Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KOMUNIKASI BISNIS INTERNASIONAL

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KOMUNIKASI BISNIS INTERNASIONAL"— Transcript presentasi:

1 KOMUNIKASI BISNIS INTERNASIONAL
TOPIK 9 KOMUNIKASI BISNIS INTERNASIONAL

2 KOMUNIKASI BISNIS INTERNASIONAL
Proses pertukaran pesan atau informasi pada bidang bisnis dan ekonomi yang kegiatannya melewati batas-batas negara. Dalam kegiatan komunikasi bisnis, pesan hendaknya tidak hanya sekedar informatif, tetapi juga harus persuasif, agar pihak lain bersedia menerima suatu paham atau keyakinan atau melakukan suatu kegiatan.

3 FUNGSI KOMUNIKASI BISNIS
Fungsi internal dan external komunikasi bisnis secara umum : 1. Menginformasikan (to inform) 2. Membujuk (to persuade) 3. Mempromosikan (to promote goodwill)

4 STRATEGI Langkah strategi komunikasi bisnis internasional yang efektif harus memperhatikan : Lingkungan bisnis internasional Melakukan komunikasi melalui 7 C

5 LINGKUNGAN BISNIS INTERNASIONAL
Karakteristik wilayah lokal, negara atau regional Peraturan pemerintah Hambatan nontariff . Karakter konsumen (harapan dan preferensi) Pola pembelian Kultur

6 7C Completeness (Lengkap) Suatu pesan atau informasi dapat dikatakan lengkap, bila berisi semua materi yang diperlukan agar penerima pesan dapat memberikan tanggapan yang sesuai dengan harapan pengirim pesan Conciseness (Singkat) Suatu pesan dikatakan concise bila dapat mengutarakan gagasannya dalam jumlah kata sekecil mungkin (singkat, padat tetapi jelas) tanpa mengurangi makna, namun tetap menonjolkan gagasannya.

7 7C Consideration (Pertimbangan) Penyampaian pesan, hendaknya menerapkan empati dengan mempertimbangkan dan mengutamakan penerima pesan. Concreteness (konkrit) Penyampaian pesan hendaknya disampaikan dengan bahasa yang gambalang, pasti dan jelas. Clarity (Kejelasan) Pesan hendaknya disampaikan dengan bahasa yang mudah dimengerti dan mudah diinterpretasikan serta memiliki makna yang jelas.

8 7C Courtessy (Kesopanan) Pesan disampaikan dengan gaya bahasa dan nada yang sopan, akan memupuk hubungan baik dalam komunikasi bisnis. Correctness (ketelitian) Pesan hendaknya dibuat dengan teliti, dan menggunakan tata bahasa, tanda baca dan ejaan dengan benar (formal atau resmi).

9 SALURAN KOMUNIKASI Komunikasi formal :
Melalui hubungan diplomatik antar negara Komunikasi informal (grapevine) : Melalui hubungan antar pengusaha dan publik

10 KENDALA KOMUNIKASI BISNIS INTERNASIONAL
Struktur komunikasi yang lemah Penyampaian yang lemah Penggunaan media yang salah Pesan yang tidak tepat Salah sasaran Lingkungan yang tidak mendukung Status dan Power

11 MENGATASI HAMBATAN KOMBIS
Mendorong iklim komunikasi terbuka. Menyederhanakan struktur organisasi, mengurangi layer, informasi lebih cepat. Mempromosikan komunikasi horisontal, meningkatkan moral, menambah ide-ide. Membuat pusat isu. Membuat saluran formal seperti situs untuk memuat berita/informasi bisnis suatu negara.

12 TERIMA KASIH


Download ppt "KOMUNIKASI BISNIS INTERNASIONAL"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google