Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
BAB X BENTUK NORMAL CHOMSKY
2
Pengertian Bentuk Normal Chomsky
Bentuk Normal Chomsky merupakan salah satu bentuk normal yang sangat berguna untuk tata bahasa bebas konteks. Bentuk Normal Chomsky dapat dibuat dari sebuah tata bahasa bebas konteks yang telah mengalami penyederhanaan.
3
Tata Bahasa Bebas Konteks dapat dibuat dalam bentuk Normal Chomsky dengan syarat :
Tidak memiliki produksi useless Tidak memiliki produksi unit Tidak memiliki produksi ε Aturan Produksi dalam bentuk Normal Chomsky ruas kanannya tepat berupa sebuah terminal atau dua variabel.
4
Pembentukan Bentuk Normal Chomsky
Pilih aturan produksi yang sudah dalam bentuk Normal Chomsky. Lakukan penggantian AP yang ruas kanannya memuat simbol terminal dan panjang ruas kanan > 1 Lakukan penggantian AP yang ruas kanannya memuat > 2 simbol variabel. Penggantian bisa dilakukan berulang-ulang sampai akhirnya semua AP dalam bentuk normal Chomsky. Selama dilakukan penggantian, kemungkinan akan terbentuk AP-AP yang baru, dan juga memunculkan simbol-simbol variabel baru.
5
Bebas Konteks yang sudah disederhanakan NORMAL CHOMSKY
Aturan Produksi yang sudah Normal Chomsky Bebas Konteks yang sudah disederhanakan Penggantian simbol terminal pada AP dgn ruas kanan > 1 Variabel dengan AP baru jika perlu NORMAL CHOMSKY Penggantian AP dengan simbol variabel >2
6
Algoritma CYK untuk Tata Bahasa Bebas Konteks.
Fungsi Algoritma CYK adalah untuk menunjukkan apakah suatu string dapat diperoleh dari suatu tata bahasa. Syarat untuk menggunakan algoritma CYK adalah tata bahasa harus berada dalam bentuk Normal Chomsky. Syarat suatu untai dapat diturunkan dari simbol awal, jika Vin memuat simbol awal.
7
Langkah Algoritma CYK :
n = panjang untai yang akan diperiksa. i = menyatakan kolom ke …. j = menyatakan baris ke ….. Mengisi tabel baris pertama kolom ke 1 sanpai n. Iterasi baris ke 2 sampai ke n Iterasi untuk mengisi kolom 1 sampai (n-baris+1) pada suatu baris. Beri tanda / inisial Vij dengan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.