Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
MASA KEMUNDURAN HUKUM ISLAM
ANGGOTA KELOMPOK: Anang siswanto Ida bagus nugraha Gana ageng Bram andrian YOLLA MAHARANI NANDA SEFRI M MARYAM ABDURRAHMAN FAKHRUSY AHMED DIDIN DWI N DEDY WAHYUDI RAJA DANIEL
2
Masa Kemunduran Islam (1250-1500.M)
Perkembangan Islam yang demikian pesat ada pada abad Klasik, antara M. Namun tidak dapat dipertahankan hingga abad pertengahan pada tahun 1250 – 1500 M
3
. Penyebab kemundurannya antara lain:
Terjadinya perang salib dan serangan mongol Tidak ada Ideologi yang menyatukan bangsa Sulitnya Perekonomian(hilangnya perdangangan islam internasional dan muncul kekuatan barat) Sistem peralihan kekuasaan
4
Islam juga mengalami berbagai masa sulit , Antara lain yaitu:
SERANGAN-SERANGAN TIMUR LENK ISLAM DIBAWAH KEKUASAAN BUDAK
5
KEMUNDURAN ILMU HUKUM ISLAM (dalam buku daud ali)
Ilmu hukum isalm mulai berhenti berkembang sejak abad ke -10 – 11 M atau pada akhir pemerintahan abbasiyah. Pada masa ini para ahli hukum hanya membatasi diri dan hanya mempelajari pikiran – pikiran para ahli sebelumnya yang dituangkan dalam berbagai macam mahzab. Yang dipermasalahkan tidak lagi soal- soal dasar atau soal- soal pokok kecil yang biasa disebut dengan furu’ (ranting). Muncul gejala memilih(ittiba’) atau mengikuti(taqlid).,sehingga para ahli tidak lagi menggali hukum islam dari sumbernya yang asli,tapi hanya mengikuti pendapat2 sebelumya,
6
FAKTOR PENYEBAB KEMUNDURAN HUKUM ISLAM:
Kesatuan wilayah islam yang luas,telah retak dengan munculnya beberapa Negara baru,baik Eropa,Afrika utara ,kawasan timur tengah dan Asia. Ketidak stabilan politik menyebabkan ketidakstabilan dalam berfikir. Pecahnya kesatuan kenegaraan/pemerintahan menyebabkan merosotnya pula kewibawaan pengendalian perkembangan hukum.(muncul berbagai kesimpangsiuran pendapat mengenai garis hukum). Dengan berbagai masalah maka terjadilah kelesuan berfikir
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.