Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
DISTRIBUSI NORMAL Yogo Tri Hendiarto
2
Distribusi Normal Jenis Variabel Acak Kontinum
Digunakan untuk menerangkan fenomena alam, industri, perdagangan, tingkat pendapatan masyarakat, dsb.
3
CIRI DISTRIBUSI NORMAL
NILAI MEAN, MEDIAN DAN MODUS ADALAH SAMA / BERHIMPIT. KURVANYA SIMETRIS ASIMPTOTIK LUAS DAERAH YANG TERLETAK DIBAWAH KURVA DAN DIATAS GARIS MENDATAR = 1
4
KELUARGA DISTRIBUSI NORMAL
SEMAKIN BESAR NILAI , MAKA KURVA AKAN SEMAKIN LANDAI, DAN SEMAKIN KECIL NILAI MAKA KURVA AKAN SEMAKIN MELANCIP
5
PERHITUNGAN DISTRIBUSI NORMAL
TRANSFORMASI NILAI X MENJADI NILAI Z-SCORE Z = X - / GAMBAR DISTRIBUSI NORMAL TENTUKAN NILAI Z BERADA CARI NILAI P DARI TABEL D.NORMAL PAHAMI KONTEKS PERTANYAAN DALAM SOAL.
6
CONTOH P ( Z< 1,34 ) P ( Z >1,73 ) P ( 1,24 < Z < 2,16 )
P(Z< X) = 0,9573 P(Z<X) = 0,2981 P(Z>X)=0,0207 P(Z>X) = 0,6737
7
CONTOH DIKETAHUI DISTRIBUSI NORMAL DENGAN NILAI =50 DAN = 4.Hitunglah : P(X<57) P(X>46) P(39<X<59) P(X>47)
8
Pendekatan Distribusi Normal pada Distribusi Binomial
Bila n ulangannya besar Probabilita mendekati 0,5 = n. p 2 = n. p.q
9
CONTOH Sebanyak 30% PNS akan ditempatkan di Papua. Jika ada 1000 PNS yang dipilih secara acak untuk ditempatkan di Papua. Tentukan peluang mereka untuk terpilih sebanyak : Kurang dari 290 orang Lebih dari 315 orang
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.