Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
2
GAMBARAN GLOBAL PEMERINTAHAN ISLAM
Oleh : Al-Ustadz. Abdul Qodir Hasan Baraja’
3
Pemerintahan Ulil Amri QS. An-Nisa : 59 59. Hai orang-orang yang beriman, taatilah Allah dan taatilah Rasul (Nya), dan ulil amri di antara kamu.
4
Pengertian Ulil Amri Adalah para penguasa yang berkewajiban membimbing dan mengarahkan ummat manusia untuk melaksanakan tha’at terhadap ketentuan-ketentuan Allah dan Rasul-Nya dengan menerapkan hukum / syari’at Islam sebagai peraturan dan perundang-undangan yang berlaku dalam segala persoalan dan permasalahan yang mereka hadapi di segala aspek kehidupan.
5
Bagaimana Non Muslim ? Adapun non muslim yang berada pada kekuasaan Ulil Amri tidak dapat dipaksakan untuk merubah keyakinan atau meninggalkan agama mereka, namun tetap berkewajiban tunduk kepada Ulil Amri.
6
Ulil Amri beserta kaum muslimin yang tunduk dan patuh di bawah kepemimpinan itulah yang disebut berada dalam JAMA’AH di bawah satu KEPEMIMPINAN yang wajib ditegakkan oleh setiap muslim dimanapun berada dan diharamkan untuk berfirqoh/bergolongan diluar JAMA’AH sebagamana firman Allah dalam Al-Qur’an Surat As-Syura’ : 13
7
Qur’an .Surat As-Syura’ : 13
8
13. Dia telah mensyari'atkan bagi kamu tentang agama apa yang telah diwasiatkan-Nya kepada Nuh dan apa yang telah Kami wahyukan kepadamu dan apa yang telah Kami wasiatkan kepada Ibrahim, Musa dan Isa Yaitu: Tegakkanlah agama[1340] dan janganlah kamu berpecah belah tentangnya. Amat berat bagi orang-orang musyrik agama yang kamu seru mereka kepadanya. Allah menarik kepada agama itu orang yang dikehendaki-Nya dan memberi petunjuk kepada (agama)-Nya orang yang kembali (kepada-Nya). [1340] Yang dimaksud: agama di sini ialah meng-Esakan Allah s.w.t., beriman kepada-Nya, kitab-kitab-Nya, rasul-rasul-Nya dan hari akhirat serta mentaati segala perintah dan larangan-Nya.
9
QS. Ar-Rum : 31. Dengan kembali bertaubat kepada-Nya dan bertakwalah kepada-Nya serta dirikanlah shalat dan janganlah kamu Termasuk orang-orang yang mempersekutukan Allah, 32. Yaitu orang-orang yang memecah-belah agama mereka[1169] dan mereka menjadi beberapa golongan. tiap-tiap golongan merasa bangga dengan apa yang ada pada golongan mereka. [1169] Maksudnya: meninggalkan agama tauhid dan menganut pelbagai kepercayaan menurut hawa nafsu mereka.
10
Dalil-dalil Tentang Wajibnya ummat Islam berjama’ah di bawah Ulil Amri dan larangan berpecah-belah
QS. An-Nisa : 60 QS. Ali Imran : 105 HR. Muslim : Artinya : Barang siapa yang keluar dari ketaatan dan memisahkan diri dari jama’ah lalu ia mati, maka ia mati dalam keadaan mati jahiliyah. QS. At-Thoghobun : 16
11
B. Para Pembantu Imam Dewan Imamah (para mutasyar) : adalah Orang-orang yang jujur dan mempunyai ilmu tentang Al-Qur’an dan Hadits bertugas membantu Imam berfikir memecahkan persoalan penting demi kemaslahatan Islam dan Ummatnya. Amir wilayah : orang yang mewakili imam di suatu daerah atau wilayah kekuasaan Islam dan berkewajiban menyampaikan amanat imam serta bertanggung jawab terhadap aktifitasnya. Para wasir / Wuzara atau para menteri : Menteri keuangan, menteri kehakiman dan menteri pendidikan
12
Tugas Menteri Keuangan
Mengatur pembiayaan pendidikan, pengobatan, penerangan, dan air bersih menurut kebutuhan sederhana rakyat. Menyalurkan dana kepada delapan ashnaf Mengatur gaji aparat Mengatur pinjaman pengusaha tanpa bunga Mengatur jaminan sosial berdasarkan keadaan dan kebuthan.
