Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BASIS DATA TERAPAN Pertemuan 2.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BASIS DATA TERAPAN Pertemuan 2."— Transcript presentasi:

1 BASIS DATA TERAPAN Pertemuan 2

2 Kelompok pernyataan sql
DDL (Data Definition Language) DML (Data Manipulation Language) DCL (Data Control Language) Pengendali Transaksi Pengendali Progmatik

3 Ddl (data definition language)
Kelompok perintah yang berfungsi untuk mendefiniskan atribut –atribut, basis data, tabel, atribut (kolom), batsan – batasan terhadap suatu atribut, serta hubungan antar tabel Contoh : CREATE ALTER DROP

4 Ddl (data definition language)
DDL memberikan perintah untuk mendefinisikan dan memodifikasi database dan strukturnya termasuk konstrain – konstrain yang ada di suatu tabel Contoh Konstrain yang di maksud adalah Primary key Foreign key Nulll Default Index Unique, dll

5 Dml (data manipulation language)
Kelompok perintah yang berfungsi untuk memanipulasi data dalam basis data Misalnya : Untuk pengambilan, penyisipan, pengubahan, dan penghapusan data Contoh Select Insert Delete Update

6 Dcl (data control language)
Perintah untuk mengendalikan pengaksesan data. Pengendalian dapat dilakukan berdasarkan per pengguna, per tabel, per kolom maupun per operasi yang boleh dilakukan Contoh GRANT : Memberikan kendali pengaksesan data REVOKE : Mencabut kemampuan pengaksesan data LOCK TABLE : Mengunci Tabel

7 Pengendali transaksi Perintah yang berfungsi untuk mengembalikan pengeksekusian transaksi Contoh : COMMIT : menyetujui rangkaian perintah yang berhubungan erat (disebut transaksi) yang berhasil dilakukan ROLLBACK : Membatalkan transaksi yang dilakukan karena adanya kesalah atau kegagalan pada salah satu rangkaian perintah

8 Pengendali programatik
Mencakup pernyataan – pernyataan yang berhubungan dengan pemanfaatan SQL dalam bahasa lain Pernyataan – Pernyataan ini biasa di pakai pada bahasa konvensional seperti COBOL Contoh : DECLARE OPEN FETCH CLOSE

9 Bentuk – bentuk pengkodean data
Kode Sequential Jenis kode ini diberikan secara urut Biasanya berupa angka atau karakter Contoh : Kode : A, B, C, D, dst Nomor : 01,02,03, dst

10 Bentuk – bentuk pengkodean data
Kode Mnemonic Kode-kode yang dibentuk mengunakan singkatan atau huruf pertama data yang dikodekan Tersusun atas satu atau beberapa Karakter Contoh : Jenis Kelamin : L, P (Laki – laki, Perempuan) Absensi : A, I , S (Alpha, Izin, Sakit)

11 Bentuk – bentuk pengkodean data
Kode Blok Kode – kode yang disusun membentuk blok kode dengan mengunakan format tertentu Umumnya tersusun atas gabungan angka dan karakter Contoh : NPM : TI Kode barang : A

12 Persyaratan kode Kode data yang baik umumnya mempunyai susunan bentuk yang memenuhi tiga persyaratan, yaitu : Urut Singkat / pendek Dapat digenerate oleh sistem

13 Mengelola database sql server management studio

14 Membuat table

15 Buatlah Database dengan Nama : Pertemuan2 Buatlah Table dengan Nama : siswa Field no_induk varchar(10) PK, not null, nm_siswa varchar(40) not null, tgl_lahir date not null, tmpt_lahir varchar(20) not null, nm_ayah varchar(40) null, nm_ibu varchar(40) null, Nm_wali varchar(40) null, alamat varchar(30) not null, kota varchar(20) not null, kode_pos varchar(5) null telpon varchar(20) null

16 database table

17 Buat database dengan nama Karyawan Buat tabel dengan nama TblKaryawan field NIK char(6), Nama varchar(25), Kd_Jenis char(1), Kd_Jab char(2) Kode Jenis isikan dengan P atau L Kode jabatan isikan dengan ST atau AD atau AC Isi data sebanyak 7 record…

18 CASE CASE input_expression WHEN when_expression THEN result_expression ELSE else_result_expression END

19 Tampilkan Gaji sesuai jabatan Jika ST --> Rp 800
Tampilkan Gaji sesuai jabatan Jika ST --> Rp ,- Jika AD --> Rp ,- Jika AC --> Rp ,-


Download ppt "BASIS DATA TERAPAN Pertemuan 2."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google