Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehIca Hati Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
BRANKAS PENGAMAN OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER AT89S52
Oleh : Ivan C. Melalolin
2
Latar Belakang Meningkatnya tindak kriminalitas (pencurian) barang berharga, Kebutuhan lemari penyimpanan (brankas) yang lebih baik
3
Tujuan Membuat perangkat lemari penyimpanan (brankas) yang handal dari segi fisik dan fasilitas pengamanan, serta diharapkan dapat memberi efek jera bagi pelaku kriminal (pencurian), Penambahan aplikasi monitoring brankas secara real time, murah dan efektif sehingga lebih memberikan rasa aman bagi pengguna.
4
Batasan Masalah Perancangan Mekanik
Sistem kerja perangkat input, proses, dan output sesuai aplikasi sistem yang dirancang Sistem back-up daya Pemanfaatan fasilitas jaringan gateway GSM dengan operator tertentu proses pengiriman informasi berupa SMS dilakukan pada area jangkauan sinyal GSM
5
Studi Pustaka Brankas Giant Safes dari Chubb Safes
Ketebalan pintu 140 mm, Ketebalan body 90 mm dengan bahan anti karat, Kunci kombinasi 3 roda (1 juta kemungkinan), dan 1 kunci manual biasa ( kemungkinan variasi), 3 slot geser diameter 32 mm sebagai pengunci, 2 pengunci otomatis (berfungsi saat terjadi, pembongkaran atau peledakan), Dan beberapa spesifikasi lain . Lebar, tebal dan tinggi (484x433x372), Kapasitas 20 Liter, Memiliki 2 jenis kunci yaitu otomatis dan manual), Mekanisme penguncian menggunakan 2-8 digit kombinasi rahasia yang dapat diubah-ubah, Suplai tegangan rendah sebesar 6V menggunakan baterai, Brankas Ichiban HSX40 Studi Pustaka Brankas Giant Safes dari Chubb Safes Brankas Ichiban HSX40
6
Rancangan Brankas Otomatis
Bodi Konstruksi menggunakan pelat besi dengan tebal 3 mm, panjang, 60 cm, lebar 40 cm, dan tinggi 25 cm, Pintu Memiliki dua pintu, Mekanisme penguncian Menggunakan slot geser berdiameter 10 mm pada solenoid Perlindungan Khusus Dilengkapi rangkaian listrik kejut (electronic dazer), Memiliki dua jenis password, Sistem keamanan Sensor gerak (PIR), Sensor pintu (magnetic switch), Electronic dazer (listrik kejut dipasang pada pintu kedua), Alarm (buzzer), Tampilan (display) Display (LCD 16x2, dan LED Indikator, Fasilitas tambahan Dilengkapi fasilitas memberi informasi kepada pengguna, Sistem catu daya Sistem catu daya menggunakan sistem back-up. Rancangan Brankas Otomatis
7
Pengenalan Aplikasi Komponen
PROCESS INPUT OUTPUT
8
Latar Belakang Pemilihan Komponen
Mikrokontroler AT89S52 Modem Serial GSM Wavecom 1306b Keypad 3x4 LCD 16x2
9
Blok Diagram Relay (ED) Magnetic Switch Solenoid Buzzer
Mikrokontroler AT89S52 PIR Sensor LED Keypad 3x4 LCD 16x2 Modem Wavecom
10
Gambar Rangkaian Keseluruhan
11
Power Supply
12
Flowchart Sistem
13
Hasil Pengujian dan Analisis
Uji Driver Relay Uji Magnetic Switch Uji Buzzer Uji PIR Sensor Uji Mikrokontroler AT89S52 Uji LED Uji Keypad 3x4 Uji LCD Uji Power Supply Uji Kom Serial Uji Mekanik (Fisik) Brankas
14
Penutup Kesimpulan : Brankas Memiliki Perangkat Pengamanan lebih baik dengan adanya sensor PIR dan sensor magnet, Desain berbeda dengan penambahan electronic dazer, Aplikasi pemberian informasi lewat SMS, Dilengkapi sistem password serta dapat diganti kapan saja sekaligus ganti nomor tujuan, Memiliki kekurangan dari sisi mekanik (fisik) karena belum teruji sesuai standar.
15
Saran : Eksekusi penguncian melalui Handphone (HP) pengguna, Menambahkan sistem monitoring dengan kamera, Report bila masa berlaku kartu habis dan pulsa habis, Gunakan Sistem Dual Operator, Perancangan dan pengujian Mekanik (Fisik) brankas lebih sesuai standar.
16
Sekian Dan Terima Kasih
17
Uji Coba Alat
18
Perangkat Masukan (Input)
Magnetic Switch Passive Infrared (PIR) Keypad 3x4
19
Perangkat Proses (Process)
IC Mikrokontroler AT89S52
20
Perangkat Keluaran (Output)
Solenoid Buzzer Led LCD 16x2 Modem Wavecom 1306b Relay
21
Transistor Sebagai Saklar
22
Komunikasi Serial
23
Rangkaian Magnetic Switch
24
Rangkaian Sensor PIR
25
Rangkaian Keypad 3x4
27
Rangkaian Sistem Minimum AT89S52
28
Rangkaian Solenoid dan Buzzer
29
Rangkaian Relay & Electronic Dazer
30
Rangkaian LCD 16x2
31
Rangkaian Komunikasi Serial RS232
32
Rangkaian LED
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.