13
Dari mana dapat Uang ?… Dari infaq QS. Al Baqoroh : 3
14
Qs. Ali Imran
15
Gambaran Global Cara Mendapatkan Uang dalam Sistem Islam
Misal Penduduk Negeri Yang Beragama Islam 180 Juta orang, 1/3 nya adalah 60 juta orang, (punya penghasilan). Maka Jika Imam perintahkan untuk berinfak Rp. 1000,/bulan (mustahil jika orang berpenghasilan tidak bisa berinfak) maka dana terkumpul Rp x 60 Juta maka akan terkumpul dana Rp (60 Milyard / bulan )……………????? Setiap bulan dapat mengentaskan orang miskin untuk pemberian modal Rp Cuma-Cuma. …….Masya Allah
16
SUDAHKAH KITA BERINFAK ?
17
Tugas Menteri Kehakiman
Menghukum berdasarkan hukum Allah dan Rasulnya Jika hakim menghukum menurut kemauannya sendiri maka termasuk kafir-zhalim dan fasiq
18
Tugas Menteri Pendidikan
Mempersiapkan segala sesuatu demi tersalurnya ilmu pengetahuan di segala bidang kepada yang berhak menerimanya agar ilmu dapat dimanfaatkan dalam kehidupan mencapai kesuksesan dan kemaslahatan serta keselamatan dunia akhirat. Pendidikan dimaksud adalah perpaduan antara teori dan praktik.
19
BERJAMA’AH Jama’ah adalah wadah bagi kehidupan bersama seluruh kaum Muslimin/muslimat di muka bumi ini untuk melaksanakan ajaran Islam di bawah seorang Imam/Khalifah/Amirul Mu’minin sebagai pemimpin. Maka untuk dapat melaksanakan islam secara kaffah sesuai perintah, ummat islam diwajibkan berjama’ah dan menta’ati Ulil Amri. Firman Allah QS An-Nisa: 53
20
QS. An Nisa : 53
21
QS. Ali Imran
22
ARTINYA : 103. Dan berpeganglah kamu semuanya kepada tali (agama) Allah, dan janganlah kamu bercerai berai, dan ingatlah akan nikmat Allah kepadamu ketika kamu dahulu (masa Jahiliyah) bermusuh-musuhan, Maka Allah mempersatukan hatimu, lalu menjadilah kamu karena nikmat Allah, orang-orang yang bersaudara; dan kamu telah berada di tepi jurang neraka, lalu Allah menyelamatkan kamu dari padanya. Demikianlah Allah menerangkan ayat-ayat-Nya kepadamu, agar kamu mendapat petunjuk. 104. Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang ma'ruf dan mencegah dari yang munkar[217]; merekalah orang-orang yang beruntung. 105. Dan janganlah kamu menyerupai orang-orang yang bercerai-berai dan berselisih sesudah datang keterangan yang jelas kepada mereka. mereka Itulah orang-orang yang mendapat siksa yang berat, [217] Ma'ruf: segala perbuatan yang mendekatkan kita kepada Allah; sedangkan Munkar ialah segala perbuatan yang menjauhkan kita dari pada-Nya.
23
Ayat-ayat pendukung berjama’ah :
QS. An-Nahl : 36 36. Dan sungguhnya Kami telah mengutus Rasul pada tiap-tiap umat (untuk menyerukan): "Sembahlah Allah (saja), dan jauhilah Thaghut[826] itu", Maka di antara umat itu ada orang-orang yang diberi petunjuk oleh Allah dan ada pula di antaranya orang-orang yang telah pasti kesesatan baginya[826]. Maka berjalanlah kamu dimuka bumi dan perhatikanlah bagaimana kesudahan orang-orang yang mendustakan (rasul-rasul).
24
QS. Al Baqoroh : 256 256. Tidak ada paksaan untuk (memasuki) agama (Islam); Sesungguhnya telah jelas jalan yang benar daripada jalan yang sesat. karena itu Barangsiapa yang ingkar kepada Thaghut[162] dan beriman kepada Allah, Maka Sesungguhnya ia telah berpegang kepada buhul tali yang Amat kuat yang tidak akan putus. dan Allah Maha mendengar lagi Maha mengetahui. [162] Thaghut ialah syaitan dan apa saja yang disembah selain dari Allah s.w.t.
