Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pelatihan Oracle sub : Pembuatan aplikasi dengan Visual Basic

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pelatihan Oracle sub : Pembuatan aplikasi dengan Visual Basic"— Transcript presentasi:

1 Pelatihan Oracle sub : Pembuatan aplikasi dengan Visual Basic
Politeknik Elektronika Negeri Surabaya ITS

2 Tujuan Introduction to Oracle Memahami instalasi Oracle
Dasar Administrasi di Oracle Dasar SQL*PLUS Membangun Sistem Informasi sederhana

3 Instalasi Oracle 9i pada Sistem Operasi Windows
Kebutuhan Sistem CPU dengan prosesor Minimum Frekuensi Clock 500 Mhz. Memory SDRAM sebesar 26 Mb. Harddisk dengan ruang kosong 1,8 G untuk Oracle DBMS. Perangkat pendukung lain seperti Monitor,keyboard, Mouse dan CD ROM, CD Oracle 9i, dan Operating Sistem Windows 98 atau yang paling baru.

4 Tablespaces Tablespaces adalah ruang penyimpanan untuk penggunaan database. Dengan kebebasan untuk mengatur kapasitas dan lokasi penyimpanan database, maka akan dengan mempermudah kita dalam melakukan administrasi database.

5 Kelompok Pernyataan SQL
DDL ( Data Definition Language) DML ( Data Manipulation Language ) DCL ( Data Control Language ) Pengendali transaksi

6 DDL ( Data Definition Language)
DDL merupakan kelompok perintah yang berfungsi untuk mendefinisikan atribut-atribut database, table, atribut (kolom), batasan-batasan terhadap suatu atribut serta hubungan antar table. Yang termasuk kelompok DDL ini adalah : CREATE untuk menciptakan table ataupun indeks ALTER untuk mengubah struktur table DROP untuk menghapus table ataupun indeks

7 DML ( Data Manipulation Language )
Adalah kelompok perintah yang berfungsi untuk memanipulasi data, misalnya untuk pengambilan, penyisipan pengubahan dan penghapusan data. Yang termasuk DML adalah SELECT memilih data INSERT menambah data DELETE menghapus data UPDATE mengubah data

8 DCL ( Data Control Language )
Berisi perintah-perintah untuk mngendalikan pengaksesan data. Yang termasuk DCL adalah : GRANT memberikan kendali pada pengaksesan data. REVOKE mencabut kemampuan pengaksesan data LOCK TABLE mengunci table

9 Sistem Informasi Sederhana
Akan diberikan sebuah contoh system informasi sederhana tentang Kegiatan Training

10 SISWA DOSEN TRAINING JENIS

11 Tabel yang perlu disiapkan
Untuk sistem informasi ini sebagai aplikasi yang kita sederhanakan, maka tabel yang perlu disiapkan adalah : Data Master : SISWA, DOSEN, JENIS Data Transaksi : TRAINING

12 Script untuk Pembuatan Tabel
Tabel SISWA CREATE TABLE SISWA ( NRP varchar2(10) PRIMARY KEY, NAMA varchar2(30), ALAMAT varchar2(50), NOTELPON varchar2(7)); Tabel DOSEN CREATE TABLE DOSEN ( NIP varchar2(10) PRIMARY KEY,

13 Script untuk Pembuatan Tabel
Tabel JENIS CREATE TABLE JENIS ( KODE_TRAINING varchar2(3) PRIMARY KEY, TRAINING varchar2(30), JUMLAHJAM number (2), NIP varchar2(10) REFERENCES DOSEN(NIP)); Tabel TRAINING CREATE TABLE TRAINING ( TANGGAL DATE, KODE_TRAINING varchar2(3) REFERENCES JENIS(KODE_TRAINING), NRP varchar2(10) REFERENCES SISWA(NRP), PRIMARY KEY (TANGGAL,KODE_TRAINING));

14 Mengimplementasikan Rancangan Database
Salah satu program aplikasi yang mendukung Database Oracle adalah Visual Basic. Ada beberapa fasilitas untuk membuat lembar kerja kita berhubungan dengan table dalam database yang telah kita buat. Yang sering dipakai ada 2 macam yaitu Oracle Data Control dan Microsoft ADO Data Control.

