Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERSPEKTIF KEPERAWATAN ANAK

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERSPEKTIF KEPERAWATAN ANAK"— Transcript presentasi:

1 PERSPEKTIF KEPERAWATAN ANAK
Teori-teori tentang anak 1. anak pada abad2 sebelumnya mengatakan bahwa anak terlahir sebagai makhluk jahat yang harus di jadikan baik oleh orang yang telah dewasa. 2. Pada abad 18. barulah teori lain mengatakan bahwa anak terlahir sebagai kertas putih yang harus diisi dengan kebaikan oleh orang dewasa Yulianto

2 PARADIGMA KEPERAWATAN ANAK
Anak: manusia utuh, unik, bergantung pada orang dewasa sekitarnya  sesuai tahapan tumbang. BUKAN dewasa kecil, harta/kekayaan orangtua INGAT anak merupakan masa depan bangsa

3 Children are NOT Little Adult

4 FALSAFAH KEPERAWATAN ANAK
Tujuan Utama : Mengoptimalkan pertumbuhan dan perkembangan serta tingkat kesehatan yang dapat dicapai oleh setiap anak dalam sistem keluarga

5 KEPERAWATAN ANAK BERFOKUS PADA KELUARGA
MEMBERDAYAKAN (ENABLE) Setiap anggota keluarga berhak untuk menampilkan kemampuan dan mengembangkan kemampuannya dalam keluarga untuk memenuhi kebutuhan anak dan keluarga MEMPERKOKOH (EMPOWERMENT) Interaksi perawat – keluarga untuk mempertahankan atau mendapatkan kontrol positif pada keluarga dalam pengambilan keputusan untuk anak dan keluarga.

6 ATRAUMATIC CARE Tindakan perawatan terapeutik untuk Meminimalkan distress fisik dan psikologik yang dialami anak dan keluarga dalam sistem pelayanan kesehatan. Distress fisik : kurang tidur, immobilisasi, gangguan rangsang sensori (nyeri). Distress psikologis : ansietas, takut, marah, kecewa, malu sedih.

7 PRINSIP UTAMA Mencegah atau meminimalkan perpisahan anak dari keluarga
Meningkatkan kontrol diri Mencegah atau meminimalkan cedera tubuh Contoh : Menyiapkan anak sebelum dilakukan prosedur tindakan

8 Paradigma sistem pelayanan kesehatan
Pencegahan penyakitp dan Promosi kesehatan Paradigma sistem pelayanan kesehatan dulu: titik berat pada diagnosa & pengobatan sekarang: penyakit & gejala adalah informasi BUKAN fokus yankes Fokus utama: Pencegahan penyakit dan mempertahankan kesehatan Menjadi acuan dalam keperawatan anak

9 Peran perawat anak

10 Peran pembela keluarga
1.Bersama keluarga, perawat:  Mengidentifikasi tujuan dan kebutuhannya  Merencanakan intervensi terbaik 2.Membantu keluarga dan anak membuat pilihan setelah mendapat informasi

11 3. Memastikan keluarga: mengetahui semua pelayanan kesehatan yang ada Cukup mendapat informasi tentang prosedur dan pengobatan Berperan serta dalam perawatan anak 4. Perawat terpicu untuk mengubah atau mendukung praktek perawatan kesehatan yang ada

12 5. Perawat memastikan bahwa setiap
5. Perawat memastikan bahwa setiap anak mendapat perawatan yang optimal Perawat perlu bekerjasama dengan semua pemberi pelayanan, terlibat dalam: pendidikan, perubahan politik/UU, rehabilitasi, administrasi, teknik dan arsitektur

13 Peran pendidik Tujuan langsung : Tujuan tidak langsung:
Memberikan informasi terkait status kesehatan, Cara pencegahan Penanganan, dan Parenting Tujuan tidak langsung: Membantu ot & anak memahami Dx & pengobatan Memacu anak bertanya ttg tubuh Merujuk klg pd profesi kesehatan terkait Membekali klien dengan literatur sesuai

14 Peran pemulih Aspek penting: pengkajian dan evaluasi dari status fisik anak secara berkesinambungan Mampu membedakan penemuan normal dan yang abnormal Mempunyai dasar yg cukup tentang pengkajian fisik, patofisiologi, dan rasional keilmuan Memahami konsep tumbuh kembang anak

15 Peran koordinator/ kolaborator
Menyadari bahwa bekerja sendiri tidak bisa memberikan yg terbaik bagi klien Konsep perawatan holistik hanya bisa dicapai mll pendekatan interdisiplin terpadu Mengenal keterbatasan individual pada perawatan anak Kolaborasi selain dengan tim kesehatan lain juga dengan keluarga, yaitu mengikut sertakan keluarga dalam rencana perawatannya

16 Pembuat keputusan etik
Konflik nilai moral Hak klien untuk menentukan nasib sendiri Kewajiban untuk meminimalkan atau mencegah bahaya Kewajiban untuk meningkatkan kesejahteraan klien dan konsep keadilan

17 Perawat harus menentukan tindakan yang paling bermanfaat atau paling sedikit mudaratnya terkait dengan: Moralitas masyarakat Standar praktik profesional Hukum/undang-undang Peraturan institusi Tradisi/agama Sistem nilai keluarga Nilai personal perawat

18 Peran peneliti Mengamati respons manusia terhadap ganguan pemenuhan kebutuhan selama sehat dan sakit Mempertanyakan mengapa sesuatu efektif dan apakah ada pendekatan yang lebih baik Melaksanakan penelitian untuk menemukan solusi yang tepat Mengaplikasikan hasil penelitian demi kemaslahatan ummat

19 KESIMPULAN Untuk mencapai tujuan perawatan anak, yaitu mengoptimalkan tumbang anak, perawat memandang paradigma keperawatan; manusia, lingkungan, sehat, dan keperawatan secara lebih spesifik sesuai esensi perawatan anak Anak dipandang sebagai manusia unik dan utuh dengan berbagai pemenuhan kebutuhannya

20 Pertumbuhan dan perkembangan dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal, dan perawat terlibat dalam setiap aspek tumbang ini dalam berbagai peran


Download ppt "PERSPEKTIF KEPERAWATAN ANAK"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google