Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PROGRAM LINIER By GISOESILO ABUDI
2
Tentangku Alamat Rumah : Kemlaten Baru Barat Kenongo Kav. 57
Surabaya 60222 Telepon : Blog : soesilongeblog.wordpress.com
3
PROGRAM LINIER A. Pengertian Program linier / Motivasi
B. Grafik Himp. Penyel. S Pertidaksamaan L C. Model matematika D. Nilai Optimum Fungsi Objektif E. Garis Selidik
4
A. Pengertian Program linier adalah suatu metode atau cara yang dapat digunakan untuk menentukan solusi masalah optimasi, yaitu memaksimumkan atau meminimumkan suatu bentuk fungsi tujuan dengan kendala-kendala berupa sistem persamaan maupun pertidaksamaan.
5
Bidang Ekonomi, Bisnis & Usaha
Misalkan seorang pengusaha ingin menentukan kebijakan produksi untuk memenuhi permintaan pasar dengan tujuan memasksimumkan keuntungan. Untuk menyelesaikan perlu diketahui kendala-kendala apa saja yang terdapat dalam produksi tersebut. Misalnya ; Jumlah bahan baku yang tersedia, waktu, pekerja, dan lain-lain.
6
B. Grafik HP Sistem Pertidaksamaan linier
Sebuah model masalah program linier yang dinyatakan dalam dua variabel dapat diselesaikan dengan grafik yang merepresentasikan kedua variabel tersebut.
7
1. Grafik Pertidaksamaan LSV
Contoh 1 Gambarlah HP berikut : x ≥ 1 Solusi Y HP X 1
8
1. Grafik Pertidaksamaan LSV
Contoh 2 Gambarlah HP berikut : x > 1 Solusi Y HP X 1
9
1. Grafik Pertidaksamaan LSV
Contoh 3 Gambarlah HP berikut : x ≤ 1 Solusi Y HP X 1
10
1. Grafik Pertidaksamaan LSV
Contoh 4 Gambarlah HP berikut : y > 1 Solusi Y HP 1 X
11
1. Grafik Pertidaksamaan LSV
Contoh 5 Gambarlah HP berikut : y < 1 Solusi Y 1 X HP
12
2. Grafik Pertidaksamaan LDV
Contoh 1 Gambarlah HP berikut : x + 2y - 6 > 0 Solusi x + 2y > 6 Y HP X 6 Y 3 3 X 6
13
2. Grafik Pertidaksamaan LDV
Contoh 2 Gambarlah HP berikut : x + 2y - 6 ≥ 0 Solusi x + 2y ≥ 6 Y HP X 6 Y 3 3 X 6
14
2. Grafik Pertidaksamaan LDV
Contoh 3 Gambarlah HP berikut : x + 2y - 6 < 0 Solusi x + 2y < 6 Y X 6 Y 3 3 X 6 HP
15
2. Grafik Pertidaksamaan LDV
Contoh 4 Gambarlah HP berikut : x + 2y - 6 ≤ 0 Solusi x + 2y ≤ 6 Y X 6 Y 3 3 X 6 HP
16
3. Grafik S Pertidaksamaan LDV
Contoh 1 Gambarlah HP berikut : x ≥ 1; x ≥ 0; y ≥ 0 Solusi Y HP X 1
17
3. Grafik S Pertidaksamaan LDV
Contoh 2 Gambarlah HP berikut : y > 1; x ≥ 0; y ≥ 0 Solusi Y HP 1 X
18
3. Grafik S Pertidaksamaan LDV
Contoh 3 Gambarlah HP berikut : x + 2y - 6 ≥ 0 dengan x ≥ 0; y ≥ 0 ! Solusi x + 2y ≥ 6 Y HP 3 X 6 Y 3 X 6
19
3. Grafik S Pertidaksamaan LDV
Contoh 4 Gambarlah HP berikut : x + 2y - 6 ≤ 0 dimana x ≥ 0; y ≥ 0 ! Solusi x + 2y ≤ 6 Y 3 X 6 Y 3 HP 6 X
20
3. Grafik S Pertidaksamaan LDV
Contoh 5 Gambarlah HP berikut : x + y ≤ 6; 3x + 8y ≤ 24, dimana x ≥ 0; y ≥ 0 ! Solusi x + y ≤ 6 3x + 8y ≤ 24 Y 6 3 X 6 Y HP X 6 8 X 8 Y 3
21
3. Grafik S Pertidaksamaan LDV
Contoh 6 Gambarlah HP berikut : x + y ≥ 6; 3x + 8y ≥ 24, dimana x ≥ 0; y ≥ 0 ! Solusi x + y ≥ 6 3x + 8y ≥ 24 HP Y 6 3 X 6 Y X 6 8 X 8 Y 3
22
Latihan Jika Anda siswa kelas X kelompok teknologi kerjakan soal latihan halaman 155 (buku sumber Matematika Program Keahlian Teknologi, Kesehatan, dan Pertanian, Penerbit Erlangga) Jika Anda siswa kelas X kelompok bisnis kerjakan soal latihan halaman 175 (buku sumber Matematika Program Keahlian Akuntansi dan Penjualan, Penerbit Erlangga)
23
Motivasi Hati-hatilah dengan perkataan Anda, karena akan menjadi suatu tindakan. Hati-hatilah dengan tindakan Anda, karena itu akan menjadi perilaku Anda. Hati-hatilah dengan perilaku Anda, karena itu akan menentukan masa depan Anda. (by Cak Gie)
24
Kegagalan awal keberhasilan
Thank You ! Kegagalan awal keberhasilan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.