Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Konsep-Konsep Dasar Manajemen Keuangan

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Konsep-Konsep Dasar Manajemen Keuangan"— Transcript presentasi:

1 Konsep-Konsep Dasar Manajemen Keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Konsep-Konsep Dasar Manajemen Keuangan oleh: Laily Faiza Ulfa, S.E, M.M PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2008 Universitas 11 Maret Solo Copyright by ONE.

2 MANAJEMEN KEUANGAN Judul Pengertian Fungsi Keuangan
Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan MANAJEMEN KEUANGAN Manajemen keuangan bisa diartikan sebagai manajemen terhadap fungsi-fungsi keuangan Manajemen keuangan menyangkut kegiatan perencanaan,analisis, dan pengendalian kegiatan keuangan. Manajemen keuangan juga bisa sebagai kegiatan perencanaan,pengorganisasian,staffing,pelaksanaan,dan pengendalian fungsi-fungsi keuangan Mereka yang melaksanakan kegiatan tersebut disebut MANAJER KEUANGAN Untuk lebih jelas lihat model neraca 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

3 Model neraca dipakai untuk menjelaskan tugas manajer keuangan .
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Model neraca dipakai untuk menjelaskan tugas manajer keuangan . Neraca keuangan perusahaan terdiri dari 2 sisi : Sisi kiri meringkaskan aset perusahaan Sisi kanan meringkaskan sumber dana yang dipakai untuk membiayai sisi kiri perusahaan tersebut. Tugas manajer keuangan adalah mengambil keputusan investasi, pendanaan, likuiditas dengan tujuan memaksimumkan kemakmuran pemegang saham 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

4 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Dari Bagan 1 tersebut nampak bahwa Sisi Kiri neraca perusahaan menjadi tugas manajer keuangan, dalam hal ini menanamkan dana pada aset perusahaan. Ada 2 tipe aset Aset / aktiva jangka pendek Aset yang waktunya kurang dari satu siklus/satu tahun Aset / aktiva jangka panjang Aset yang jangka waktunya lebih dari 1 tahun Sisi kiri perusahaan bisa dipandang sebagai ringkasan kekayaan yang dimiliki perusahaan. 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

5 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Sedangkan sisi kanan neraca merupakan tugas manajer keungan, dalam hal ini mencari dana kemudian diinvestasikan pada sisi kiri neraca. Tujuan keputusan pendanaan adalah memperoleh dana dengan biaya yang paling rendah. Sama seperti sisi kiri, sisi kanan juga memiliki 2 aset. Komponen jangka pendek(lancar) dari aktiva dan pasiva membentuk modal kerja. Dari ketiga keputusan tersebut bermuara pada tujuan manajemen keuangan yaitu memaksimumkan nilai perusahaan. Nilai perusahaan terdiri dari nilai utang dan nilai saham. 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

6 Kegiatan manajemen keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan FUNGSI KEUANGAN. Fungsi keuangan berkaitan dengan keseluruhan aktivitas yang bersangkutan dengan usaha untuk memperoleh dana dan menggunakannya atau mengalokasikan dana tersebut. Fungsi ini sering disebut sebagai kegiatan manajemen keuangan. b Aktiva perusahaan Manajer keuangan Pasar Keuangan/ Pasar modal Kegiatan manajemen keuangan 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

7 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Keterangan Gambar Manajer keuangan memperoleh dana dari pasar keuangan/pasar modal disebut financial market.Pasar keuangan menyediakan dana jangka pendek(money market),pasar modal menyediakan dana jangka panjang (Capital market) Dana yang diperoleh diterbitkan dalam bentuk aktiva perusahaan (Financial assets) berupa aktiva riil (real assets) dan investasi. Aktiva dipakai untuk menunjukkan operasi perusahaan sehinggga nantinya akan memperoleh pendapatan. Keputusan investasi akan mempengaruhi struktur kekayaan perusahaan, yaitu perbandingan aktiva tetap dan lancar. Berdasar operasi perusahaan,diharapkan memperoleh laba/profit yang akan dikelola manajer keuangan. 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

8 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan 4a) Sebagian dana tersebut dikembalikan ke pasar keuangan, melalui medium yang berbeda-beda. Pemegang saham, dibagikan deviden, untuk pemegang hutang dibagikan bunga dan mengembalikan pinjaman pokok hutang. 4b) Sebagian tingkat keuntungan ditanamkan kembali oleh manajer keuangan ke dalam perusahaan. 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

