independen terhadap unit program yang lain. Desain Sistem Operasi, memiliki beberapa layer hirarki, yaitu : Struktur Sistem Operasi – Mata Kuliah Sistem Operasi


Download ppt "Slide 5 – Struktur Sistem Operasi"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google