Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehRiko Maulana Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
Piranti Alat Pemroses (Processing Device)
2
Alat pemroses : Suatu alat untuk memproses data yang hasilnya akan ditampilkan di alat output Alat pemroses ada dua : CPU Main memori
3
CPU : Control unit (CU) Aritmatic and logic unit (ALU) Register
4
Tugas control unit (CU) :
Mengatur dan mengendalikan alat-alat input dan output (IO) Mengambil instruksi-instruksi dari main memory Mengambil data dari main memory kalau diperlukan oleh pemroses Mengirimkan instruksi ke ALU mengawasinya. Menyimpan hasil proses ke main memory
5
Tugas register : Simpanan kecil yg mempunyai kecepatan tinggi ( 5-10 kali dibanding kecepatan di main memory ) Digunakan untuk menyimpan instruksi dan data yang sedang diproses oleh CPU Diibaratkan seperti otak sedang melakukan pengolahan data secara manual
6
Tugas utama aritmatic and logic (ALU) :
Melakukan semua perhitungan aritmatic sesuai dgn instruksi program Melakukan keputusan dari operasi logika sesuai instruksi program Sehingga CPU (Processor) adalah otak computer, yang menjalankan instruksi, mengola data dalam logika matematik dan melakukan komunikasi.
7
Perkembangan Processor
Produk Type seri Kecepatan ( mega hearz) XT 8088 - 4,47 AT 80286 8 80386 386 sx ; 386 dx 16 80486 486 dlc ; 486 dx II ; 486 dx IV 32 Intel (Prem) Pentium 66 ; 75 ; 90 ; 100 ; 133 ; 166 ; 200 ; 233 Sesuai dg. serinya Pentium II 233 ; 266 ; 300 ; 350 ; 400 ; 450 Pentium !!! 450 ; 500 ; 667 ; 800 ; 850 ; 900 ; 1000 Pentium 4 1,0 ; 1,2 ; 1,4 ; 1,6 ; 1,8 ; 2,0 ; 2,4 ; 2,6 2,8 ; 3,0 ; 3,2 (server) Xeon 2,4 ; 3,0 (ekon) Celeron 500 ; 667 ; 800 ; 900 ; 1,1 ; 1,7 ; 1,8 ; 2,0 2,3 ; 2,4 AMD Setara P 1 K 5 Setara P 2 K6 Setara P 3 K7 ; K 8 Setara P 4 Duron ; Atlon ; Opteron
8
MAIN MEMORI (Memori Utama) :
Berfungsi sebagai menyimpan program dan data yang akan diproses oleh CPU / Processor)
9
Macam – macam memori : Register Memori utama Cache
adalah jenis memori yang tercepat, terkecil, dan termahal yang merupakan memori internal bagi prosesor. Register Memori utama merupakan sistem internal memory dari sebuah komputer. Setiap lokasi di dalam memori utama memiliki alamat yang unik. adalah perangkat untuk pergerakan data antara memori utama dan register prosesor untuk meningkatkan kinerja. Ketiga bentuk memori di atas bersifat volatile dan memakai teknologi semikonduktor. Cache
10
Main Board
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.