Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHendri Hadiman Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
MANAJEMEN PERUBAHAN 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
2
RESISTA VIKALIANA, S.Si. MM
S1-Fisika FMIPA IPB (lulus tahun 2000) S2-Magister Manajemen Agribisnis IPB (lulus tahun 2004) PROFIL DOSEN 20/12/2014 Resista Vikaliana, S.Si. MM
3
TATA TERTIB Tata tertib
Datang tepat waktu: toleransi 30 menit (lewat dari waktu toleransi dianggap tidak hadir, tapi boleh mengikuti perkuliahan) Telepon genggam di-silent/ getar Busana Bebas, pantas, sopan Tidak mengenakan sandal Tidak mengenakan kaos oblong TATA TERTIB 20/12/2014 Resista Vikaliana, S.Si. MM
4
Mahasiswa diharapkan memahami sebab-sebab organisasi berubah, jenis perubahan, penolakan terhadap perubahan, memodelkan organisasi perubahan, mengimplementasikan perubahan, mempertahankan perubahan. Mahasiswa juga memahami peranan manajemen perubahan yaitu pengelolaan sumber daya untuk mencapai tujuan organisasi, dalam kondisi lingkungan yang bergerak terus menerus. Tujuan Mata Kuliah 20/12/2014 Resista Vikaliana, S.Si. MM
5
METODE PEMBELAJARAN & PUSTAKA
Metode pengajaran: Perkuliahan, diskusi kelompok, kuis, praktikum, penugasan 10-15 menit materi soft skills/ character building Pustaka: Ian Palmer, Richard Dunford, Gib Akin. “Managing Organizational Change” Mc Graw Hill Publisher. (Printed in Singapore) Wibowo. Manajemen Perubahan. Edisi Ketiga Penerbit Rajawali Press, Jakarta. Winardi. Manajemen Perubahan Penerbit Kencana, Jakarta. John P. Kotter. “Leading Change: Menjadi Pionir Perubahan” Penerbit Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. METODE PEMBELAJARAN & PUSTAKA 20/12/2014 Resista Vikaliana, S.Si. MM
6
S I L A B U S SESI KE MATERI PERKULIAHAN 1
Pengantar Manajemen Perubahan (kasus-kasus) dan pemicu perubahan 2 Peran-peran dan pandangan dalam manajemen perubahan 3 Penyebab organisasi berubah dan tekanan organisasi untuk berubah 4 Jenis-jenis perubahan 5 Diagnosa perubahan Memodelkan organisasi Diagnosa kesiapan berubah 6 UTS/ UJIAN TENGAH SEMESTER 7 Penolakan untuk berubah Penyebab penolakan Mengatasi penolakan 8 Implementasi perubahan 9 Kaitan visi dan perubahan 10 Strategi dan skill untuk mengkomunikasikan perubahan 11 Mempertahankan perubahan 12 UAS/ UJIAN AKHIR SEMESTER S I L A B U S
7
Materi pertemuan dapat diunduh di: Blog : www.resistav.wordpress.com
MATERI KULIAH Materi pertemuan dapat diunduh di: Blog : MATERI 20/12/2014 Resista Vikaliana, S.Si. MM
8
pengantar
9
Tujuan perkuliahan “Pengantar”
Mengetahui perlunya mempelajari manajemen perubahan Mengetahui pemicu perubahan Mengidentifikasikan faktor-faktor yang menjadi pemicu perubahan organisasi, serta elemen organisasi yang perlu diubah Tujuan perkuliahan “Pengantar” 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
10
Kasus-kasus Perubahan
Hewlett Packard dan Compaq: Managing a Merger IBM Transformational Change from Below and Above Kodak Provoking Reaction McDonald Responding to Pressure Kasus-kasus Perubahan 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
11
? MENGAPA ORGANISASI PERLU BERUBAH? APA AKIBATNYA KALAU TIDAK BERUBAH?
