Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHerman Dharmawijaya Telah diubah "9 tahun yang lalu
1
1 Pertemuan 8 Memilih Media Matakuliah: D0514 / Aplikasi Software Komputer Tahun: 2005 Versi: 1
2
2 Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Mahasiswa dapat memilih media yang tepat.
3
3 Outline Materi Kendala - Kendala Anggaran Video Audio Grafik Komputer dan Video Teks
4
4 Kendala-kendala Biasanya dari awal tim pengembang harus mengetahui kendala-kendala yang dapat ditemui sebelum memilih media. Perlu diperhatikan berbagai kendala yang timbul pada platform online dan offline.
5
5 Kendala-kendala Platform Online Spesifikasi komputer dan browser pemakai. Untuk intranet dan ekstranet informasi ini dapat diperoleh dari klien. Komponen media apa saja yang dapat diakses oleh pemakai. Misalnya, tak ada gunanya membuat situs Web yang canggih dengan Java dan RealAudio kalau tidak ada pemakai yang bisa mengaksesnya.
6
6 Kendala-kendala Platform Offline Platform biasanya telah diberitahukan oleh klien. Dapat kita tentukan apa yang bisa, apa yang mungkin, apa yang tidak praktis. Kemungkinan kita harus bekerja dengan peralatan komputer yang sudah tua. Teknologinya ketinggalan zaman dan spesifikasinya lebih rendah daripada yang diharapkan. Ada kemungkinan klien mengupgrade, tapi keputusannya harus dibuat di awal.
7
7 Kendala-kendala Platform Online dan Offline Hati-hati untuk mendemokan pekerjaan yang pernah dibuat. Fitur dan kualitas yang tak mungkin dicapai dengan peralatan yang tersedia harus ditegaskan di awal. Kekecewaan klien apabila kualitas hasil berbeda dengan yang pernah didemokan. Masalah timbul jika klien mendengar berita tentang perkembangan teknologi baru dan mengharapkan- nya dipakai padahal proyek tengah berjalan.
8
8 Anggaran Proyek Online Semakin banyak media digunakan, ongkos produksi meningkat. Klien mengharapkan produksi cepat dan murah.
9
9 KomponenccJenis (Q = Kualitas)OngkosWaktu ProduksiCatatan VideoDrama Wawancara ‘Dokumenter’ lokasi Tinggi Rendah ke sedang Lama Singkat ke sedang Sedang Hak cipta dan izin dapat mahal dan menghabiskan waktu AudioDrama Wawancara Narasi Musik Sedang Rendah Rendah ke sedang Lama Singkat Dapat off the shelf Narator pengisi suara dan aktor drama bisa mahal Grafik Video (Grafik yang ditemui pada fasilitas video) Animasi 3-D (Hi-Q) Animasi (Hi-Q) Efek canggih (Hi-Q) Grafik diam (Hi-Q) Tinggi Singkat ke sedang Singkat Perlakukan sebagai video ketika ditransfer ke komputer. Biasanya ditransfer pada fasilitas video. Grafik KomputerAnimasi 3-D (Hi-Q) Animasi 3-D (Med-Q) Animasi 3-D (Low-Q) Grafik diam (Hi-Q) Grafik diam (Med-Q) Grafik diam (Low-Q) Tinggi Sedang Rendah ke sedang Rendah Lama Sedang Singkat Waktu produksi lebih lama dari grafik video tetapi biasanya lebih tinggi nilainya untuk jumlah grafik yang besar FotoDiambil dari film Digital Koleksi pustaka Rendah ke sedang Singkat ke sedang Singkat Dapat off the shelf Pilihan luas koleksi dengan harga yang berbeda. Membuat sendiri adalah salah satu pilihan. TeksRendahCepatKadang mahal jika dilisensi atau membutuhkan font khusus (jika offline) TerjemahanSoundtrack video (timed) Narasi (timed) Narasi (not timed) Teks (terbatas tempat) Teks Sedang Singkat ke sedang Singkat ke sedang Singkat ke sedang Periksa hasil dengan subject expert bila mungkin. Ingat bahwa bahasa yang berbeda membutuhkan waktu/tempat berbeda
10
10 Anggaran Proyek Offline Banyak klien tidak mempunyai sistem berjalan sehingga biaya platform dan aplikasi mahal. Banyak proyek merupakan pilot project dan klien menginginkannya murah. Pilot digunakan untuk membuat organisasi terkesan untuk menggunakan multimedia. Tujuan dan anggaran tidak sejalan, jadi kerja keras dibutuhkan untuk kompensasinya.
