Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Rancangan Acak Kelompok
2
RANCANGAN ACAK KELOMPOK
DIPAKAI JIKA MEDIA TIDAK SELURUHNYA HOMOGEN PETAK PERCOBAAN DIBAGI DALAM BLOK/KELOMPOK . ANTAR KELOMPOK TIDAK HOMOGEN; DALAM SATU KELOMPOK RELATIF HOMOGEN BANYAKNYA ULANGAN=BANYAKNYA KELOMPOK ULANGAN UNTUK SEMUA PERLAKUAN SAMA PENEMPATAN PERLAKUAN DENGAN CARA MENGACAK DALAM MASING-MASING KELOMPOK MISSING DATA PERLU DIDUGA BESARNYA KEUNTUNGAN: MEMPERTELITI PERC. JIKA MEDIA HOMOGEN TIDAK TERSEDIA ANALISA CUKUP MUDAH KERUGIAN: KALAU DALAM SATU BLOK TIDAK HOMOGEN RAK TIDAK BISA DIPAKAI
3
Model dari Rancangan Acak Kelompok
Model yang digunakan untuk Rancangan Acak Kelompok adalah: Sedangkan analisis ragam yang digunakan adalah: Sumber Keragaman db Jumlah Kuadrat Kuadrat Tengah F Hitung Perlakuan p-1 Kelompok r-1 Galat (p-1)(r-1) Total (pr-1)
4
CONTOH RANCANGAN ACAK KELOMPOK
CONTOH: SAMA DENGAN CONTOH RAL, Karena 25 sapi tidak bisa diperoleh dari satu peternakan sehingga sapi tersebut diambil dari 5 kelompok peternak sap Perlakuan : 6 Kelompok : 5 DENAH Bagilah petak percobaan dalam blok-blok di mana keadaan satu blok relatif homogen Banyakanya blok= banyanya ulangan Bagilah blok dalam petak / unit percobaan Banyanya plot=banyaknya perlakuan Pengacakan perlakuan dalam masing-masing blok P4 P6 P1 P3 P2 P5 U1= Blok 1 U2= Blok 2 U3= Blok 3 U4= Blok 4 U5= Blok 5
5
ANALISIS RAGAM SUMBER KERAGAMAN DERAJAT BEBAS JK KT FHIT F5% F1%
PERLAKUAN t-1=5 847.05 169.41 15.69** 2.71 3.9 ULANGAN/KEL n-1 =4 66.92 16.73 1.55 NS ACAK 29-9=20 216.01 10.80 TOTAL nt-1=29 BANDINGKAN DENGAN HASIL ANALISA SIDIK RAGAM PADA RAL
6
PENGURAIAN ANALISIS RAGAM
DB Acak (RAL) = DB Acak + DB Ulangan (RAK) JK Acak (RAL) = JK Acak + JK Ulangan (RAK) KT Acak RAK < KT Acak RAL RAK memperteliti KESIMPULAN Dosis: Karena Fhit> Ftabel maka H0 ditolak. Dengan tingkat kesalahan 5%, sudah cukup bukti untuk menyatakan terdapat pengaruh dosis (mg) terhadap banyaknya sperma (ml). Kelompok (Kelompok Ternak) Dengan tingkat kesalahan 5%, tidak cukup bukti untuk menyatakan terdapat pengaruh kelompok peternak terhadap banyaknya sperma (ml).
7
LATIHAN SOAL Suatu percobaan dilakukan untuk menentukan pengaruh keempat formula pakan domba etawa terhadap bobot badan (kg). Domba tersebut diambil dari empat kelompok ternak. Lakukan analisis ragam dengan menggunakan = 0.05! Kesimpulan apa yang Saudara peroleh? Perlakuan Kelompok Formula 1 2 3 4 Formula A 5113 5398 5307 4678 Formula B 5346 5952 4719 4364 Formula C 5272 5713 5438 4749 Formula D 5164 4831 4986 4410
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.