Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
SRI SULASMIYATI, S.SOS, MAP
TEORI ETIKA SRI SULASMIYATI, S.SOS, MAP
2
4 aliran pemikiran etika
Teori Empiris: etika diambil dari pengalaman dan dirumuskan sebagai kesepakatan Teori Rasional: manusia menentukan apa yang baik dan buruk berdasar penalaran atau logika. Teori Intuitif: Manusia secara naluriah atau otomatis mampu membedakan hal yang baik dan buruk. Teori Wahyu: Ketentuan baik dan buruk datang dari Yang Maha Kuasa. 2
3
Konteks Etika Sumber Etika Penerapan Etika Agama Tradisi Filsafat
Hukum Politik Ekonomi Sosial Penerapan Etika Profesi Seni Administrasi 3
4
Klasifikasi Etika Etika Umum Etika Etika Khusus Etika Bisnis
Etika Individual Etika Sosial Etika Lingkungan Hidup Etika terhadap sesama Etika Keluarga Etika Politik Etika Profesi Etika Hukum Etika Biomedis Etika Pendidikann Etika Media 4
5
TEORI ETIKA : 1. ETIKA DEONTOLOGI
Deontologi menekankan kewajiban untuk bertindak secara baik , tanpa mengkaitkan dengan tujuan atas tindakan ( jangan mencuri,jangan korupsi). Tertanam dalam hati manusia secara universal. Immanuel Kant : “ Kemauan baik adalah syarat mutlak untuk bertindak secara Moral. “ Kant : bertndaklah berdasar keyakinan bahwa orang lainpun dalam situasi yang anda hadapi bertindak sama
6
Jawabannya 2 aliran ; - egoisme etis - utilitarianisme
2. Etika Teleologi. Teleologi mengukur baik buruk suatu tindakan dilihat dari tujuan , maupun akibat dari suatu tindakan tersebut. Menurut etika teleologi mencuri itu boleh jika sejak awal tindakan mencuri itu dimaksudkan untuk membeli obat karena keluarga ada yang sakit parah.Timbul pertanyaan tujuan baik untuk siapa? Orang banyak atau diri sendiri Jawabannya 2 aliran ; - egoisme etis - utilitarianisme Egoisme etis menurut Aristoteles bisa dibenarkan secara moral jika untuk mempertahankan hidup dan kebahagiaan secara dasar bukan hedonisme
7
3. Utilitarianisme Dikembangkan oleh Jeremy Bentham – 1832) bahwa untuk menilai baik buruknya suatu tindakan secara moral adalah menguntungkan kepentingan orang banyak. Etika Utilitarianisme menetapkan 3 kriteria : Manfaat Manfaat terbesar dari alternatif Manfaat terbesar untuk orang banyak
8
ETIKA & NORMA-NORMA BISNIS
Etika Bisnis Suatu kode etik perilaku Pengusaha berdasarkan nilai2 moral dan norma yang dijadikan tuntunan dalam membuat keputusan bisnis Etika Adalah suatu komitmen untuk melakukan apa yang benar & menghindari apa yang tidak benar
9
Pentingnya Etika Bisnis
Etika Bisnis itu Penting !! Etika bisnis berperan penting dalam memberikan kepercayaan terhadap kelompok atau individu yang berkepentingan dengan jalannya perusahaan
10
Selain etika & perilaku yg tdk kalah penting dalam bisnis adalah norma etika berupa:
Hukum Kebijakan & prosedur organisasi Moral sikap mental individual
11
Prinsip etika & Perilaku
Kejujuran (Honesty) Memegang prinsip (Integrity) Memelihara janji (Promise Keeping) Kesetiaan (Fidelity) Kewajaran (Fairness) Suka membantu orang lain (Caring for other) Hormat kepada orang lain (Respect for other) Warga negara yang bertanggung jawab (Responbility citizenship) Mengejar keunggulan (pursuit of excellence) Dapat dipertanggungjawabkan (accountability
12
Mempertahankan standar etika & tanggung jawab perusahaan
Cara mempertahankan standar etika Menciptakan kepercayaan perusahaan Jalankan kode etik Lindungi hak perorangan Adakan pelatihan etika Lakukan audit etika secara periodik Pertahankan standar yang tinggi tentang tingkah laku, jagan hanya aturan Hindari contoh etika yang tercela Ciptakan budaya komunikasi dua arah
13
2. Tanggung Jawab Perusahaan
Tanggung jawab terhadap lingkungan Tanggung jawab terhadap karyawan Tanggung jawab terhadap investor Tanggung jawab terhadap pelanggan Tanggung jawab terhadap masyarakat
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.