Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehRirin Hartono Telah diubah "9 tahun yang lalu
2
ABOUT NEW YORK TIMES New York Times (NYT) merupakan sebuah koran harian di Amerika yang pertama kali diterbitkan sejak September 18, Diterbitkan pertama kali oleh jurnalis sekaligus politisi Henry Jarvis. Websitenya saat ini menjadi salah satu website terpopuler di Amerikan dan menerima lebih dari 30 juta pengunjung tiap bulannya.
3
1851 New York Times didirikan 1995 Martin Nisenholtz diangkat sebagai president dari New York Times Electronics Media Company 1999 Perubahan struktur organisasi (pembentukan unit bisnis baru): Times Company Digital NYTD Tracking stock NYTD memasukan seluruh properti situs web perusahaan. (Nytimes.com, Boston.com, NYTodays.com dll) 1999 sd 2001 Terjadi perubahan besar – besaran pada budaya , pengaturan karyawan, penyusunan anggaran, dan evaluasi kinerja 2001 NYTD melakukan sentralisasi pada sistem operasionalnya.
6
COMPANY CULTURE NYT newspaper mempunyai tradisi dan sistem operasional sangat konservatif. Pertengahan 1999, NYTD menciptakan budaya berbeda yaitu Budaya Internet Perubahan yang terjadi pada perusahaan : Bisnis → Bisnis “dotcoms” Budaya → Meminimalkan birokrasi, prosedur dan paperwork Merekrut tenaga kerja yang memberikan value berbeda untuk membentuk komite budaya Metode :
7
RECRUITMENT AND COMPENSATION
Kebijakan perekrutan diubah untuk mendorong upaya menciptakan budaya berbeda Perubahan yang terjadi pada perusahaan : Sebelum : staf NYTimes.com adalah staf internal transfer Sesudah : perekrutan ekstensif dari luar perusahaan dengan kriteria berjiwa muda, cerdas, ambisius dan berpengalaman di bidang internet Merekrut tenaga kerja yang memberikan value berbeda untuk membentuk komite budaya Metode :
8
Anggaran ← Mr. Nisenholtz → Anggaran
BUDGETING PROCESS Anggaran ← Mr. Nisenholtz → Anggaran Terintegrasi (New President NYTD) Terpisah Investasi NYTD pada infrastruktur IT kelas dunia untuk media interakfif dengan pendekatan bottom-up Proses penganggaran dari ide menjadi produk :
9
PERFORMANCE EVALUATION
Evaluasi dilakukan dengan cara negosiasi antara NYTD dan staf senior perusahaan (NYTC) : Proses penganggaran fokus pada kepentingan utama perusahaan Tracking saham NYTD membutuhkan release informasi kepada publik dan dukungan pada financial press Evaluasi pertumbuhan revenue : revenues vs forecast dan pertumbuhan revenue vs pertumbuhan revenue kompetitor Ambiguitas dalam proses evaluasi : Terdapat operating overlaps antara NYTD dengan bisnis inti Perluasan jangkauan pelanggan NYTD secara geografis yang berimbas positif kepada NYTC tidak dianggap Posisi keuangan NYTD dibantu NYTC melalui transfer bisnis Digital Archive Distribution
10
CONFLICT WITH MAIN BUSINESS
Editorial operations and the New York Times brand Selama beberapa dekade, industri koran mengadopsi pemisahan editorial operation dengan business operation sehingga karyawan antar bagian di dalam perusahaan menemui kebuntuan komunikasi. NYTD mengkolaborasikan jurnalis, pemasar, staf penjualan dan staf teknologi Advertising Sales Pengintegrasian sales operation perusahaan dengan cara menjual kolom iklan pada website kepada konsumen koran tradisional Bagian penjualan koran tidak merasa cemas karena : - Konsumen tidak terlalu mengenal media baru - Konsumen telah membangun hubungan sejak lama - Penjualan secara digital dianggap memberikan hasil yang sedikit - Banyak konsumen merasa nyaman dengan iklan hanya pada saat awal - Terdapat ketidakkonsistenan dari satu konsumen dengan konsumen berikutnya
11
CONFLICT WITH MAIN BUSINESS
Subscription Sales Terdapat ketakutan bahwa penjualan versi web akan bersifat kanibal terhadap penjualan koran berlangganan. Namun karena terdapat perbedaan pengguna dan kegagalan surveys and focus group, maka website hanya merupakan aset komplementer dibandingkan menjadi kompetitor
13
Framework for Strategy Implementation
Beda struktur organisasi = beda strategi
14
New York Times Digital Strategi : Diversifikasi Berhubungan
Organisasi : Fungsional
15
Different Corporate Strategies :
Organizational Structure Implications
16
Different Corporate Strategies : Management Control Implications
13.2
17
Rekomendasi Strategi : Diversifikasi Berhubungan
Organisasi :Unit Bisnis Penganggaran : NYTD adalah unit bisnis membangun Harus ada trade off antara laba jangka panjang dengan jangka pendek Perlu ada mekanisme revisi atau evaluasi anggaran
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.