25
QS. An-Nisa : 76 76. Orang-orang yang beriman berperang di jalan Allah, dan orang-orang yang kafir berperang di jalan thaghut, sebab itu perangilah kawan-kawan syaitan itu, karena Sesungguhnya tipu daya syaitan itu adalah lemah.
26
QS. An-Nisa : 60 60. Apakah kamu tidak memperhatikan orang-orang yang mengaku dirinya telah beriman kepada apa yang diturunkan kepadamu dan kepada apa yang diturunkan sebelum kamu ? mereka hendak berhakim kepada thaghut[312], Padahal mereka telah diperintah mengingkari Thaghut itu. dan syaitan bermaksud menyesatkan mereka (dengan) penyesatan yang sejauh-jauhnya. [312] Yang selalu memusuhi Nabi dan kaum muslimin dan ada yang mengatakan Abu Barzah seorang tukang tenung di masa Nabi. Termasuk Thaghut juga: 1. orang yang menetapkan hukum secara curang menurut hawa nafsu. 2. berhala-berhala.
27
QS. An-Nisa : 65 65. Maka demi Tuhanmu, mereka (pada hakekatnya) tidak beriman hingga mereka menjadikan kamu hakim terhadap perkara yang mereka perselisihkan, kemudian mereka tidak merasa dalam hati mereka sesuatu keberatan terhadap putusan yang kamu berikan, dan mereka menerima dengan sepenuhnya.
28
QS, An-Nisa : 115 115. Dan Barangsiapa yang menentang Rasul sesudah jelas kebenaran baginya, dan mengikuti jalan yang bukan jalan orang-orang mukmin, Kami biarkan ia leluasa terhadap kesesatan yang telah dikuasainya itu[348] dan Kami masukkan ia ke dalam Jahannam, dan Jahannam itu seburuk-buruk tempat kembali. [348] Allah biarkan mereka bergelimang dalam kesesatan.
29
BAI’AT A. DEFINISI DAN PENGERTIAN
Bai’at dalam bahasa arab adalah asal kata ( yabi’u) yaitu : menjual Menurut Istilah : ialah suatu perjanjian terhadap Allah SWT yang wajib dipenuhi/dipatuhi oleh seorang hamba untuk mendapatkan balasan disisi-Nya Berdasarkan Firman Allah QS. Al Fath :
30
QS. Al Fath : 10
31
Maksud Ayat tersebut : Rasulullah adalah tempat Bai’at
Haram Menghianati Bai’at Wajib menepati bai’at
32
QS. AtTaubah : 111
33
B. Isi Bai’at dan Macam-macamnya
Bai’at sebagai suatu perjanjian yang mengikat, maka isinyapun berubah-ubah menurut kepentingannya. Macam-macam Bai’at di zaman Rasulullah contohnya : Bai’at Aqobah, Bai’at ArRidwan (QS. Al-Fath:18), Bai’ah para wanita (QS. Mumtahanah:12).
34
c. Hukum Bai’at dan Konsekuensinya
HR. Muslim : Barang siapa mati padahal tidak ada ikatan bai’ah dikuduknya, maka ia mati dalam keadaan jahiliyah. Diwajibkan atas setiap muslim mendengar dan ta’at, baik dalam hal ia suka maupun dalam hal ia benci kecuali jika ia diperintah maksiat, maka jika ia diperintah maksiat tidak ada kewajiban mendengar dan ta’at.
35
HR. Buhari : Barang siapa menta’ati aku berarti telah menta’ati Allah dan barang siapa mendurhakai aku maka ia telah mendurhakai Allah, barang siapa ta’at kepada amirku berarti ia telah ta’at padaku dan barang siapa mendurhakai amirku maka ia telah mendurhakaiku. HR. Muslim Barang siapa yang keluar dari ketaatan dan meninggalkan jama’ah lalu mati maka ia mati bagaikan mati Jahuliyah.
36
KUASA ILAHI
37
Jurus Dasar Lebah Putih
38
Tangkisan
39
Pukulan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.