Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Perhatikan gambar Disamping..!!!

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Perhatikan gambar Disamping..!!!"— Transcript presentasi:

1 Perhatikan gambar Disamping..!!!
Apa yang menyebabkan jarum jam bergerak..???

2 Kenapa orang bisa berselancar air..???

3 Getaran dan Gelombang

4 Hasil yang harus dicapai siswa :
Mendeskripsikan konsep getaran dan gelombang serta parameter-parameternya

5 GETARAN Getaran adalah gerak bolak-balik melalui titik kesetimbangan.

6 A – B – C – B – A Perhatikan gambar disamping ! B titik kesetimbangan
Bandul bergerak dari A A B & B C Amplitudo A C Amplitudo adalah jarak bandul dari titik setimbang Jarak B A Amplitudo Jarak B C Amplitudo B 1 (SATU) GETARAN : A – B – C – B – A

7 Perhatikan gambar disamping !
Frekuensi (F) adalah Banyaknya getaran yang dilakukan setiap 1 sekon. A C B T = t . n Rumus T = atau F = 1 . F T Periode (T) adalah Waktu yang diperlukan untuk melakukan satu kali getaran. Variabel Keterangan Satuan T Periode Sekon (s) F Frekuensi Hertz (Hz) N Banyaknya getaran t Waktu F = n . t Rumus

8 Contoh soal : Penyelesaian : Jawab : 1. T = t . = 2 . n 50
Sebuah bandul bergetar 50 kali dalam waktu 2 sekon. Hitunglah : 1. Periode (T) 2. Frekuensi (F) A C B Penyelesaian : Jawab : 1. T = t . = 2 . n = 0,04 sekon Diketahui : n = 50 kali t = 2 sekon Jawab : 2. F = n . = 50 t = 25 Hz Ditanya : 1. T = …??? 2. F = …???

9 Gelombang Gelombang adalah Getaran yang merambat.
Gelombang air meneruskan energi melalui air.

10 GELOMBANG TERBAGI 2 : Gelombang Transversal
Adalah Gelombang yang arah gerak/rambatnya tegak lurus terhadap arah getarnya. Perhatikan gambar ! Contoh gelombang transversal : Gelombang permukaan air Gelombang cahaya Gelombang radio Gelombang radar Gelombang tali

11 O - F E - C Perhatikan gambar gelombang Transversal dibawah ini ! A
Arah rambatan Bukit Bukit Arah getar O E G B F C Lembah Lembah E A Amplitudo (simpangan terjauh) 1 Gelombang Memiliki 1 bukit dan 1 lembah 1 Gelombang : O - F 1 Gelombang : E - C atau

12 2. Gelombang Longitudinal
Adalah Gelombang yang arah rambatnya berimpit/sejajar terhadap arah getarnya. Perhatikan gambar ! Arah gerak/getar Arah rambatan Contoh gelombang longitudinal : Gelombang bunyi Gelombang pegas (per)

13 Perhatikan gambar gelombang longitudinal dibawah ini !
Rapat renggang B C D E F G A 1 Gelombang memiliki 1 rapat dan 1 renggang 1 Gelombang : A - C 1 Gelombang : C - E 1 Gelombang : E - G atau atau

14 Contoh soal 2 : Penyelesaian :
cm Diketahui sebuah gelombang seperti pada gambar ! Tentukan : 1. Amplitudo 2. Periode 3. Frekuensi 5 B A sekon 0,2 0,4 0,6 0,8 1 Penyelesaian : Diketahui : A ke B = 1 sekon A ke B = 2,5 gelombang Ditanya : 1. A 2. T 3. F Jawab : 1. Amplitudo = 5 cm 2. Periode = ??? Banyak gelombang = 2,5 gelombang 2,5 gelombang = 1 sekon 1 gelombang = 1 sekon = 0,4 sekon 2,5 3. Frekuensi = ??? f = = = 2,5 Hz T ,4

15 Contoh soal 3 : Perhatikan gambar gelombang longitudinal berikut !
60 cm Berdasarkan gambar tersebut,jawablah pertanyaan berikut : Berapa jumlah gelombang diatas. Berapakah panjang gelombangnya. Berapakah panjang gelombangnya untuk 1 periode Penyelesaian : Jawab : 2. Panjang gelombang 3λ = 60 cm λ = 60 = 20 cm 3 3. Panjang gelombang 1 periode 60 = 20 cm 3 1. 1 gelombang = 1 rapat dan 1 renggang Jumlah = 3 gelombang

16 Cepat rambat gelombang
CEPAT RAMBAT GELOMBANG V Adalah Jarak yang ditempuh gelombang persatuan waktu. V = λ . T V = λ x f Rumus atau Variabel Keterangan Satuan V Cepat rambat gelombang m/s λ Panjang gelombang Meter (m) T Periode Sekon (s) f Frekuensi Hertz (Hz) Panjang gelombang (λ) adalah perpindahan gelombang yang ditempuh dalam 1 (satu) periode (T) Periode (T) adalah Waktu yang dibutuhkan untuk 1 gelombang Frekuensi (f) adalah Banyaknya gelombang dalam 1 detik

17 Contoh soal 4 : Diketaui sebuah gelombang seperti pada gambar !
cm Diketaui sebuah gelombang seperti pada gambar ! Tentukan : 1. Amplitudo Panjang 2. Periode gelombang 3. Frekuensi Cepat rambat 4 sekon 1 2 3 4 5 100 cm Penyelesaian : Jawab : 1. Amplitudo = 4 cm 4. Panjang gelombang (λ) = ??? 2,5λ = 100 cm λ = = 40 cm 2,5 2. Periode = ??? 2,5 gelombang = 5 sekon 1 gelombang = 5 sekon = 2 s 2,5 3. Frekuensi = ??? f = = = 0,5 Hz T 5. Cepat rambat (V) = ??? V = λ x f = 40 cm x 0,5 = 20 m/s

18 Berdasarkan medium perambatnya,gelombang dibagi 2 :
Gelombang Mekanik Adalah Gelombang yang membutuhkan medium untuk merambat/menjalar Contoh : Gelombang tali,gelombang air, dan gelombang bunyi 2. Gelombang Elektromagnetik Adalah Gelombang yang tidak membutuhkan medium untuk merambat/menjalar Contoh : Gelombang cahaya,gelombang radio,gelombang radar. Sifat-sifat gelombang : Dapat mengalami pemantulan (refleksi) Dapat mengalami pembiasan (refraksi)

19 CUCI TANGAN … HINGGA BERSIH…, Cukup sekian… Terima kasih…
MENU MENU


Download ppt "Perhatikan gambar Disamping..!!!"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google