Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN"— Transcript presentasi:

1 KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
(INOVASI DAN PELUANG BISNIS)

2 Pengertian Inovasi adalah mengkreasikan dan mengimplementasikan sesuatu menjadi satu kombinasi baru (Schumpeter) Baru bukan berarti original tetapi lebih ke newness (kebaruan)

3 Berdasarkan kecepatan perubahan
Macam-macam Inovasi Berdasarkan kecepatan perubahan (Scot & Bruece, 1994) : Inovasi radikal - Berskala besar - Dilakukan para ahli dibidangnya - Dikelola Departemen Libang - Dilakukan di bidang manufaktur dan lembaga jasa keuangan

4 Inovasi inkremental - Berskala kecil - Dilakukan oleh semua pihak terkait - Inovasi terjadi setiap saat dan tidak terstruktur - Bersumber kemampuan untuk memberikan hasil yang sesuai untuk pengguna - Inovasi ini terlihat pada sektor kerja : ekonomi, administrasi,R&D service, teknik, komputer, dan manajemen serta perdagangan retail, pelayanan pribadi hotel dan restoran

5 Dimensi Perilaku Inovatif
Kreativitas Kemampuan untuk mengembangkan ide baru yang terdiri dari 3 aspek yaitu keahilan, kemampuan berfikir fleksibel dan imajinatif, dan motivasi internal (Bryd & Bryman, 2003) Pengambilan resiko Kemampuan untuk mendorong ide baru, menghadapi rintangan yang ada sehingga pengambilan resiko merupakan cara mewujudkan ide yang kreatif menjadi realitas (Bryd & Brown, 2003)

6 SUPPLY SUPPLY Belum Jelas DEMAND Sudah Jelas Belum Jelas
Opportunity Recognition Opportunity Seeking SUPPLY Belum Jelas Opportunity Discovery Opportunity CREATING 6

7 Supply Supply belum jelas Demand sudah jelas belum jelas
Pompa hemat energi Pelatihan teknologi baru Pompa listrik + Konsultan/ Trainer Lampu taman tanpa listrik ? 7

8 Supply Supply belum jelas Demand sudah jelas belum jelas
Opportunity Seeking Opportunity Recognition Opportunity Discovery Opportunity CREATING 8

9 Pengertian Resiko DAPAT DIHITUNG
Sesuatu yang buruk (tidak dinginkan), baik yang sudah diperhitungkan maupun tidak, yang merupakan akibat dari suatu tindakan atau suatu kegiatan DAPAT DIHITUNG

10 Kriteria Resiko Resiko Tinggi
Keberhasilan sangat kecil dibandingkan dengan kegagalan (sering gagal) Resiko Rendah Keberhasilan lebih besar dibandingkan dengan kegagalan (sering berhasil) Resiko Sedang Keberhasilan relatif lebih besar dibandingkan dengan kegagalan


Download ppt "KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google