Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

1 GAMBARAN UMUM AKUNTANSI ORGANISASI NIR LABA Pertemuan 01 Matakuliah: F0112/ Akuntansi Organisasi Nirlaba Tahun: Februari 2006.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "1 GAMBARAN UMUM AKUNTANSI ORGANISASI NIR LABA Pertemuan 01 Matakuliah: F0112/ Akuntansi Organisasi Nirlaba Tahun: Februari 2006."— Transcript presentasi:

1 1 GAMBARAN UMUM AKUNTANSI ORGANISASI NIR LABA Pertemuan 01 Matakuliah: F0112/ Akuntansi Organisasi Nirlaba Tahun: Februari 2006

2 2 1.Pengertian dan Ruang Lingkup. Pengetahuan Akuntansi Secara Umum. Akuntansi mempunyai 3 bidang utama: Akuntansi Komersial. Akuntansi Pemerintahan. Akuntansi Sosial.

3 3 Penjelasan masing-masing bidang. a.Akuntnsi Komersial. Data akuntansi memberikan informasi kepada pihak yang berkepentingan. b.Akuntansi Pemerintahan. Data akuntansi memberikan informasi kepada pihak eksekutif, legislatif, yudikatif dan masyarakat. c. Akuntansi Sosial. Akuntansi diterapkan pada Lembaga Sosial.

4 4 2. Jenis Organisasi Nir Laba. Akuntansi Organisasi Nir Laba memiliki kaitan dengan penerapan dan perlakuan akuntansi pada domian publik. Organisasi Nir Laba pada dasarnya dibedakan antara : a.Lembaga Pemerintah. Menjalankan fungsi Pemerintahan. b.Lembaga Sosial. Menjalankan fungsi Sosial.

5 5 3. Karakteristik Akuntansi Organisasi Nir Laba. Bergerak dalam lingkungan yang kompleks, seperti ekonomi, sosial dll. Tujuan utama adalah pemberian pelayanan publik, seperti pendidikan, kesehatan, kemasyarakatan dll. Dalam kegiatannya tidak mengutamakan keuntungan (profit), namun dalam bidang keuangan tetap didasarkan prinsip ekonomis, efisien dan efektif (Value for Money).

6 6 4. Dana, Akuntansi Dana dan Pertanggung jawaban. 4.1. Sumber Pembiayaan/Pendanaan. Dari para pengguna jasa pelayanan, sumbangan/bantuan dari pemerintah /donor. Penggunaannya untuk membiayai pengeluaran atas penyediaan jasa pelayanan kepada masyarakat yang merupakan Biaya Operasional.

7 7 4. Dana, Akuntansi (Lanjutan). 4.2. Akuntansi Dana. Mengikuti pedoman akuntnsi yang dikeluarkan oleh badan-badan yang berwenang yaitu : FASB. GASB. AICPA. NCGA.

8 8 4. Dana, Akuntansi (Lanjutan). 4.3.Pola Pertanggung jawaban. Manajemen ONL bertanggung jawab kepada masyarakat, karena sumber dana berasal dari masyarakat. Bersifat horizontal,berarti pertanggung jawaban kepada masyarakat luas. Pertanggung jawaban merupakan bagian penting untuk menciptakan kredibilitas manajemen yang baik.

9 9 5. Anggaran dan Apropriasi. ONL bekerja atas dasar Anggaran yang telah memperoleh pihak berwenang. Anggaran yang disusun meliputi Rencana penerimaan dan Rencana Pengeluaran. Berdasarkan anggaran yang telah disetujui, manajemen ONL bertanggung jawab atas pelaksanaannya untuk tahun fiskal yang bersangkutan.


Download ppt "1 GAMBARAN UMUM AKUNTANSI ORGANISASI NIR LABA Pertemuan 01 Matakuliah: F0112/ Akuntansi Organisasi Nirlaba Tahun: Februari 2006."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google