9 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan TUJUAN PERUSAHAAN & TUJUAN KEUANGAN Perusahaan adalah organisasi yang bertujuan untuk memperoleh laba/profit. Sehingga tujuan keuangan secara normative adalah memaksimalkan nilai perusahaan (Maximize value of the firm). Value of the firm adalah harga yang bersedia dibayar oleh calon pembeli apabila perusahaan tersebut dijual. Sebagai ilustrasi adalah sebagai berikut: Iwan membuka toko buku A dan B masing-masing dengan modal sendiri Rp ,00. lokasi A berada di tempat ramai dan B berada di tempat kurang ramai, sehingga apabila dijual ada yang bersedia membayar A seharga Rp ,00 dan B seharga Rp ,00 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

10 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Apabila disusun dalam bentuk nilai berdasar nilai buku , toko A dan B sebagai berikut Tabel 1.1 Neraca A nilai buku Tabel 1.2 Neraca B nilai buku Neraca A (nilai buku Rp juta) Neraca B (nilai buku Rp juta) Aktiva I MS Aktiva I MS 600 E I e e I e Artinya jumlah dana yang ditanam atau diinvestasikan pada toko A maupun toko B besarnya sama yaitu masing-masing Rp ,00 Apabila disusun dalam bentuk nilai berdasar nilai pasar, toko A dan B sebagai berikut Tabel 1.1 Neraca A nilai pasar Tabel 1.2 Neraca B nilai pasar Aktiva I MS Aktiva I MS 700 E I e e I e 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

11 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Artinya toko A bila dijual akan dihargai Rp ,00 sehingga Iwan akan bertambah kemakmurannya sebesar Rp ,00 sedangkan toko B bila dijual akan dihargai Rp ,00 sehingga tambahan kemakmuran Iwan sebesar Rp ,00, dengan asumsi nilai uang pada waktu investasi dan nilai uang pada waktu toko dijual adalah sama. Jika nilai uang tidak sama, maka nilai investasi masing-masing toko akan berubah sebesar perubahan nilai uang pada saat toko dijual. 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

12 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Apabila kita melihat lebih jauh,apakah maximize value of the firm sama dengan Maximize profit? Ada beberapa pertimbangan yang perlu dilihat sebagai dasar penentuan value dan profit. Apabila profit yang dimaksud adalah accounting profit,artinya laba yang dipakai adalah laba yang dihitung berdasar nilai buku maka dapat dikatakan bahwa maximize value tidak sama dengan maximize profit. Apabila profit yang dimaksud adalah economic profit Economic profit merupakan jumlah kekayaan yang dapat dikonsumsi tanpa membuat pemilik merugi, dengan kata lain berkurang modalnya. Sehingga apabila yang dijadikan pertimbangan adalah economic profit,maka dapat dikatakan bahwa memaksimalkan nilai profit jangka panjang akan sama dengan memaksimalkan value. 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

13 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Perkembangan Manajemen Keuangan Dalam perkembangannya istilah manajemen keuangan dimulai dari corporate finance, yaitu pengambilan keputusan keuangan dalam lingkup perusahaan.Kemudian bergeser ke istilah Manajemen keuangan (Financial management). Ada beberapa teori dalam perkembangan manajemen keuangan : Teori Capital Building (1920). Teori ini menjelaskan perlunya diperhatikan nilai waktu uang (Time value of money) sewaktu melakukan investasi dalam perhitungan nilai waktu sekarang (present value) Portofolio theory (Harry Markowitz, 1950) Teori yang merumuskan resiko yang relevan dalam investasi, Teori ini kemudian berkembang pd tahun 1960 dengan Capital asset pricing model. 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

14 Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan
Judul Pengertian Model Neraca Penjelasan Neraca Fungsi Keuangan Tujuan Perusahaan dan tujuan keuangan Perkembangan manajemen keuangan Antara tahun , Modigliani & Miller merumuskan kebijakan deviden dan struktur modal. Kedua orang ini merumuskan masalah biaya kebangkrutan dan personal tax, serta efisiensi pasar modal dalam keputusan manajer keuangan Arbritage pricing theory(1970) alternatif dari Capital asset pricing Model untuk menaksir aktiva, dan option pricing theory untuk menaksir nilai option (baik call option maupun put option). 11 Maret University Solo Copyright by ONE.

15 Terima Kasih 11 Maret University Solo Copyright by ONE.


Download ppt "Konsep-Konsep Dasar Manajemen Keuangan"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google