Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehWahid Bocah Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
Sistem Digital MOH. FURQON Program Studi Teknik Informatika
STT Nurul Jadid Paiton Probolinggo
2
Sistem Bilangan Ada beberapa sistem bilangan yang digunakan dalam sistem digital. Yang paling umum adalah sistem bilangan desimal, biner, oktal dan heksadesimal Sistem bilangan desimal merupakan sistem bilangan yang paling familier dengan kita karena berbagai kemudahannya yang kita pergunakan sehari – hari.
3
Sistem Bilangan Secara matematis sistem bilangan bisa ditulis seperti contoh di bawah ini:
4
Sistem Bilangan Bilangan desimal: Contoh:
= 5x x x x x x 10-2 = 5x x x x 1 + 6x x0.01 Bilangan biner (radiks=2, digit={0, 1}) = 1 1 = 1910 MSB LSB = 1x4 + 0x2 + 1x x x x.125 =
5
Macam-Macam Sistem Bilangan
Radiks Himpunan/elemen Digit Contoh Desimal r=10 r=2 r=16 r= 8 {0,1,2,3,4,5,6,7,8,9} Biner {0,1,2,3,4,5,6,7} {0,1} {0,1,2,3,4,5,6,7,8,9,A, B, C, D, E, F} FF16 Oktal Heksadesimal Biner Heksa A B C D E F Desimal
6
Konversi Radiks-r ke desimal
Rumus konversi radiks-r ke desimal: Contoh: 11012 = 1 20 = = 1310 5728 = 5 80 = = 2A16 = 2 160 = = 4210
7
Konversi Bilangan Desimal ke Biner
Konversi bilangan desimal bulat ke bilangan Biner: Gunakan pembagian dgn 2 secara suksesif sampai sisanya = 0. Sisa-sisa pembagian membentuk jawaban, yaitu sisa yang pertama akan menjadi least significant bit (LSB) dan sisa yang terakhir menjadi most significant bit (MSB).
8
Konversi Bilangan Desimal ke Biner
Contoh: Konersi ke biner: 179 / 2 = 89 sisa 1 (LSB) / 2 = 44 sisa 1 / 2 = 22 sisa 0 / 2 = 11 sisa 0 / 2 = 5 sisa 1 / 2 = 2 sisa 1 / 2 = 1 sisa 0 / 2 = 0 sisa 1 (MSB) = MSB LSB
9
Konversi Bilangan Desimal ke Biner
Contoh: Konersi 0, ke biner: 179 / 2 = 89 sisa 1 (LSB) / 2 = 44 sisa 1 / 2 = 22 sisa 0 / 2 = 11 sisa 0 / 2 = 5 sisa 1 / 2 = 2 sisa 1 / 2 = 1 sisa 0 / 2 = 0 sisa 1 (MSB) = MSB LSB
10
Konversi Bilangan Desimal ke Oktal
Konversi bilangan desimal bulat ke bilangan oktal: Gunakan pembagian dgn 8 secara suksesif sampai sisanya = 0. Sisa-sisa pembagian membentuk jawaban, yaitu sisa yang pertama akan menjadi least significant bit (LSB) dan sisa yang terakhir menjadi most significant bit (MSB).
11
Konversi Bilangan Desimal ke Oktal
Contoh: Konversi ke oktal: 179 / 8 = 22 sisa 3 (LSB) / 8 = 2 sisa 6 / 8 = 0 sisa 2 (MSB) = 2638 MSB LSB
12
Konversi Bilangan Desimal ke Hexadesimal
Konversi bilangan desimal bulat ke bilangan hexadesimal: Gunakan pembagian dgn 16 secara suksesif sampai sisanya = 0. Sisa-sisa pembagian membentuk jawaban, yaitu sisa yang pertama akan menjadi least significant bit (LSB) dan sisa yang terakhir menjadi most significant bit (MSB).
13
Konversi Bilangan Desimal ke Hexadesimal
Contoh: Konversi ke hexadesimal: 179 / 16 = 11 sisa 3 (LSB) / 16 = 0 sisa 11 (dalam bilangan hexadesimal berarti B )MSB = B316 MSB LSB
14
Materi selanjutnya Konversi Bilangan :
Biner ke Oktal Oktal ke Biner Biner ke Heksadesimal Heksadesimal ke Biner
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.