Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pertemuan Ke-6 Perencanaan Batang Yang Menerima Momen dan Gaya Normal

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pertemuan Ke-6 Perencanaan Batang Yang Menerima Momen dan Gaya Normal"— Transcript presentasi:

1 Pertemuan Ke-6 Perencanaan Batang Yang Menerima Momen dan Gaya Normal
Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Pebruari 2005

2 Perencanaan Batang Yang Menerima Momen dan Gaya Normal
Tidak jarang suatu gelagar disamping menerima momen juga menerima gaya normal. Misalnya pada batang kuda-kuda, disamping menerima momen akibat adanya beban merata , juga menahan beban berupa gaya batang. Dengan adanya dua beban yang bekerja pada batang tersebut, maka akan menerima tegangan gabungan secara bersamaan, yaitu tegangan lentur dan tegangan tarik atau tegangan desak.

3 Jika menerima momen dan gaya tarik, dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut :
s = a < dengan a =

4 Jika menerima momen dan gaya desak, dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut :
dengan a =

5 Bila batang berpenampang empat persegi panjang dan momen bekerja searah sumbu x, maka Wx = 1/6 b h2. Untuk merencanakan ukuran balok terlentur, yang diketahui adalah besarnya momen, tegangan ijin lentur, dan yang akan dicari adalah ukuran - ukuran batang. Untuk itu hitunglah terlebih dahulu besaran momen tahanan (W) dengan rumus di atas. Misalnya : b = 1/2 h, maka W = 1/12 h3.

6 TERIMA KASIH ATAS PERHATIANNYA
GANTUNGKAN CITA-CITAMU SETINGGI LANGIT (AIM HIGH)


Download ppt "Pertemuan Ke-6 Perencanaan Batang Yang Menerima Momen dan Gaya Normal"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google