Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Konsep Epidemiology(1)
dr. Fazidah A Srg Mkes
2
Definisi Epidemiology Epidemiology ---- bahasa yunani ilmu yang mempelajari segala sesuatu yang menimpa masyarakat Mac Mohan & Pugh (1970) Epidemiology mempelajari penyebaran dan penentu frekwensi penyakit pada manusia ---- distribusi dan determinan.
3
Mausner & Baum (1974) Epidemiologi adalah studi yang mempelajari distribusi dan determinan penyakit dan kecelakaan pada masyarakat Gaylord Anderson (1979) kejadian penyakit di masyarakat
4
Lilienfield (1978) Epidemiologi is a method of reasoning about disease that deals with biological inference derived from observation of disease phenomena in a population group.
5
Last (1988) Epidemiologi mempelajari penyebaran dan penentu dari keadaan dan peristiwa yang berkaitan dengan kesehatan dalam suatu populasi tertentu dan penerapannya dari hasil-hasil studi tersebut untuk penanggulagan masalah-masalah kesehatan ---- distribusi, determinan, dan evaluasi program
6
CDC (2002) Epidemiologi adalah studi yang mempelajari distribusi dan determinan penyakit dan keadaan kesehatan pada populasi serta penerapannya untuk pengendalian masalah masalah kesehatan
7
EPIDEMIOLOGI Distribusi masalah Kesmas Pecegahan masalah Determinan
Epidemiology deskriptif Epidemiology analitik Ukuran kes - morbiditas - mortalitas - standarisasi 2. Konsep kejadian masalah kes - Host - Agent - Environment Screening Studi ekologi Studi cross sectional Studi case control Srudi kohort Person Place Time
8
Penyebaran ( distribusi ) masalah kesehatan Person Place Time ( Orang ) ( Tempat ) ( Waktu ) Epidemiology deskriptif Membuat hypotesis Epidemiology analitik
9
Epidemiologi deskriptif : Studi epidemiologi yg mempelajari distribusi, kecenderungan, dan dampak penyakit menurut , orang, tempat dan waktu. manfaat : 1. Membuat perencanaan, kebijakan dan pengambilan keputusan alokasi sumber daya kesehatan 2. Merumuskan hypotesis 3. Mempelajari riwayat alamiah penyakit
10
Epidemiology analitik : Studi epidemiologi yang dirancang untuk mempelajari paparan, faktor risiko, kausa, faktor yang dihipotesiskan berhubungan dengan kejadian penyakit –-- untuk menaksir besaran pengaruh/ hubungan dampak paparan terhadap penyakit (AR,RD) Asumsi : 1. Penyakit terjadi tidak secara kebetulan, tetapi ditentukan oleh faktor risiko. 2. Faktor risiko dapat dimodifikasi sehingga dapat dilakukan upaya pencegahan penyakit.
11
Epidemiology ---- sebagai tool dalam ; - mengidentifikasi - mengumpulkan data kesehatan - menganalisis informasi Program action
12
Lingkup Epidemiologi Epidemiologi penyakit menular Epidemiologi penyakit tidak menular Epidemiologi klinik Epidemiologi kependudukan Epidemiologi nutri Epidemiologi manajemen pelayanan kesehatan Epidemiologi lingkungan dan kesehatan kerja Epidemiologi sosial Epidemiologi kesehatan jiwa Epidemiologi molekuler
13
Tujuan epidemiologi a. Menggambarkan status kesehatan populasi b
Tujuan epidemiologi a. Menggambarkan status kesehatan populasi b. Menentukan “sebab” masalah kesehatan c. Menentukan riwayat alamiah suatu penyakit d. Mengevaluasi suatu tindakan intervensi kesehatan e. Meramalkan terjadinya masalah kesehatan di populasi f. Menanggulangi masalah kesehatan yang terjadi dengan tindakan pencegahan atau pengobatan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.