Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehUmmu Susanto Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
Pertemuan 9 Penilaian Kehandalan Suatu Sistem
Matakuliah : H0204/ Rekayasa Sistem Komputer Tahun : 2005 Versi : v0 / Revisi 1 Pertemuan 9 Penilaian Kehandalan Suatu Sistem
2
Menghitung nilai kehandalan sistem
Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Menghitung nilai kehandalan sistem
3
Outline Materi Peluang ketersediaan kehandalan Keefektifan harga Keefektifan sistem Ketersediaan Sumber Daya
4
Faktor-faktor yang berhubungan dengan Kehandalan
Ada 3 Faktor yaitu : Peluang Ketersediaan (Availability) Keefektifan Sistem (System Effectiveness) Keefektifan Harga (Price Efficiency)
5
Peluang Ketersediaan (Availability)
Ada 3 tipe Ketersediaan Kehandalan yaitu : Inherent Availability (Ai) Achieved Availability (Aa) Operational Availability (Ao) Faktor-faktor diatas ditujukan pada Peluang ketersediaan sumber daya dalam sistem beroperasi, antara lain : Suku cadang Tools, Personil
6
Inherent Availability (Ai) - (1)
Probabilitas sistem dipakai / beroperasi secara memuaskan dalam kondisi lingkungan support ideal (tersedianya suku cadang, tools, personil maintenance) apabila terjadi perbaikan sistem Tidak termasuk pemeliharaan terjadual (preventif maintenance) Waktu tunda logistik (logistic Delay time) Waktu tunda administrative (adm. Delay Time)
7
Inherent Availability (Ai) - (2)
Menghitung Ai Dimana : MTBF = Mean Time Between Failure Mct = Mean Corrective Maintenance Time (= waktu perbaikan korektif) ? Jelaskan pengaruh dari Mct terhadap Ai
8
Achieved Availability (Aa) - (1)
Sama dengan Ai tetapi faktor perawatan preventif diperhatikan juga. Tidak termasuk Waktu tunda logistik (logistic Delay time) Waktu tunda administrative (adm. Delay Time)
9
Achieved Availability (Aa) - (2)
Menghitung Aa Dimana : MTBM = Mean Time Between Maintenance (= waktu rata-rata antara semua aksi pemeliharaan M = Mean Active Maintenance Time (= total waktu perawatan pencegahan dan waktu perbaikan korektif) ? Jelaskan pengaruh dari MTBM dan M terhadap Ai
10
Operational Availability (Ao)
Probabilitas sistem bekerja dibawah kondisi sesungguhnya Semua faktor perlu diperhatikan dalam resiko ketersediaan operasional Menghitung Ao Dimana : Mdt = Maintenance Down Time (waktu perawatan total saat sistem tidak dioperasionalkan)
11
Tugas/Evaluasi Latihan Soal / Diskusi
Alat dengan laju kerusakan = 2. 10–6 kerusakan per 10 jam , waktu perbaikan korektif selama 2 jam, MTBM selama 6 hari kerja dengan 8 jam operasional per hari. Juga dibutuhkan 1 hari sistem untuk tidak dioperasional . Diketahui juga nilai ketersediaan Achieved (Aa) adalah 0.5 , Hitung Ai , Ao, total waktu pencegahan dan waktu perbaikan korektif Mana yang lebih besar nilai ketersediaan dari ketiga nilai ketersediaan tsb ?
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.