Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SEJARAH PERKEMBANGAN K3

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SEJARAH PERKEMBANGAN K3"— Transcript presentasi:

1 SEJARAH PERKEMBANGAN K3
WARSONO

2 Penyakit pada pekerja Kanker scrotum  carbon (pada pekerja cerobong)
Kanker lidah  phospore (pekerja jam tangan) Hepatitis B TBC Penyakit sendi

3 Sejarah Kesehatan pekerjaan Pekerja  pengupahan = buruh Pada abad 16
Orang yang pertama kali melakukan pengamatan terhadap pekerja & penyakit akibat kerja yang dialami pekerja tambang adalah agricola (1494 – 1555)

4 Paracelsus (1493 – 1541) Menulis : - kegiatan pekerja tambang - Penyakit - penyakit pekerja tambang - Cara-cara pencegahan”debu” : Ventilasi, penutup hidung(daun-daun) - Beberapa bahan kimia (toxicologi)

5 Bapak kedokteran okupasi adalah Dr Bernardino Ramazzini (1633 – 1714) yang merupakan orang pertama yang melakukan penelitian secara sistematis mengenai penyakit pada pekerjaan. Dalam tulisannya yang berjudul “De Morbis Artificum Diatriba” ,beliau merupakan orang yang pertama kali merekomendasikan bahwa setiap dokter harus menanyakan pekerjaan pasiennya.

6 Perkembangan teknologi akibat revolusi industri di abad ke 18 & 19 menyebabkan pekerjaan menjadi semakin beresiko, sedangkan perhatian terhadap kesehatan & keselamatan pekerja sangat kurang. Diantara sedikit orang yang memberi perhatian adalah Sir Robert Peel, Robert Owen & Michael Sadler yang mempengaruhi parlemen Inggris mengeluarkan UU yang mengatur jam kerja & melarang pekerja anak.

7 Dokter Inggris yang mempelajari akibat pekerjaan,diantaranya :
Percivall Pott (1713 – 1788) : kanker skrotum pada pembersih cerobong asap Charles Turner Thackran (1795 – 1833) : publikasi pertama penyakit akibat kerja William Farr & Edward Headlam Greenhow (1814 – 1888) : pengukuran angka mortalitas okupasi

8 Perkembangan K3 di Amerika
Diawali dengan diberlakukannya undang-undang yang melarang perusahaan memperkerjakan anak dibawah 10 tahun pada tahun 1835. Dibentuk Departemen Tenaga Kerja yang bertanggugjawab membuat peraturan yang melindungi karyawan dari jam kerja berlebihan, proses kerja dan lingkungan kerja yang berbahaya.

9 Indonesia VOC Abad 17 Dokter Militer Selama Perjanjian Kemerdekaan
UU Kerja & UU Kecelakaan 1957 – Departemen Perburuan Lembaga kesehatan buruh 1965 – Lembaga Kesehatan & Kesehatan Buruh

10 Paradigma Baru 1. Pembangunan berwawasan kesehatan 2. karyawan menuntut hak hidup sehat dan terlibat langsung dalam upaya hidup sehat Paradigma Lama Karyawan menuntut diobati bila sakit

11 Filsafat Dasar Terjadinya Kecelakaan (Accident)
Sebelum tahun 1911 Disebabkan nasib (Force Majoure) Tahun Disebabkan kondisi tak aman Tahun HW. Heinrich (Industrial Accident Prevention) : 88% tindakan tak aman, 10% kondisi tak aman, 2% kejadian yang tak bisa diramalkan (force Majoure)

12 Tahun 1969 – sekarang Teori E. Bird disebabkan adanya ketimpangan manajemen

13 Definisi K3 Filosofi Pemikiran dan upaya untuk menjamin keutuhan dan kesempurnaan : - tenaga kerja & manusia pada umumnya -hasil karya & budaya menuju masyarakat adil, makmur dan sejahtera. Keilmuan Suatu ilmu pengetahuan dan penerapannya dalam upaya mencegah kecelakaan, kebakaran, peledakan, pencemaaran, penyakit (Accindent Prevention) vv

14 Tujuan Tenaga kerja berhak mendapat kan perlindungan atas keselamatan dalam pekerjaannya. Orang lain yang berada di tempat kerja perlu menjamin keselamatan Sumber-sumber produksi dapat dipakai secara aman & efisien

15 Untuk melaksanakan tujuan dengan melalui
Kampanye Pemasyarakatan Pembudayaan Kesadaran & kedisiplinan

16 TRIMAKASIH…… Selamat belajar….!!!


Download ppt "SEJARAH PERKEMBANGAN K3"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google