Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
HE-HP UWK-14-FK-RST
2
HEALTH PROMOTION (HP) & HEALTH EDUCATION (HE), (Dignan, 1992)
PENDIDIKAN KESEHATAN (HE): Proses Pendidikan dengan maksud berdampak positif pada status kesehatan. HE terutama diarahkan untuk mengubah Pengetahuan (Knowledge), sikap (Attitude), dan Tindakan Praktek (Practice) dari target population.
3
HEALTH PROMOTION (HP) & HEALTH EDUCATION (HE), (Dignan, 1992)
PROMOSI KESEHATAN (HP): Konsep luas terkait suatu proses untuk menganjurkan agar sehat yang meliputi pendidikan DAN perubahan lingkungan yang kondusif, peraturan (PerDa, Tata Tertib, dll), pergeseran norma, nilai yg ada.
4
HEALTH PROMOTION (HP) & HEALTH EDUCATION (HE), (Dignan, 1992)
Fokus HP pada individu, kelompok, organisasi, masyarakat luas, TERMASUK Public Policy Fokus HE: Perubahan PERILAKU (K,A,P) target population (tingkat :individu, kelompok, masyarakat luas, komuniti tertentu). HP = HE plus.
5
PRECEDE- PROCEED Framework of HP-planning ( L.W.Green & Kreuter, 2000)
Phase 4 Phase 5 Phase 3 Phase 2 Phase 1 PREDISPOSING factors HEALTH PROMOTION PRECEDE Health EDUCATION BEHAVIOR & Lifestyle REINFORCING factors Quality Of LIFE HEALTH POLICY Regulation group ENABLING factors ENVIRONMENT Phase 9 Phase 8 Phase 7 Phase 6 PROCEED
6
MDG’s Millenieum Development Goals, kesepakatan global dalam hal pembangunan termasuk pembangunan kesehatan. ANC (ANTE NATAL CARE), adalah pelayanan kesehatan khusus ibu hamil dalam bentuk Pemeriksaan Ibu Hamil
7
MDG’s ANC (ANTE NATAL CARE), gunanya untuk segera dapat ,
mendeteksi kondisi fisik ibu dan janin maupun mental. Memantai pertumbuhan & perkembangan Melakukan tindakan promosi /peningkatan kesehatan & prevensi/ pencegahan gangguan kesehatan - PTM/ infeksi PM, ante-durante ataupun post natal – puerperium ( kala nifas, baik untuk: ibu (perdarahan, kurang gizi, mampu produksi ASI & meneteki, kebugaran & kecantikan jasmani – senam hamil & post partum). Janin & bayi: agar sehat /tidak cacat fisik - mental, tetanus neonatorum, BBLR,
8
DIGNAN’S PROGRAM PLANNING
Community Analysis Targeted Assessment Evaluation Program Plan Development Implementation
9
SMART Objective S : SPECIFIC, khusus & tentu, baik mengenai segmen populasi sasaran, ataupun perilaku yang akan diubah / modifikasi, juga lokasi kegiatan --=4W 1H (Who, What, When, Where and How). M: MEASURABLE, dapat diukur, sifat umum suatu variabel, baik variabel bebas/ independent atau tergantung / dependent. A : ATTAINABLE / APPROPRIATE , selain besar kemungkinan tujuan dapat dicapai, sebaiknya juga tepat, cocok dan sesuai, misal materi sex education untuk anak, remaja tentu beda isi, alat peraga maupun metode PBM nya. R : REALISTIC, sifatnya masuk akal, realistik, nyata. T : TIME BOUND, ada batasan waktu pelaksanaan kegiatan yang jelas, misal “ dalam tahun 2014”.
10
DAFTAR PUSTAKA DIGNAN, Mark B, Patricia A.Carr, PROGRAM PLANNING FOR HEALTH EDUCATION AND PROMOTION, 2nd ed.Lea & Febiger, USA. GLANZ, KAREN, FRANCES MARCUS LEWIS, BARBARA K.RIMER editors,1997. HEALTH BEHAVIOR & HEALTH EDUCATION. Theory, Research, and Practice, 2nd ed. Jossey-Bass Publishers, San franscisco
11
TRIMAKASIH
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.