Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Metodologi Penelitian

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Metodologi Penelitian"— Transcript presentasi:

1 Metodologi Penelitian
Ir. Mia Sumiarsih, MM. Learning is The Everlasting Journey

2 BAB I Tujuan Umum Penelitian
untuk memperoleh pengetahuan yang dapat menjawab pertanyaan atau memecahkan masalah Sekaran : penelitian merupakan suatu usaha yang sistematis dan terorganisasi untuk menyelidiki masalah tertentu yang memerlukan jawaban

3 Karakteristik Penelitian
Pengembangan Pengetahuan (jangka panjang) Tujuan Penelitian Pemecahan Masalah (jangka pendek) Karakteristik Penelitian Metode-metode Penelitian Hubungan Penelitian-ilmu

4 Metode Ilmiah RASIONAL EMPIRIS SISTEMATIS
Merupakan prosedur atau cara-cara tertentu yang digunakan untuk memperoleh pengetahuan yang disebut ilmu metode penelitian pada dasarnya merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan informasi dengan tujuan dan kegunaan tertentu cara ilmiah didasarkan pada ciri-ciri keilmuan: RASIONAL EMPIRIS SISTEMATIS

5 Kriteria Penelitian Ilmiah
Menyatakan tujuan secara jelas Menggunakan landasan teoritis dan metode pengujian data yang relevan Mengembangkan hipotesis yang dapat diuji dari telaah teoritis atau berdasarkan pengungkapan data Mempunyai kemampuan untuk diuji ulang (reflikasi) Memilih data dengan presisi sehingga hasilnya dapat dipercaya Menarik kesimpulan secara objektif Melaporkan hasil secara parsimony (simpel) Temuan penelitian dapat digeneralisasi


Download ppt "Metodologi Penelitian"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google