Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ALKALI & ALKALI TANAH CREATED BY GROUP 1.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ALKALI & ALKALI TANAH CREATED BY GROUP 1."— Transcript presentasi:

1 ALKALI & ALKALI TANAH CREATED BY GROUP 1

2 Apa Itu Alkali & Alkali Tanah ?
Alkali ialah golongan IA yang terdiri dari unsur-unsur logam yang sangat reaktif, diantaranya logam litium (Li), natrium (Na), kalium (K), rubidium (Rb), sesium (Cs), dan fransium (Fr) Demikian pula Alkali Tanah yang merupakan golongan IIA, meliputi logam berilium (Be), magnesium (Mg), kalsium (Ca), stronsium (Sr), barium (Ba), dan radium (Ra). Akan tetapi, reaktivitas logam alkali tanah lebih kecil dibandingkan dengan logam alkali

3 A l k a l i Unsur logam alkali dalam tabel periodik terdapat pada golongan IA dan merupakan unsur blok s, disebabkan karena elektron terakhir unsur-unsur tersebut mengisi subkulit s. Unsur alkali tergolong logam karena mempunyai sifat-sifat logam seperti : permukaan mengkilap, mudah ditempa, dan merupakan konduktor listrik dan panas yang baik. Golongan ini disebut alkali karena bereaksi dengan air dingin membentuk senyawa yang bersifat alkalis (bersifat biasa).

4 Alkali Tanah Unsur logam alkali tanah dalam tabel periodik terdapat pada golongan IIA dan merupakan unsur blok s juga, disebabkan karena elektron terakhir unsur-unsur tersebut mengisi subkulit s (+2). Disebut unsur alkali tanah karena pada umumnya ditemukan dalam tanah berupa mineral batuan.

5 Jari-Jari Atom >> Energi Ionisasi <<
Sifat Atomik Jari-Jari Atom >> Energi Ionisasi << Keelektronegatifan << Reaktivitas >> IA IIA Li Be Na Mg K Ca Rb Sr Cs Ba Fr Ra

6 Daya Hantar Panas <<
Sifat Fisis Kerapatan >> Titik Leleh << Titik Didih << Daya Hantar listrik << Daya Hantar Panas << Li Na K Rb Cs Fr Be Mg Ca Sr Ba Ra

7 Warna Nyala Unsur Warna Litium Merah Tua Natrium Kuning Kalium
Ungu Muda Rubidium Merah violet Sesium Biru Fransium - Unsur Warn Berilium Putih Magnesium Kalsium Merah Stronsium Merah Anggur Barium Hijau Radium -

8 Reaksi dengan Air Reaksi-Reaksi . . . Alkali Alkali Tanah
Akan membentuk basa dan gas hidrogen. Dengan semakin bertambahnya nomor atom, reaksi berlangsung semakin hebat. Ca, Sr, Ba, Ra bereaksi hebat dengan air biasa (dingin), kecuali Mg yang hanya bereaksi dengan air mendidih dan Be tidak bereaksi dengan air. Alkali Alkali Tanah

9 Reaksi dengan Oksigen Alkali Alkali Tanah
Li hanya mampu membentuk oksida, Na mampu membentuk peoksida, dan K mampu membentuk superoksida. Be mampu membentuk peroksida, sedang lainnya hanya mampu membentuk oksida. Alkali Alkali Tanah

10 Kelarutan . . . Semua larutan alkali larut didalam air, kecuali LiF dan Li2CO3. Kelarutan basa akan semakin besar dari litium ke fransium. Senyawa alkali tanah : Be Mg Ca Sr Ba OH- Endap kemudian larut Endap Larut SO42- CrO42-

11 IA Kelimpahan di Alam Spodumene LiA(SiO3)2
Na Garam (NaCl), kriolit (Na3AlF6) K Bijih Silvit (KCl), karnalit (KCl.MgCl2.6H2O), sendawa (KNO3) Rb Dalam lepidolit Cs Dalam polusit (Cs4AL4Si9O26.H2O) Fr Sangat sedikit karena bersifat radioaktif

12 Alkali T a n h Be Beril (Be3Al2 (SiO3)6) Mg
Magnesit (MgCO­3), Dolomit (CaCO­3.MgCO­3), air laut Ca Dolomit, Aragonit, batu kapur (CaCO­3) Sr Selestit (SrSo4) Ba Arit (Ba So4) Ra Pekblende Alkali T a n h

13 PEMBUATAN LOGAM A l k a l i Elektrolisis campuran NaCl dan NaF cair
Elektrolisis campuran lelehan LiCl dan KCl cair. Penambahan KCl cair berfungsi untuk menurunkan titik leleh LiCl Na Elektrolisis campuran NaCl dan NaF cair K Elektrolisis campuran KCl dan CaCl2 Cair Rb & Cs Mereduksi lelehan halida garamnya dengan logam Na A l k a l i

14 Alkali T a n h Reduksi halidanya dengam natrium Be
Mereduksi garam halidanya dengan magnesium Mg Diolah dari air laut melalui proses Downs Ca, Sr, Ba Reduksi halidanya dengam natrium

15 Kegunaan Alkali Alkali Tanah Li Na
Bahan dalam baterai, paduan Li dgn maganalium sbg komponen pesawat terbang Na Bahan pendingin pada reaktor nuklir, garam K Bahan dalam masker gas, pupuk Rb Filamen sel fotoristik (cahaya > listrik) Cs Katode pada lampu-lampu elektronik Fr - Be Paduan + 2% Be dgn Cu untuk membuat pegas, klip & sambungan listrik Mg Paduan dgn Al untuk membuat magnalium Ca Fluks pada industri baja, penetral asam, bahan gips Sr Bahan kembang api, Ba - Ra Alkali Alkali Tanah

16 Very thanks for you all :) . . .
1 Get our dream . . ! N Get the best fact always . . . Because we can GET IT ! Very thanks for you all :) . . .


Download ppt "ALKALI & ALKALI TANAH CREATED BY GROUP 1."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google