15 Koneksi dengan Oracle Data Control (ORADC)
Untuk menggunakan koneksi ORADC ini terlebih dahulu menyiapkan atau mengaktifkan komponen obyek ini dengan memilih menu Project >> Components lalu pilihlah komponen Oracle Data Control untuk koneksi database dengan ORADC, Microsoft DataBound Grid untuk tabel grid dengan koneksi ADO, dan Microsoft DataBound List untuk obyek list dengan koneksi ORADC. Properti yang harus diisikan dalam obyek koneksi database dengan ORADC ini antara lain: Database, diisi dengan nama hostname dari server database Oracle yang digunakan. Connection, diisi dengan nama user dan password yang dipisahkan dengan tanda garis miring. Record Source, diisi dengan perintah SQL untuk memilih suatu query atau tabel.

16 Entry Data Mahasiswa Buat form entry dengan menempatkan component dan object seperti berikut : Dengan nama component sebagai berikut : Textbox txtnrp Textbox txtnama Textbox txtalamat Textbox txttelpon Dbgrid dbgrid1 Oradc oradc1 CommandButton cmdsimpan CommandButton cmdhapus

17 Entry Data Mahasiswa

18 Koneksi ke Database Oracle pada komponen VB
Isi property ORADC sebagai berikut : Connect = baru/rahasia DatabaseName = orcl RecordSource = select * from siswa Hubungkan Dbgrid dengan oracle data control : isi DataSource dengan ORADC1.

19 Prosedur Pencarian data NRP siswa
Contoh procedure pencarian data NRP, dengan event keypress enter sebagai berikut : Private Sub txtnrp_KeyPress(KeyAscii As Integer) If KeyAscii = 13 Then sql = "select * from siswa where nrp ='"& txtnrp.Text & "'" ORADC1.RecordSource = sql ORADC1.Refresh If ORADC1.Recordset.recordcount > 0 Then MsgBox ("Data sudah ada dalam table") txtnama.Text = ORADC1.Recordset!nama txtalamat.Text = ORADC1.Recordset!alamat txttelpon.Text = ORADC1.Recordset!notelpon Else MsgBox ("Data belum ada") sql = "select * from siswa" txtnama.Text = "" txtalamat.Text = "" txttelpon.Text = "" End If End Sub

20 Procedure Simpan dan Edit
Private Sub cmdsimpan_Click() sql = "select * from siswa where nrp ='" & txtnrp.Text & "'" ORADC1.RecordSource = sql ORADC1.Refresh If ORADC1.Recordset.recordcount > 0 Then sql = "update siswa set nama='" & txtnama.Text & "',alamat='" & txtalamat.Text & "', notelpon = '" & txttelpon.Text & "' where nrp='" & txtnrp.Text & "'" ORADC1.Database.executesql sql MsgBox ("Sudah ada") Else sql = "insert into siswa(nrp,nama,alamat,notelpon) values ('" & txtnrp.Text & "','" & txtnama.Text & "','" & txtalamat.Text & "','" & txttelpon.Text & "')" MsgBox ("Data baru") End If MsgBox ("Data telah Disimpan") End Sub

21 Procedure Menghapus Private Sub cmdhapus_Click()
sql = "select * from siswa where nrp ='" & txtnrp.Text & "'" ORADC1.RecordSource = sql ORADC1.Refresh If ORADC1.Recordset.recordcount > 0 Then sql = "delete from siswa where nrp='" & txtnrp.Text & "'" ORADC1.Database.executesql sql msgbox("Data telah terhapus") Else MsgBox ("Cek kembali mahasiswa anda") End If End Sub

22 Thank you !!!


Download ppt "Pelatihan Oracle sub : Pembuatan aplikasi dengan Visual Basic"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google