11
11 Video Medium kombinasi karena umumnya menggunakan suara untuk mengiringi gambar. Terdekat dengan realitas. Menarik bagi pancaindera dan dapat menyampaikan informasi yang berkesan dengan sangat cepat.
12
12 Video (Lanjutan) Ukuran tampilan harus sesuai dengan isinya, kebutuhan pemakai dan cara penyampaian. Video menggunakan bandwidth yang tinggi dan ukuran filenya lebih besar daripada media lain dan dapat mempengaruhi kecepatan interaksi. Pemakaian video untuk pendidikan dan pelatihan membutuhkan pertimbangan tambahan yang diperoleh dari penelitian.
13
13 Audio Medium serba guna yang biasanya merupakan bagian terpadu dari video, namun dapat juga digunakan sendiri atau untuk mengiringi grafik, teks, atau keduanya. Ukuran filenya tergantung tingkat kualitas yang digunakan namun mudah dipilih.
14
14 Audio (Lanjutan) Dapat mengurangi penjelasan yang panjang jika ditulis dalam teks. Menarik bagi emosi, dan dapat mempengaruhi reaksi pendengar. Menentukan suasana. Pada kiosk dapat digunakan untuk mengundang orang yang lewat tapi dapat mengesalkan, apa lagi jika diulang-ulang. Suara latar belakang di situs web dapat menyebalkan.
15
15 Grafik Komputer dan Video Serba guna dan tingkat kualitasnya beragam. Dapat realistik dan memberikan representasi simbolik. Pemakaian dalam pendidikan dan pelatihan dikategorisasikan menjadi: Grafik representasional mempunyai keserupaan fisik dengan konsep yang disampaikan. Grafik analogis menggambarkan sesuatu yang mirip dengan yang dibahas tetapi dengan cara abstrak, melalui analogi untuk menyampaikan arti. Grafik logis representasi simbolis dalam bentuk bagan.
16
16 Grafik Komputer dan Video (Lanjutan) Jika menggunakan animasi, jaga untuk tetap cukup sederhana untuk dimengerti, namun cukup kompleks untuk menyampaikan informasi penting. Untuk proyek online, semua jenis grafik harus seimbang terhadap konfigurasi yang paling mungkin dan kecepatan transfernya.
17
17 Teks Nilainya sering tidak diperhatikan oleh spesialis multimedia, namun merupakan bagian terpadu aplikasi mana pun dan tetap harus dipikirkan dengan hati-hati sebagaimana komponen media lainnya. Digunakan secara ekstensif pada aplikasi online, tetapi tidak pada offline. Kualitas tampilan teks harus dijaga agar setara dengan komponen media lainnya. Tipografi yang jelek langsung terlihat.
18
18 Teks (Lanjutan) Mengintegrasikan teks dengan media lain dan menjaga kualitasnya dapat menjadi sulit pada proyek online. Tata letak, ukuran, dan keterbacaan teks selalu penting. Memberikan kendali lebih banyak kepada pemirsa karena dapat mengendalikan kecepatan bacanya sendiri.
19
19 Keterbacaan Teks Contoh bagaimana ukuran font, warna, dan tata letak dapat mempengaruhi keterbacaan Lihat contoh (halaman Web) Lihat contoh
20
20 Contoh Pemilihan Media Gambar pada slide berikut menunjukkan cara mengubah wiper kaca depan mobil. Coba tuliskan teks yang menjelaskan instruksi yang cocok untuk menjelaskan prosedurnya, jika hendak ditempatkan bersama pada sebuah situs web.
21
21 Contoh Pemilihan Media (Lanjutan)
22
22 Contoh Pemilihan Media (Lanjutan) Sekarang bandingkan dengan animasi dan suara pada contoh ini (QuickTime video).contoh ini Apa perbedaannya pada pemahaman Anda?
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.