Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehRudhy Tresna Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
SISTEM INFORMASI PERTOLONGAN PERTAMA PADA HIDUP DASAR MANUSIA BERBASIS SISTEM OPERASI ANDROID
2
Latar Belakang Perkembangan telepon selular (handphone) pada jaman sekarang sudah mengalami kemajuan yang sangat pesat, menjadi suatu hal yang berguna dan penting bagi masyarakat tercatat selama tahun 2011 ada sebanyak 833 orang yang mengalami cedera dan penyakit yang mendapatkan perwatan medis dirumah sakit. ( Rs.Santo Borromeus). Hal ini terjadi akibat terlambatnya memberikan bantuan medis darurat pada korban. Kurangnya pemahaman masyarakat diwajibkan untuk mengetahui bahwa pertolongan pertama itu sangat penting, melihat banyak nya cedera yang terjadi akibat penyebab utama cedera dan penyakit akibat pekerjaan yang dilakukan oleh manusia, dan untuk memberikan pendidikan dan keyakinan diri yang dibutuhkan oleh masyarakat dalam memberikan bantuan medis darurat secara efektif
3
Identifikasi dan Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang diatas, maka penulis mengidentifikasikan terjadinya beberapa masalah yaitu: Belum adanya aplikasi mobile pertolongan pertama untuk memberikan pendidikan dan keyakinan diri kepada masyarakat awam dan professional, agar dapat memberikan bantuan medis darurat secara efektif. Kurangnya pengetahuan masyarakat awam dan professional tentang pentingnya mengetahui manfaat pertolongan pertama. Kurang luasnya informasi kepada masyarakat awam dan professional tentang bagaimana cara memberikan bantuan medis darurat secara efektif. Dalam pembuatan aplikasi ini ada beberapa hal dan masalah yang harus diperhatikan, antara lain : Bagaimana merancang aplikasi mobile pertolongan pertama agar mudah digunakan pada handphone berbasis Android. Bagaimana membuat fitur-fitur yang dapat menambah dan memperluas informasi penting tentang pertolongan pertama.
4
Maksud dan Tujuan Penelitian
Adapun tujuan dari pembuatan penelitian ini diantaranya: Untuk membuat aplikasi mobile pertolongan pertama yang memungkinkan pengguna telepon selular untuk dapat mengetahui dan mampu melakukan pertolongan pertama 2. Untuk memberikan pendidikan dan keyakinan diri yang dibutuhkan orang awam dan professional agar dapat memberikan bantuan medis darurat secara efektif
5
Kegunaan Penelitian Penulis berharap dalam penyusunan usulan penelitian ini dapat berguna bagi berbagai pihak, diantaranya : Kegunaan Praktis a. Bagi Masyarakat Kegunaan Akademis a. Bagi Pengembangan Ilmu b. Bagi Penelitian Lain c. Bagi Penulis
6
Batasan Masalah Beberapa batasan yang digunakan dalam pengembangan aplikasi pertolongan pertama meliputi : Yang dimaksud dengan aplikasi pertolongan pertama berbasis system operasi android ialah suatu aplikasi yang memberikan pendidikan dan keyakinan diri tentang bagaimana cara memberikan bantuan medis darurat yang di-instal pada telepon seluler yang mendukung aplikasi android dimana aplikasi tersebut memungkinkan pengguna telepon selular untuk mengetahui bagaimana cara memberikan bantuan medis darurat secara efektif. Penggunaan aplikasi ini hanya diperuntukkan bagi para pengguna mobile phone android versi 2.2. Materi pertolongan pertama ini hanya membahas materi bantuan medis darurat. Aplikasi ini hanya berlaku untuk kota Bandung
7
Analisis Kebutuhan Analisis sistem adalah penguraian dari suatu sistem yang utuh ke dalam bagian-bagian komponennya dengan maksud untuk mengidentifikasi dan mengevaluasi permasalahan. Analisis Fungsional Analisis fungsional merupakan paparan mengenai fitur-fitur yang akan dimasukkan ke dalam Pertolongan Pertama. Fitur-fitur tersebut antara lain sebagai berikut: Dapat menampilkan jenis-jenis pertolongan pertama . Dapat menampilkan cara Mengenali dan Perawatan Kedaruratan pada Pertolongan Pertama. Terdapat latihan Tes Pengetahuan. Dapat menampilkan Daftar Nomor Telepon Penting
8
Use Case Diagram
9
Diagram Class
10
Activity Diagram dari Use Case Melihat Jenis Pertolongan
11
Activity Diagram dari Use Case Melihat Cara Mengenali
12
Activity Diagram dari Use Case Melihat Cara Perawatan
13
Activity Diagram dari Use Case Melihat Test Pengetahuan
14
Activity Diagram dari Use Case Melihat No Telepon Penting
15
Sequence Diagram dari Use Case Melihat Jenis Pertolongan
16
Sequence Diagram dari Use Case Melihat Cara Mengenali
17
Sequence Diagram dari Use Case Melihat Cara Perawatan
18
Sequence Diagram dari Use Case Test Pengetahuan
19
Sequence Diagram dari Melihat Daftar Telepon Penting
20
Diagram Kolaborasi dari Use Case Melihat Jenis Pertolongan
21
Diagram Kolaborasi dari Use Case Melihat cara Mengenali
22
Diagram Kolaborasi dari Use Case Melihat cara Perawatan
23
Diagram Kolaborasi dari Use Case Test Pengetahuan
24
Diagram Kolaborasi dari Use Case Daftar Telepon Darurat
25
Kesimpulan Dengan dibuatnya Aplikasi Pertolongan Pertama Pada Hidup DasarManusia Berbasis Sistem Operasi Android, dapat disimpulkan sebagai berikut : Adanya suatu alat bantu untuk memberikan pendidikan dan keyakinan diri yang dibutuhkan masyarakat agar dapat memberikan bantuan medis darurat secara efektif. Bertambah nya Pengetahuan masyarakat awam dan professional pentingnya mengetahui manfaat pertolongan pertama. Semakin luasnya informasi kepada masyarakat awam dan professional tentang bagaimana cara memberikan bantuan medis darurat secara efektif.
26
Saran Aplikasi Pertolongan Pertama Pada Hidup Dasar Manusia Berbasis Sistem Operasi Android ini masih jauh dari sempurnadan masih banyak kekurangan. Oleh karena itu perlu dilakukan pengembangan dan penyempurnaan lebih lanjut. Adapun saran agar aplikasi ini dapat berfungsi dengan lebih optimal dan lebih menarik yaitu sebagai berikut : Aplikasi yang dibangun dapat dikembangkan untuk dapat membahas semua jenis pertolongan pertama. 2. Aplikasi ini diharapkan dapat digunakan diberbagai perangkat mobile yang memiliki sistem operasi android.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.