3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
12
Mengapa Harus Berubah? PELANGGAN: Kini pelanggan menggunakan Handphone
PEMASOK Harga bahan-bahan baku meroket, mengikuti kurs dan kelangkaan sumber daya alam PRODUK SUBSTITUSI Tadinya monopoli, kini banyak pesaing yang lebih moderen, menggunakan I/T dan memiliki pengalaman internasional PESAING Kini penggunaan dan SMS semakin meluas Mengapa Harus Berubah? 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
13
Mengapa Harus Berubah? Resista Vikaliana, S.Si.MM organisasi Pelanggan
pemasok Produk substitusi pesaing Mengapa Harus Berubah? Resista Vikaliana, S.Si.MM
14
TINJAU KASUS ... BPJS PT KAI PT PERTAMINA PT POS INDONESIA
15
Organisasi dan Lingkungan
Politik Ekonomi Sosial/ Budaya Teknologi Environment Legal PESTEL Organisasi dan Lingkungan 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
16
FAKTOR EKSTERNAL
17
Faktor Eksternal (MAKRO)/ PESTEL
Contoh: FAKTOR POLITIK/KEBIJAKAN 1. Kestabilan Pemerintahan 2. Kebijakan Perkreditan 3. Komunitas ASEAN Kondisi Keamanan 5. Otonomi Daerah Faktor Eksternal (MAKRO)/ PESTEL 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
18
FAKTOR EKONOMI Faktor ekonomi 1. PERTUMBUHAN EKONOMI/GNP 2. SUKU BUNGA
Contoh: FAKTOR EKONOMI 1. PERTUMBUHAN EKONOMI/GNP 2. SUKU BUNGA 3. INFLASI 4. NILAI TUKAR 5. KENAIKAN HARGA BBM Faktor ekonomi 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
19
Faktor sosial budaya Contoh: FAKTOR SOSIAL BUDAYA 1. Demografi
2. Tingkat Pendidikan 3. Distribusi Pendapatan 4. Gaya Hidup Global 5. Konsumerisme Faktor sosial budaya 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
20
Faktor teknologi CONTOH: FAKTOR TEKNOLOGI
TEMUAN-TEMUAN BARU YANG DAPAT MENINGKATKAN KEUNGGULAN BERSAING. TEMUAN BARU YANG DAPAT MENGHASILKAN PRODUK SUBSTITUSI. KECEPATAN TRANSFER TEKNOLOGI. KECEPATAN KEUSANGAN TEKNOLOGI. Faktor teknologi 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
21
CONTOH: FAKTOR ENVIRONMENT Green movement Sustainability
Faktor lingkungan 3/23/2013fa Resista Vikaliana, S.Si.MM
22
Peraturan –peraturan baru Aturan global Good Corporate Governance
CONTOH: FAKTOR LEGAL Peraturan –peraturan baru Aturan global Good Corporate Governance Faktor legal 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
23
Faktor Eksternal (MIKRO)
INDUSTRI STAKEHOLDERS PELANGGAN –PESAING –PEMASOK –PRODUSEN PRODUK SUBTITUSI –PEMILIK –MASYARAKAT –LAINNYA Faktor Eksternal (MIKRO) 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
24
Faktor Pemicu dari Lingkungan Eksternal Mikro
PELANGGAN pesaing Di industri transportasi udara, kini ada banyak maskapai penerbangan yang menawarkan harga tiket yang sangat bersaing; Di industri majalah, kini muncul ratusan majalah baru yang dimiliki oleh pemodal swasta nasional atau pemodal asing yang kuat Di industri farmasi, kini ada kecenderungan dari konsumen untuk mengkonsumsi obat- obatan tradisional atau obat- obatan berbahan baku alami (herbal); Di industri transportasi udara, pelanggan kini lebih memprioritaskan kecepatan dan harga yang murah, dibandingkan pelayanan in flight Faktor Pemicu dari Lingkungan Eksternal Mikro 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
25
Faktor Pemicu dari Lingkungan Esternal Mikro
PRODUSEN PRODUK SUBSTITUSI pemasok Bahan baku semakin sulit diperoleh Tenaga kerja handal semakin mahal dan langka 10 tahun yang lalu, transportasi udara bukan produk subtitusi yang signifikan bagi transportasi darat dan laut. 15 tahun yang lalu, hanya mesin faksimili yg menjadi produk subtitusi bagi jasa pos. Sekarang ada telepon seluler/SMS dan e- mail Faktor Pemicu dari Lingkungan Esternal Mikro 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
26
Faktor internal
27
Faktor Pemicu dari Internal
Perubahan pimpinan/pemilik Strategi jangka panjangyang baru Konflik internal yang berkepanjangan Perusahaan merugi Perusahaan ‘menua’ (begitu-begitu saja) Faktor Pemicu dari Internal 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
28
Membaik atau Memburuk? (Jim Collins, 2009 “How the Mighty Fall”)
Menuju baik Mengemukakan data buruk yang tidak menyenangkan Bicara data Para pemimpin menerima kritik Karyawan komit terhadap keputusan Tiap karyawan menyemangati rekannya yang berhasil Tiap karyawan mencari solusi yang menguntungkan organisasi Pembelajaran tanpa menyalahkan Menuju buruk Karyawan menutupi data/fakta yang buruk Bicara wacana dan opini Para pemimpin menghindar kritik Karyawan tidak komit terhadap keputusan Tiap karyawan merasa berjasa Tiap karyawan ingin memenangkan ide untuk kepentingan masing masing Menyalahkan pihak lain dan faktor yang diluar kendalinya Membaik atau Memburuk? (Jim Collins, 2009 “How the Mighty Fall”) 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
29
Efektivitas Organisasi/ 7S
STRATEGY Sasaran dan cara organisasi mencapai sasaran yang lebih baik. STRUCTURE Pembagian fungsi & tugas dalam organisasi SYSTEMS Mekanisme/prosedur yang membuat organisasi dapat berjalan baik, misalnya: sistem perencanaan, pengendalian, produksi, pengembangan, budgeting, reward, punishment. Efektivitas Organisasi/ 7S 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
30
Efektivitas Organisasi/ 7S
SKILLS Kompetensi individu dan organisasi. STAFF Alokasi dan penempatan SDM sesuai dengan skill, knowledge, attitude. STYLE Gaya manajemen yang diaplikasikan untuk menggerakkan organisasi. SHARED VALUES Nilai-nilai yang ditumbuh- kembangkan untuk mengikat seluruh elemen organisasi Efektivitas Organisasi/ 7S 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
31
Diskusi Pilihlah satu organisasi/ perusahaan yang mengalami perubahan (PT Pertamina, BPJS, PT KAI, PT Pos Indonesia) Apa yang memicu diperlukannya perubahan?Makro/ Mikro / Internal? Dari faktor-faktor pada 7S, mana yang (perlu)diubah?Dan mengapa perlu? 3/23/2013 Resista Vikaliana, S.Si.MM
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.